Choco chip Oat Cookies Teflon

Dipos pada February 13, 2022

Choco chip Oat Cookies Teflon

Anda sedang mencari inspirasi resep Choco chip Oat Cookies Teflon yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Choco chip Oat Cookies Teflon yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Choco chip Oat Cookies Teflon, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Choco chip Oat Cookies Teflon enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Choco chip Oat Cookies Teflon adalah sekitar 20pcs. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Choco chip Oat Cookies Teflon sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Choco chip Oat Cookies Teflon memakai 9 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Pertama bikin ini krn liat oat yg nganggur dirumah. Nah akhirnya kepikiran bikin cookies aja deh.. Choco Oat Cookies Teflon ini mudah sekali dibuatnya. Rasanya jg crispy dan enak, ga kalah sama yg oven ๐Ÿ˜„

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Choco chip Oat Cookies Teflon:

  1. 4 sdm full Terigu segitiga
  2. 1.5 sdm Maizena
  3. 1.5 sdm Coklat bubuk
  4. 4 sdm Gula pasir
  5. 2 sdm Quacker Oat (yg bungkus merah)
  6. 1 sdt Vanili bubuk
  7. 2 sdm Dancow bubuk
  8. 2 sdm Coklat Chip
  9. 4-5 sdm Blueband/mentega (pokok sampai adonan kalis)

Langkah-langkah untuk membuat Choco chip Oat Cookies Teflon

1
Campur semua bahan jadi satu kecuali mentega, aduk rata.
2
Masukkan mentega, uleni sampai kalis
Choco chip Oat Cookies Teflon - Step 2
3
Bulatkan dan pipihkan adonan, jangan terlalu tebal nanti susah matang / tdk crispy.
Choco chip Oat Cookies Teflon - Step 3
4
Panaskan teflon diatas kompor, kemudian kecilkan api ke yg paling kecil. Susun adonan di teflon. (Disini saya pake tambahan lapisan kukusan supaya tdk cepat gosong).
Choco chip Oat Cookies Teflon - Step 4
5
Tutup teflon, tunggu 5-10 menit, cek apa sudah mulai keras. Balik cookies, tunggu sampai matang. Sebaiknya sering dicek biar ga gosong.
Choco chip Oat Cookies Teflon - Step 5
6
Angkat cookies, angin2kan supaya cepat dingin. Baru setelah dingin bisa dimasukkan toples. Selamat mencoba! ๐Ÿ˜„
Choco chip Oat Cookies Teflon - Step 6
Choco chip Oat Cookies Teflon - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Brownies Cookies

Brownies Cookies

Ini adalah resep cookies tersimple dan termudah yang pernah dibuat.Rasanya juga enak,tekstur seperti lidah kucing tapi rasa brownies.Ternyata menjadi cookies favorit dirumah.

Peanut butter cookies

Peanut butter cookies

๐Ÿช peanut butter yang saya gunakan organik jadi tidak manis ๐Ÿช gula di sesuaikan jika peanut butter yg di pakai manis ๐Ÿช vanila powder yang saya gunakan adalah sugar vanilla powder. Jika menggunakan vanilla powder lain sedikit aja biar gak pahit. Terimakasih. #PejuangGoldenApron2

Oat Kukis tanpa oven

Oat Kukis tanpa oven

punya banyak oatmel karena dulu sempet diet buat ngilangin jerawat gitu,bingung mau diapain. dan gapunya oven tapi pengen bikin kukis. solusinya bisa pake teflon. disimak ya resepnya.

Cappuccino Peanut Butter Cookies

Cappuccino Peanut Butter Cookies

Lebaran sebentar lagi... #dirumahaja bikin kuker. Al hamdulillah...Kukernya enak "Tenan" Masya Allah, nggak nunggu lebaran, nggak nunggu bergantinya hari... dah habis duluan. Benar kata mbak Herlin anakยฒ pada suka apalagi ayahnya.๐Ÿค—๐Ÿ˜…๐Ÿ˜… menurut Bunda sudah pas gulanya.๐Ÿ‘Œ #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Tabalong #Dutarecookberaksi #DutarecookTanjung #Kuekering Sumber: Herlin wulan.

