Kukis Buah Kering (Fruity Cookies)

Dipos pada March 4, 2022

Kukis Buah Kering (Fruity Cookies)

Anda sedang mencari inspirasi resep Kukis Buah Kering (Fruity Cookies) yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Kukis Buah Kering (Fruity Cookies) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Kukis Buah Kering (Fruity Cookies), mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kukis Buah Kering (Fruity Cookies) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kukis Buah Kering (Fruity Cookies) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kukis Buah Kering (Fruity Cookies) memakai 19 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Saya paling suka bikin kukis yang di oven karena bisa disimpan lama, buat suguhan atau buah tangan atau buat temen ngopi atau ngeteh. Senengnya bikin kukis kering yang dikasih topping buah kering warna warni. Hasilnya lucu dan meriah biar menggoda buat di comot dan manis waktu digigit juga ada tambahan kriuk-kriuk gurih dari corn flakes serta almond slices yg diremukkan. Ayo comot, bener enak. #MomenManis #FruityCookies

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kukis Buah Kering (Fruity Cookies):

  1. Bahan Kulit :
  2. 270 gr tepung terigu
  3. 20 gr susu bubuk
  4. 90 gram butter
  5. 40 gr margarin
  6. 80 gr gula castor
  7. 2 kuning telur
  8. 1/2 sdt vanili
  9. 1 sdm susu kental manis
  10. Bahan Topping campur :
  11. 150 gr kismis, cuci, potong kecil
  12. 50 gr manisan ceri merah, potong kecil
  13. 50 gr sukade / manisan cheri hijau, potong kecil
  14. 50 gr almond slices, cincang halus
  15. 50 gr corn flakes, remukkan
  16. 10 sdm susu kental manis putih
  17. Bahan oles :
  18. 2 kuning telur
  19. 1 sdm margarin, lelehkan

Langkah-langkah untuk membuat Kukis Buah Kering (Fruity Cookies)

1
Kocok margarin, butter dan gula sampai putih dan lembut kira-kira 10 menit.tambahkan vanili. Kocok rata. Masukkan kuning telur, susu kental manis, kocok sebentar.
2
Angkat Mixer. Tambahkan susu bubuk, aduk. Masukkan tepung terigu secara bertahap, aduk pakai spatula hingga tercampur rata dan dapat dipulung. Sisihkan.
3
Ambil sedikit adonan. Letakkan diantara 2 lembar plastik. Giling tipis dengan rolling pin kira-kira 0,5 cm. Cetak dengan bentuk persegi dengan cutter cookies. Bentuk juga adonan memanjang lebar kira-kira 0,5 cm dan potong kira-kira 5 cm untuk penutup topping.
4
Letakkan adonan yang telah dibentuk dalam loyang yang telah dioles tipis margarin. Taruh diatasnya 1 sdt topping. Lalu tutup dengan adonan lagi secara melintang. Pulas dengan bahan olesan.
5
Panggang dalam oven dengan suhu 160 derajat celcius selama 25 menit atau sampai kulitnya berwarna kuning keemasan. Angkat dinginkan di rak kawat. Masukkan toples.
Kukis Buah Kering (Fruity Cookies) - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Cookies Kismis

Cookies Kismis

Source: Puguh Kristanto Kitchen

Double Choco Avocado Cookies

Double Choco Avocado Cookies

Ty @maxiskitchen for recipe inspire

15 Cookies
Milo cookies teflon

Milo cookies teflon

Bismillah.... Mau bikin kue2 gak punya alat pa lagi oven, padahal si kecil suka banget sama kue2 maupun cookies dan Alhamdulillah Nemu resep bikin cookies gak harus punya oven dulu udah bisa bikin sendiri 😀 Gampang banget bahannya juga mudah. Selamat mencoba 😘 Resep by Yoshi Nur Imama Made by me Week 7 #dapoermaksayyid #PejuangGoldenApron2

Palm sugar cookies

Palm sugar cookies

Recook dari bunda Asti Ramadani. Pertama kali berhasil bikin cookies nih. So happy So easy so yummy #momenmanis #siapramadan

Soft cookie chocochip

Soft cookie chocochip

Hari ini pengen cobain buat soft cookie yang katanya enak banget kalau dimakan sambil minum susu atau coffie jadi coba aja untuk buat cookie ini karena dirumah udah ada bahan2nya dan alhamdulillah ga kecewain! Jadi yuk sama sama buat dan cobain cookie buatan sendiri! :)

Choco Banana Oat Cookies

Choco Banana Oat Cookies

Pengen cemilan sehat yg low sugar akhirnya bikin oat cookie.. Buat rasa manisnya pakai pisang sama coklat bubuk. Teksturnya emg agak padat ya, ga crunchy.. Tapi cukup enak 😄👍 #SiapRamadan #SayangAnak

12 keping
30 menit
Chocolate Chocochips Cookies

Chocolate Chocochips Cookies

Di minggu ketiga memperjuangkan golden apron, aku mau share resep cookies lagi aja deh, karena cemilan emang ga ada matinya. Berawal dari biskuit ku yang hampir melempem karena lupa toplesnya ga ditutup. Sebenernya biskuit yang sudah melempem parah kalau dioven lagi bisa kembali renyah sih, tapiiii berhubung sudah bosan dengan rasanya jadilah didaur ulang saja agar rasanya berubah 😁😁😁 Ini hasilnya renyah tapi masih ada sedikit empuk lalu rasanya nyoklat abis. Bagi coklat lovers wajib dicoba nih. #PejuangGoldenApron2

