Oat Choco Cookies

Dipos pada February 20, 2022

Oat Choco Cookies

Anda sedang mencari inspirasi resep Oat Choco Cookies yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Oat Choco Cookies yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Oat Choco Cookies, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Oat Choco Cookies enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Oat Choco Cookies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Oat Choco Cookies memakai 10 jenis bahan dan 2 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Suka banget bikin Cookies ini, gampang dan cepet banget prosesnya (secepat habisnya nih kue)😅 Resep asli nya pake Nestum, karena aku ga punya, ya aku ganti aja pake oat, susu bubuk dan gula. Kue ini anak2 suka, terutama si dedut Kenneth, minta melulu, harus diumpetin biar aman, tuh anak ga boleh makan manis2 / karbohidrat terlalu banyak karena BB nya yang udah over. Jadi memang walaupun enak, makannya mesti dibatasi yaa☺️ Buruan dicobain deh, recomended banget👍 Source : Dapoer Sriwidi

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Oat Choco Cookies:

  1. 125 rolled oat
  2. 1 sdm gula palem / gula pasir
  3. 3 sdm susu bubuk
  4. 2 sdm milo / ovaltine
  5. 1/2 sdt kayumanis bubuk
  6. 125 gr DCC, cincang2
  7. 35 gr almond sliced
  8. 1/2 sdm coklat bubuk
  9. 1/2 sdt garam
  10. 7 sdm madu

Langkah-langkah untuk membuat Oat Choco Cookies

1
Dalam satu wadah, campur & aduk seluruh bahan diatas lalu kepal2 hingga bisa menyatu dengan baik, bentuk bulat2 dan pipihkan sedikit, susun berjarak diatas loyang, lakukan hingga seluruh adonan habis
Oat Choco Cookies - Step 1
Oat Choco Cookies - Step 1
Oat Choco Cookies - Step 1
2
Panggang dalam oven yang sudah dipanaskan sebelumnya, kurang lebih 15-20 menit dengan suhu 180°, sesuaikan dengan oven masing2, cookies bertekstur lunak ketika panas, namun setelah dingin, cookies akan mengeras dengan sendirinya, simpan dalam wadah kedap udara dan siap disajikan kapan saja😍
Oat Choco Cookies - Step 2

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Peanut butter swirl chocolate protein cookies

Peanut butter swirl chocolate protein cookies

Resep ini favorit suami Karena sehat dan nagih bgt. Saya buat untuk 6-7 keping cookies . Kl susah cari tepung gluten free dan raw oat bran bisa diganti dengan 1 cup oat flour.

6 porsi
45 menit
5* Wafer Cookies

5* Wafer Cookies

Bismillahirrahmanirrahim,,,, Bikinnya barengan sama kukis sultana menggunakan resep andalan (satu resep untuk macam² kue kering) #PejuangGoldenApron2

Almond choco cookies

Almond choco cookies

Ini resep baru di coba kemarin, buat pecinta coklat wajib bgt coba sih 🤣. Ada kretes2nya dr kacang almondnya, ya iyalah namanya jg almond cookies 😂😂😂🔨🔨🔨. Yuk di coba mom's 🤗.

400 gram
Chocochips Cookies

Chocochips Cookies

Kalau kue yg satu ini cocok dicemilin bareng si dalgondalgandul alias dalgona coffee 😋😋 crunchy but not too sweet gituu utk yg suka manis takaran gula bisa ditambah yah.. recook from Iqaazaqilah putri 🥰

Thumbprint Cookies

Thumbprint Cookies

recook recipe by tintin rainer

Oat Choco Cookies

Oat Choco Cookies

Cookies ini kue kesukaan ku, selain enak, bikinnya juga gampang hehe

"Red Velvet Crinkle Cookies"

"Red Velvet Crinkle Cookies"