1 Toples
18 -20 Menit
Cornflakes Cookies Tanpa Mixer

Cornflakes Cookies Tanpa Mixer

Awal kepikiran bikin cookies ini karna di rumah ada stok cornflakes, awalnya beli untuk sarapan tapi apa daya perut saya kulino dengan nasi, tidak bisa dipaksa sarapan macam orang bule, akhirnya cornflakes yang baru dimakan sekali untuk sarapan tak tersentuh lagi. Dari pada mubadzir iseng2 cari resep, akhirnya nemu resep cornflakesnya mba Cory Rahmaniah di cookpad. Tapi takarannya saya sesuaikan sendiri ya.. karna sy nggak ada timbangan kue, untuk takaran saya pakai cangkir dan sendok makan. So cekidot.. ๐Ÿค—

Soft Cookies

Soft Cookies

Hasil akhir cookie yg lembut di dalam

10 keping
Oatmeal cookies dadakan

Oatmeal cookies dadakan

Bingung tidak ada cemilan disaat dirumah aja, jadi bahan dan alat seadanya saja.

Chocomix Cookies

Chocomix Cookies

25.04.20 Source : Nyimas Amrina & Cory Rahmaniah *denganpenyesuaian Maapkeun mba nyimas & teh cory, resepnya aq satuin ๐Ÿคญ๐Ÿ˜ Sotoy banget dah ah ๐Ÿ˜…๐Ÿ˜‚ Eh... tp ini jd loh. Kt sikk enak ๐Ÿคค๐Ÿคค๐Ÿคค Jd bingung kasih nama cookiesnya ๐Ÿ˜…๐Ÿ˜‚ Resep dibawah adalah resep yg aq buat ya. Kl mau liat resep aslinya sok mangga main2 ke cpnya mba nyimas & teh cory. Penambahan terigu bs lebih sedikit ataupun lebih banyak ya. Soalnya setiap terigu beda2. Ini aq pake terigu protein rendah dr bungasari. Jd kl sudah tidak lengket ditangan dan wadah, dan sudah bisa dibentuk penggunaan terigu dihentikan. Waktu pemanggangan jg tergantung besar kecilnya adonan cookies ya. Aq timbang adonan sekitar 12g - 13g. Ternyata jdnya agak besar jg, ky snack yg dijualยฒ itu. Pdhl maksud hati mau buat agak kecil biar jd agak banyak. Tp ternyata pas jd uk. Cookies nya yg bagus ternyata ya segini. Pas ky biskuit ๐Ÿ˜ Oiya, ini jdnya 2toples uk.500g dan 1toples uk.250g. Itu jg udah dicomotin pas dingin dirack ๐Ÿคญ๐Ÿ˜ Seneng bikinnya kl sekali bikin bs dapet kue segambreng ๐Ÿคธโ€โ™€๏ธ๐Ÿคธโ€โ™€๏ธ๐Ÿคธโ€โ™€๏ธ Buat teh cory, nuhun pisan udah banyak menginspirasi dan ngajarin aq. Walaupun blon pernah ketemu, tp berasa udah kenal banget kl lg wa an. Kuehยฒna teh cory sip banget, punten ya teh banyak aqoh contekin ๐Ÿคญ๐Ÿ˜˜๐Ÿฅฐ #ChocomixCookies #SerabiBekasi #SilaturahmiRecook #FestivalRamadanCookpad #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Bekasi #CookpadCommunity_id #ResepMamaUpay ^^ Happy Baking ๐Ÿ˜Š ^^

1kg
90menit
Double choco cookies renyah

Double choco cookies renyah

Aku recook dari ci tintin rayner. Pas di lidahku. Aku modif tambahin coklat bubuk aja.