60 buah
Cookies Tempe

Cookies Tempe

Cookies Tempe Tempe yang biasa dibuat lauk ternyata bisa juga diolahan menjadi camilan lo...kali ini semarak Clovers ingin mengolah tempe yang garing dan aku coba bikin yang manis manis untuk camilan Sikecil, dan tara... jadilah cookies tempenya. #tempekugaring #semarak_tempekugaring #cookpadcommunity_semarang #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #kukeranny

Vanila ChocoChip Cookies

Vanila ChocoChip Cookies

Source : chalistaa kitchen Tidak terasa, lebaran sudah semakin dekat,, mulai bersiap dg kue2 kering khas hari raya.. Dan tahun ini bersiap dg menu baru hasil recook resepnya mbak chalistaa.. #MomenManis #SiapRamadhan #cookpadcommunity_madiun

Crunchy Ovomaltine Chesse Thumbprint cookies

Crunchy Ovomaltine Chesse Thumbprint cookies

😍 bebikinan lagi untuk tambahan isi toples menjelang lebaran..kue ini sepertinya sedang ramai berseliweran di dunia maya..tertarik untuk nyoba jadi langsung eksekusi deh didapur.. saya pakai 2x resep aslinya karna sekalian untuk kiriman ke rumah mamah.. kalau mau buat sedikit tinggal pakai stengah resepnya saja..hasilnya renyah,manisnya pas,,enaakkkkkkkkkkkk #SiapRamadan #MomenManis

Wafer cookies

Wafer cookies

Korban resep FB yg berseliweran, smpe gatel pengen coba hehe..

Chocolate Thumbprint Cookies / kuker coklat

Chocolate Thumbprint Cookies / kuker coklat

Ini kuker rasanya enak ada kriuk2 dari kejunya..wajib coba deh..resep ini hasil kreasi saya sendiri..tp jika tidak pas menurut bunda2, boleh diutak atik lg ya..silahkan dicoba..ditunggu recooknya.. #MomenManis

Cookies sagu keju

Cookies sagu keju

Bismillahirahmanirahim mama mama cookap ini adalah resep pertama cookies saya yang alhamdulillah bisa lahap disantap sama seisi rumah dalam sekejap. Kunci kesuksesan nya adalah kenali oven masing masing yah. Saya bikin pake oven tangkring jadi harus rajin rajin ditengokin 🥰🥰🥰

30 Menit
Brownies cookies

Brownies cookies

Mumpung mau lebaran saya mau share resep brownies cookies yang enak banget,siapa tau bisa menginspirasi temen2 untuk bikin cookies buat suguhan lebaran nanti .karena saya itu emang pecinta coklat apalagi brownies,Trus kepikiran. Gimana ya kalau brownies itu jadi cookies? Pasti ga ngebosenin deh nyemilin nya.Resep saya dapat dari youtube sajian sedap.yuk cuss resep. #SiapRamadan

Soft Baked Cookies

Soft Baked Cookies

Recipe by dr Natalia Momo. Lamaaaa banget ga bikin kukis. Memang lagi close PO karena fokus dulu urus anak dan pemulihan. Apa daya tangan gatel dan ngiler terus lihat resep kukis sliweran 😂 Kuputuskan bikin soft cookies aja deh hari ini, simple n menu baru. Markiyuk goyang mixerrrr cin..🤣 *Aq coba tambah margarine supaya Ada tekstur, resep asli tanpa margarin ya. 1 resep jadi 15 keping cookies. #PejuangGoldenApron2

Sukade Cookies Gluten free

Sukade Cookies Gluten free

Source: Mbak Yuli. Salah satu fruity cookies gluten free yang bahannya sedikit, gampang buatnya dan bisa jadi cemilan yang manis dan segar karena tambahan sukade di dalamnya...😍. #MomenManis

Eggless Choco Cookies

Eggless Choco Cookies

Gegara mau undang temen makan di rumah, tapi dianya alergi sama telur jadi aq usaha buat hidangan non telur, diantaranya cookies ini. Comot resepnya Kheyla tapi disesuaikan dgn bahan yg kupunya, dan ditambahkan maizena biar lebih soft. Nice, crunchy tapi soft, cocok buat temen ngeteh. Gampang pula bikinnya.

24 porsi
21.3~ Wafer Cookies

21.3~ Wafer Cookies

Kue kering kekinian.. hihihi.. jaman now ya😃. Supaya gak ketinggalan saya rebake resep dari Nurillah Arifin. Alhamdulillah 🤗 #MomenManis #SiapRamadan #Berburucelemekemas #Resolusi2019 #Cookpadcommunity_Tangerang #cookpadcommunity_id

Garlic Cookies #Garlic Cheese Cookies

Garlic Cookies #Garlic Cheese Cookies

Resep dari #Wilda Wily dan #Winda Ryanti, terima kasih ya 🙏. Kalo suka garlic bread, pasti suka kuker ini. Harumnya sama banget dengan garlic bread. Rasanya gurih, yummy... 😍😍 #SiapRamadan #cookpadcommunity_jakarta #cookingwithhearteatingwithlove #cookpadcommunity

Garlic Cheese Cookies (Eggless)

Garlic Cheese Cookies (Eggless)

23.05.19 Sebenernya ini bikinan 13 mei lalu baru sempet posting dan masih ada juga kukisnya sedikit. Penyakit baker mau makan kue bkinan sndiri males 😄 tapi review temen2ku enaakkk banget dan memang enak ya ini seperti modifikasi dari kaastengel. Kukisnya rapuh saat digigit tapi kokoh bentuknya. You must try 😝 nyesel ga bikin 😁 Resep mba Rinadedik IG (aku tulis sesuai resep asli) NOTE: kalo pake cheddar, parut cheddar taruh di wadah terbuka dan diamkan semalaman di kulkas supaya kering. Kalo keju tdk kering khawatir adonan akan lembek. #SiapRamadan #MomenManis #cookpadcommunity_tangsel