Vanila ChocoChips Cookies

Dipos pada February 9, 2022

Vanila ChocoChips Cookies

Anda sedang mencari inspirasi resep Vanila ChocoChips Cookies yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Vanila ChocoChips Cookies yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Vanila ChocoChips Cookies, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Vanila ChocoChips Cookies enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Vanila ChocoChips Cookies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Vanila ChocoChips Cookies memakai 8 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Selamat menjalankan ibadah puasa ramadhan yang #dirumahsaja all. Resep kali ini ku rikuk dari kak Tintin Rainer. Cocok banged dijadikan camilan setelah berbuka puasa dan pas juga dijadikan ide usaha menjelang idul fitri nanti. Seperti biasa, baru bisa aplud resep tengah malam menunggu para boz kecil terlelap, padahal mbuatnya pas tengah hari tadi 😁 Keep strong buat para mak emak yang bisa masak sambil momong , dan momong sambil masak untuk keluarga tercinta πŸ’ͺπŸ’ͺ Semoga kita semua selalu dilimpahkan pahala yg berlimpah di bulan yang penuh berkah ini. Amiiiiiin #FestivalRamadanCookpad #SilaturahmiRecook

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Vanila ChocoChips Cookies:

  1. 100 g margarin (me:blueband cake n cookie)
  2. 90 g gula halus
  3. 1 butir telur
  4. 115 tepung terigu
  5. 12 g maizena
  6. 12 g susu bubuk
  7. 1/2 sdt BP
  8. Secukupnya chocochips

Langkah-langkah untuk membuat Vanila ChocoChips Cookies

1
Mixer : telur, margarin, gula halus selama 1 menit dengan kecepatan sedang
Vanila ChocoChips Cookies - Step 1
Vanila ChocoChips Cookies - Step 1
2
Masukkan ChocoChips. Aduk menggunakan spatula
3
Ayak : tepung terigu, maizena, BP dan susu bubuk. Lalu masukkan secara bertahap ke adonan yg telah di mixer tadi. Aduk rata dengan spatula
4
Bentuk adonan menggunakan 2 sendok. Tata di loyang
Vanila ChocoChips Cookies - Step 4
5
Panggang selama 20 menit dengan api sedang (me : otang). Jangan lupa panaskan oven terlebih dulu.
6
Vanila ChocoChips Cookies siap dinikmati
Vanila ChocoChips Cookies - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Cookies Santan

Cookies Santan

04.03.20 Source : Riska Dwi A Cookies Santan https://cookpad.com/id/resep/5130243-cookies-santan?token=PenBFK2CYyrxcXoxQYQkbMQH Aq buat 2xresep jd sktr 950g (2toples) Sengaja memang buat 2xresep biar jd agak banyak 😁 Adonan jdnya agak lembek ya, tp gak lengket ditangan, masih bisa dibentuk. Untuk penempatan diloyang jg sebaiknya agak dijarangkan. Ternyata kukernya jd agak melebar. Aq terlalu mevet narohnya jd satu sama lain pas jd gandengan πŸ€­πŸ˜… Tp gpp, bs lepas kok 😁 Kl pake santan instant bubuk yg bentuknya msh ky parutan kelapa kynya lebih enak deh. Biar ada serat2nya kl dimakan. Tp ini jg udah enak kok. Selain bahannya gampang, buatnya jg cepet, jd banyak variasi buat kuker 😍 You wanna try??? πŸ˜‰πŸ‘Œ #GoDa_KukisKitaSemua #GoDaPaders #CookiesSantan #cookpadindonesia #komunitaspaders #cookpad_paders #cookpadcommunity_bekasi #cookpadcommunity_id #resepmamaupay ^^ Happy Baking 😊😊 ^^

480g
60menit
Cookies Keju with Chocochips

Cookies Keju with Chocochips

Sebenernya pgn bikin Goodtime tapi liat kulkas kurang bahannya dan ga ada serbuk coklatnya jadi lah cookies keju with chocochips kesukaan keluarga😁😊

3toples
Cookies cinnamon oat almond

Cookies cinnamon oat almond

Masih utak utik resep cookies yg pas utk menghabiskan ampas almond..kayaknya ini pas manis dan renyahnya..ditambah bubuk kayumanis dan sedikit bumbu spekuk.. wangi deh😍 #FestivalRamadanCookpad

Sukade cookies

Sukade cookies

Ini saya kasih referensi resep menyambut lebaran cookpaders, dijamin gampil πŸͺπŸͺπŸͺ

1 toples kecil
Cookies Oatmeal

Cookies Oatmeal

bikin cookies bareng bocaaah... πŸ˜πŸ˜„.. rasanya enaaaaak... kurang lebih ikut resep tintin reyner..

Cookies & Cream Truffles

Cookies & Cream Truffles

Cemilan iseng, walaupun iseng bukan berati anak2 boleh makan ini banyak2, makan berapapun ini ga akan kenyang, malah tubuh kebanjiran gulaπŸ˜“. Makanya saya bikin ini ga banyak. Pake cream cheese / cheese spread jadi ga eneg mengimbangi manisnya Cookies & Krim nya. Mau?

Mrs Fields Chocolate Chip Cookies

Mrs Fields Chocolate Chip Cookies

Buat kegiatan anak2....bentuknya tidak bgt cantik,,, tp rasa best

Chocolate chip cookies crispy

Chocolate chip cookies crispy

Bikin teman minum teh yuk, winter bikin timbangan naik aja sih ya πŸ˜‚ dingin jadi suka ngemil deh. Enak crispy dan bikin susah berenti ngemil. Januari 2020 #PejuangGoldenApron2

Kue Kering Donat (Donut Cookies)

Kue Kering Donat (Donut Cookies)

Lebaran masih lama tapi udah pengen bikin kue kering mulu bawaannyaπŸ˜…

Banana Cookies

Banana Cookies

Cookies ini aku aku re cook dr resepnya bunda Calistaa kitchen d youtube.. Dan alhamdulillah jd salah satu bakulan saya mnjelang lebaran ini..

Chocochips cookies

Chocochips cookies

Mudah sekali buatnyaaa.. dan kata suami enakk Alhamdulillah

Chui Kao So Cookies

Chui Kao So Cookies

Cookies enak dgn bahan ekonomis moms...cobain deh..renyah bgt kyk ada rasa kacang pdhal gak pake kacang loh πŸ˜„ resep dr IG @vitakwee

Oatmeal cookies dadakan

Oatmeal cookies dadakan

Bingung tidak ada cemilan disaat dirumah aja, jadi bahan dan alat seadanya saja.

Cookies donat

Cookies donat

Udah dua kali lebaran ini bikin donut cookies alias kuker donat pakai resep di IG mbak chikafransiscaa. Di ig beliau tertulis satu resep utk berat sekotar 500g, di sini saya tulis dua resep yah biar gampang perhitungan harga jual utk satu kilogramnya.

Cokies oatmile

Cokies oatmile

Biskuit kesukaan ank2

Meringue cookies (Tanduk Unicorn)

Meringue cookies (Tanduk Unicorn)

Cookies ini dibuat karna si kk lg asik nonton tvkabel yg ada si anak bule lg masak ini.. Dan dy mibtabuntuk segera eksekusi. Baiklah mari kita eksekusi