Bull eyes cookies

Bull eyes cookies

#favoritkeluarga #25resepterunikselamatahun2019 #PejuangGoldenApron2

Rainbow cookies teflon

Rainbow cookies teflon

Bikinnya gampang bisa pake teflon yah...yg paling penting gunakan api plg kecil agar bawahnya tidak gosong. Mkasih resepnya mb Fatma Stn๐Ÿ˜˜si kecil antusias bged nanyain udh mateng apa blm terus๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚ #goda_kukiskitasemua #godapaders #komunitaspaders #cookpad_paders #cookpadindonesia

Klepon Thumbprint Cookies

Klepon Thumbprint Cookies

Masih tentang ikutan setor #CABEKU dengan tema #KelapaSeribuManfaat dan hari ini bikin cookies klepon. Bagian kelapa yang digunakan dalam resep ini adalah kelapa kering (Desiccated Coconut). Bisa juga menggunakan parutan kelapa muda yang masih fresh, tapi tidak akan tahan terlalu lama. Jadi memang harus menggunakan kelapa kering, atau kelapa fresh yang dioven dahulu hingga kering. Resep saya adopsi dari klepon cookiesnya @lysa_tangkulung yang saya modif menjadi thumbprintcookies.

60 menit
Thumbprint cookies strawberry

Thumbprint cookies strawberry

Hemmm dari aroma susu dan kejunya bikin kuker yang satu menjadi idola๐Ÿ˜๐Ÿ˜

Butter Cookies Lumer

Butter Cookies Lumer

Bismillahirrahmaanirrahiim, kue kering recommended yang masuk daftar yang ada di meja tamu saat lebaran salah satunya butter cookies ini. Cookies ini rebake dari #KamuInspirasi mb Irene, bikinnya gampang rasanya enak banget lumer di mulut. Usahakan butter jangan diganti dgn margarin agar rasa mewahnya tidak hilang. #DiRumahAja #KeDapurAja #MasakItuSaya #PejuangGoldenApron2 #CookpadIndonesia #KamuInspirasi #SilaturahmiRecook #WeekendChallenge #FestivalRamadanCookpad

Chewy oat cookies eggless๐Ÿช

Chewy oat cookies eggless๐Ÿช

Emang ya doyan ngemil ini engga ada habisnya, apalagi semangatยฒnya bikin camilan sendiri. Lebihยฒ yang bikin makin semangat belajar karna dapat dm ada #TiketMasukGoldenApron3 ๐Ÿ’• Kali ini tekstur cookies ya chewy yaa (recook Ummi Umar)

36-40 keping
Cookies Coklat 4 Bahan

Cookies Coklat 4 Bahan

Pagi2 rindu baking ๐Ÿ˜ jadilah bebikin cookies coklat ini. Salah satu kreasi kuker berbahan dasar tepung maizena atau cornstarch. Sumber resep dari YT Chalista Kitchen. Bikinnya gampang dan anti ribet. Cuma pake 4 bahan utama aja (topping ngga dihitung ya), ekonomis dan gluten free. Berhubung stock di rumah ngga cukup jadi dimix deh dengan tepung gluten free lainnya yaitu tapioka. #FestivalRamadanCookpad #CABEKU #RamadanPenuhIdeMasakan #CookiesCoklatEkonomis #CookiesCoklatGlutenFree #VayKitchen

+/- 30 pcs
Chocolate chip cookies filling nutella luar garing dalamnya empuk

Chocolate chip cookies filling nutella luar garing dalamnya empuk

Dapet resepnya dari temen tapi gk tau dia sumbernya darimana.. klo ada yg tau info y biar dikasih creditnya ๐Ÿ˜Š cookies favorit bos kecil ini. Garing2 empuk apalagi d dlmnya dikasih filling coklat lagi ๐Ÿ˜‹ gulanya sy kurangin dr resep aslinya krna nutellany udah manis klo ditambah cookiesny manis ntar kemanisan..