Choco ball cookies

Dipos pada February 17, 2022

Choco ball cookies

Anda sedang mencari inspirasi resep Choco ball cookies yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Choco ball cookies yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Choco ball cookies, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Choco ball cookies enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Choco ball cookies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Choco ball cookies memakai 6 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Semalam pengen ngemil yang manis - manis. Pengen yang nyoklat. Kebenaran ada sisa biskuit marie di kulkas. Padahal mah tinggal caplok saja tuh biskuit, sudah enak. Ngapain mesti ribet ? Enggak asik saja sih. Hehehe

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Choco ball cookies:

  1. 8 keping biskuit marie
  2. 50 gr DCC,lelehkan
  3. 3 sdm margarin/buter
  4. 1 sachet susu kental manis coklat
  5. Secukupnya ceres varian warna sesuai selera
  6. Secukupnya papercup ukuran mini

Langkah-langkah untuk membuat Choco ball cookies

1
Siapkan bahan. Hancurkan biskuit marie
Choco ball cookies - Step 1
Choco ball cookies - Step 1
2
Cairkan margarin. Campurkan biskuit, margarin dan susu kental manis. Aduk hingga tercampur rata.
Choco ball cookies - Step 2
Choco ball cookies - Step 2
3
Ambil adonan secukupnya. Bulatkan adonan lalu celupkan ke dalam coklat leleh. Masukan ke dalam papercup dan taburi ceres. Simpan di kulkas lebih enak.
Choco ball cookies - Step 3
Choco ball cookies - Step 3
Choco ball cookies - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Cookies susu keju

Cookies susu keju

Cookies susu keju

1 toples
30 menit
Choco Cookies

Choco Cookies

Bikin cemilan untuk anak karena lagi #dirumahaja biar tetep happy.

250 gram
Peanut chocolate cookies./ kue kacang coklat

Peanut chocolate cookies./ kue kacang coklat

ikutan lomba ncc dan palmboom margarine sekalian ngabisin selai kacang dikulkas. no mixer no egg/ telur.

Cranberry Oatmeal Cookies

Cranberry Oatmeal Cookies

Ada cranberry kering dan toples pun kosong melompong. Ya sud di buat cookies fav aja, seperti biasa, yang ada oatmealnya. #cookpadcommunity #cookpadindonesia #cookpad_id #komunitaspaders #cookies #kuekering #bundaei #homebaking #homemadelovers #oatmeal #cranberry #oatmealcookies #driedcranberry #cookpadcommunity_bandung

Butter Cookies dengan Royal Icing untuk Valentine

Butter Cookies dengan Royal Icing untuk Valentine

Cara membuat Butter Cookies, Royal Icing yang mudah untuk pemula dan jika dipadukan menjadi butter cookies yang spesial di hari Valentine ini💗💕 💝▶️ Jika kurang jelas ini link videonya ya : Youtube : https://youtu.be/rIaOvYHawNQ #cookie @cookies #buttercookie #cookiedecorating #cookiesofinstagram #cookiedough #cookieart #sugarcookies #customcookies #valentine #valentines #valentineday #valentinesdaygift #valentinesday2020 #valentinesgift #valentinegift #butter

Cookies Oreo

Cookies Oreo

Aktivitas #dirumahaja

35 porsi
Strawberry cheese tumbprint cookies

Strawberry cheese tumbprint cookies

Mendekati lebaran ni,yuk saatnya bebikin kue kering #kuekering #strawberrycheestumbprint

Cookies chocolatos teflon

Cookies chocolatos teflon

#dirumahaja enak ngunyah²aja 😅

Frambosen Cookie

Frambosen Cookie

Karena keponakan saya syuka sekali warna pink, jadinya bikin Cookie ini deh. Aromanya wuangiii. . .

5* Wafer Cookies

5* Wafer Cookies

Bismillahirrahmanirrahim,,,, Bikinnya barengan sama kukis sultana menggunakan resep andalan (satu resep untuk macam² kue kering) #PejuangGoldenApron2

Cookies 3 bahan, enak dan ekonomis

Cookies 3 bahan, enak dan ekonomis

Source: Frielingga Sit Resepnya bener2 mudah dan rasanya pas d lidah 😍😍

Cookies 3 bahan Ekonomis Tanpa Telur Tanpa Oven Tanpa Mixer

Cookies 3 bahan Ekonomis Tanpa Telur Tanpa Oven Tanpa Mixer

Bikin kue baru pertama kali😊 nyari resep yg simple dan gampang.akhirnya langsung eksekusi. Rasanya enak..anak pun suka😍 sampai ga berhenti cemal cemilnya😁 Resep ini tanpa telur Tanpa oven tanpa mixer. Ekonomis banget ya.. Apalagi yg belom punya oven kaya saya.. Videonya ada disini https://youtu.be/mzbFlDX3P_A Source Frielingga Sit #PejuangGoldenApron2 #WeekendChallenge #DiRumahAja

Cookies coco crunch wysman

Cookies coco crunch wysman

Kangen sama kue jaman kecil ini yang selalu ada tiap lebaran. Berhubung ini mau bikin buat mamaku, jadi beliau request gulanya dikit banget dan pake wysman.

Oatmeal Cookies

Oatmeal Cookies

Ada cerita lucu di balik cookies ini😆 Ini dy ceritanya😅jangan diketawain ya😂🤭dulu pertama menikah mintak2 bliin oven ke suami sudah diblikan dinganggurin lama😅 masih ingat banget pakai oven ini buat nastar tp gagal😂 yang pasti klau gagal ak gak share kesini ya malu2in aja🤣🤭tp setelah aku coba ke dua kalinya jadilah si nastar lembut karna #DariPengenJadiBisa semua itu dari usaha dan niat seseorang support dari kluarga membuat aku jadi bisa dan sekarang aku membranikan diri membuat cookies yg simple akhirnya jadi dan sukses banget enak😉 Source:Rozaliya Mayasari #DariPengenJadiBisa #GenkGadoGado #MasakAsyik #Cookpad #SatuResepSatuPohon #TeamTrees #onerecipeonetree #PejuangGoldenApron2 #cookpadcommunity #cookpadcommunity_Surabaya

Kukis Bunga

Kukis Bunga

Resep, modifikasi dari Stained Glass Cookies. Saya ubah sedikit takarannya supaya tidak terlalu lembek dan mudah dicetak. Mau saya pakai untuk suguhan di hari Natal Mohon maaf foto tutorial tidak ada, karena di rumah lagi ribet ada tukang 😔 #saturesepsatupohon #teamtrees

Oatmeal Banana Cookies (2 Rasa)

Oatmeal Banana Cookies (2 Rasa)

Setor lagi resep buat golden apron 2 nih. Kali ini kue~ First time bikin oatmeal cookie, lumayan not bad lah 😁🍪🍪🍪 #PejuangGoldenApron2 #cookpadcommunity_jakarta

Choco Cookies

Choco Cookies

Kebetulan stock di toples sudah pada kosong, jdi aku bikin choco cookies ini ajh. Gampang dan sedap sekali moms..

Cookies & Cream

Cookies & Cream

1 porsi