Source : Fitri Sasmaya Sya bikin 2 kali resep ya..jadi nya sekitar 30 an..kalau mau byk hasilnya bisa dikecilkan lg pas bulatin adonan nya.. Ikutan lagi #AudisiDutaRecook semoga lolos kali ini🤭

30 buah
Coconut Cheese & Cashew Cookies -Keto

Coconut Cheese & Cashew Cookies -Keto

Modifikasi dari resep Peanut Butter Cookies.., ternyata kelapa sama keju tuh sempurna banget rasanya, enak👍 Cobain deh, lumayan bisa jadi refrensi salah satu koleksi kukis Keto pilihan😍

Chocochips cookies

Chocochips cookies

Pakai resepnya Tintin rayner

Kurma cookies

Kurma cookies

1 toples
Chocolate Cookies

Chocolate Cookies

Ini sebenernya hasil baked ak bbrp minggu yg lalu sih. Baru sempet di save di cookpad sekarang. Mumpung pangeran kecil udh tidur 😍😍 Sekarang edisi masih dirumah aja yaa, semoga wabah virus ini cepat berlalu biar bisa kumpul lg sm pak suamii. Skrng lg ldr an dlu sm pak suami, kita berdua diungsikan dlu ktmpt orang tua yg jg cm dirumah aja gak aktifitas keluar. Karena pak suami msh kerja keluar blm wfh, jdilah kita diungsikn dlu 😭😭😭 Sedih ak tuh ini lohh 😭😭😭 Ohh iya, ini ak pakai resep cookiesnya mbak Titin Rusman yaa. Yg mau lihat resep asliny lngsng cek ig ny aja yaa 😁😁

Brownie Cookies

Brownie Cookies

Efek #DiRumahAja ibopun harus puter otak buat bebikin cemilan tiap hari nemu resep brownie cookies dari mbakk @ardhani lngsung cuss eksekusi deh😁

Chocolate stick cookies 🌺🍫

Chocolate stick cookies 🌺🍫

Ramadhan telah tiba...kita buat cookies kesenangan anak saleh dan salehah Masyaa Allah❤️

Chocochip cookies

Chocochip cookies

Anakku sangat doyan chocochip ini..teksturnya renyah diluar dan soft didalam..bikinnya juga mudah dan cepat. ...#KapsulAjaib

Cookies jagung teflon

Cookies jagung teflon

Tetep bisa bikin cookies kok meskipun g pnya oven, bisa dipanggang pake teflon atau kukusan lho, jgn dikasih air ya kukusannya😂yg ini simple bged bikinnya untuk tingkat kemanisan bisa disesuaikan juga ya Mkasih mba Ifahdzikriyah inspirasinya😘😘 #kukerjainkamu #semarak_kukerjainkamu #cookpadcommunity_wonosobo #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove

1. HomeMade chocochips cookies (garing diluar & lembut didalam)

1. HomeMade chocochips cookies (garing diluar & lembut didalam)

Karena himbauan pemerintah mengenai "STAY AT HOME" , mulailah bunda putar otak cemilan sehat untuk kesayangan.. Cookies ini bisa untuk semua umur. Anak ku yg 9bulan jg suka cemilin cookies ini, karena tidak keras. #CABEKU #Telur3in1 #DiRumahAja #cintobundo #DiRumahAja #CintoBundo #CookpadCommunity_Jakarta #JeramiJakarta

Brownie Cookies

Brownie Cookies

Kalau ke toko oleh-oleh paling ngincer brownies kering, tapi yang enak harganya minimal 40rb dan isinya sedikit, coba buat sendiri deh biar puas hehe

Spekulas Cookies

Spekulas Cookies

cookies dgn aroma bumbu spekuk, cookies ini pertama kalinya sy temui pd saat msh tinggal di sulawesi ...rasa coklat dn aroma spekuknya sukaa banget sy hy buat setengah resep dr resep aslinya source:itsapril #Tiketmasukgoldenapron3 #Dirumahaja