Mocachino Banana Almond Cookies

Dipos pada February 15, 2022

Mocachino Banana Almond Cookies

Anda sedang mencari inspirasi resep Mocachino Banana Almond Cookies yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Mocachino Banana Almond Cookies yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Mocachino Banana Almond Cookies, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Mocachino Banana Almond Cookies enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Mocachino Banana Almond Cookies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Mocachino Banana Almond Cookies memakai 13 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Selagi produksi kue kering orderan buat lebaran, sekalian juga bikin cookies buat cemilan anak-anak biar gak cemilin kue bakulan aja wkwkwk. Source : sajian sedap, modified by me #cookpadcommunity_depok #TemanDepok #dirumahaja

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Mocachino Banana Almond Cookies:

  1. 100 gr margarin
  2. 75 gr butter
  3. 100 gr gula halus
  4. 1/4 sdt garam
  5. 125 gr pisang ambon
  6. 2 kuning telur
  7. 250 gr tepung terigu protein rendah
  8. 25 gr maizena
  9. 25 gr susu bubuk
  10. 1/2 sdt baking powder
  11. 1 sachet mocachino bubuk
  12. 100 gr almond cincang (optional)
  13. Secukupnya choco chips

Langkah-langkah untuk membuat Mocachino Banana Almond Cookies

1
Haluskan pisang dengan bantuan garpu. Sisihkan
Mocachino Banana Almond Cookies - Step 1
2
Mixer hingga rata, kuning telur, margarin, butter dan gula halus. Gak perlu lama, hanya sampai rata saja. Lalu masukkan mocachino sachet. Mixer sebentar dan masukkan pisangnya. Mixer lagi sebentar saja.
Mocachino Banana Almond Cookies - Step 2
Mocachino Banana Almond Cookies - Step 2
3
Masukkan susu bubuk, garam, baking powder dan maizena. Aduk rata. Terakhir masukkan terigu, aduk merata.
Mocachino Banana Almond Cookies - Step 3
Mocachino Banana Almond Cookies - Step 3
Mocachino Banana Almond Cookies - Step 3
4
Masukkan almond cincang, aduk merata. Ambil 1sdt adonan, bantu bulatkan dgn sendok teh (seperti membuat batagor)
Mocachino Banana Almond Cookies - Step 4
Mocachino Banana Almond Cookies - Step 4
5
Taruh dalam loyang yang dialasi baking paper. Pipihkan dgn sendok dan terakhir beri topping choco chips. Panggang di suhu 170Β°C selama 30 menit. Atau hingga bagian bawah cookies mengeras atau kecoklatan. Angkat saja, meski bagian atas cookies masih empuk dan belum kering. Nanti dia akan kering di suhu ruang. Dinginkan dan masukkan kedalam wadah kedap.
Mocachino Banana Almond Cookies - Step 5
Mocachino Banana Almond Cookies - Step 5
Mocachino Banana Almond Cookies - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Cookies chochocip

Cookies chochocip

Ini kue kering pertama yg aku buat dan lgsg berhasil jadi bagus nih untuk yg baru pemula pengen bikin kuker heheehe

Chocolate Butter Cookies

Chocolate Butter Cookies

Chocolate Butter Cookies... bikin kue ini khusus buat Maminya teman si bocah yang hari ini ke pasar and belikan titipannya Mache.. karena sdh di tolong, jdny ya sdh Mache buatin cookies aja bt anaknya.. smalam liat youtube Mami Oven n ada resepnya, ya sdh ak coba saja.. Resep by Mami Oven youtube made by @mache_kitchen

Choco soft cookies

Choco soft cookies

#PejuangGoldenApron2 #Cookpadcommunity_Palembang Resep by Pufflova

Cookies donat

Cookies donat

Udah dua kali lebaran ini bikin donut cookies alias kuker donat pakai resep di IG mbak chikafransiscaa. Di ig beliau tertulis satu resep utk berat sekotar 500g, di sini saya tulis dua resep yah biar gampang perhitungan harga jual utk satu kilogramnya.

Chocochips Cookies

Chocochips Cookies

NO MIXER !!! Cookies ini rasanya mirip kayak Goodtime. Suamiku juga blg kayak gtu. Maunya makan makan terus dan ga ada eneg nya. Bisa dibikin 2 tipe, mau tekstur persis kaya brownies (lembuut bgt) atau seperti biskuit (sedikit crunchy), hanya lama waktu panggangnya saja yg dibedakan. Hmmm... 1 resep ini menghasilkan cookies 1 toples pyrex besar. Hmmmm... glad to find this lovely recipe.πŸ₯°πŸ₯°πŸ₯°

1 pyrex besar
Chocochips cookies

Chocochips cookies

Edisi lebaran πŸ˜† mudah dan enaaak

Chocolatos cookies teflon

Chocolatos cookies teflon

Resep dari mbak @faniaindry, sangat mudah dan enaaak. Punya saya bentuknya kurang cantik ya 😁

Choco Peanut Cookies

Choco Peanut Cookies

Enak nih Bun, gampang juga bikinnya. #kedapuraja #dirumahaja

Cookies Keju Teflon

Cookies Keju Teflon

Lagi butuh kerjaan. Jadi pakai bahan2 di kulkas aja. Maaf penampilannya ga oke, tapi ini enak kok saya bikin 2x adonan oπŸ˜‚ Selamat mencoba.. 🌸

30 biji
Snow cookies alias kue salju

Snow cookies alias kue salju

Berhubung imlekan jadi ada request dr si bontot pengen kue salju kesukaan nya..setelah di undur2 akhirnya bikin juga..alhasil..tarraaa 😁

Kurleb jd 1,5 kg
Cornflakes chocolate cookies

Cornflakes chocolate cookies

Belajar buat cemilan lebaran yg paling mudah.

Oat chocolate Cookies simple

Oat chocolate Cookies simple

Gak kebayang bisa bikin cookies sesimple ini dan ukurannya cuma pake takaran sendok masyaAllah tabarakaAllahπŸ’•πŸ’• rekomendasi buat yg pengen nyemil tp kaya serat dan bahan dasarnya di buat dari oatmeal kebetulan aku ada stok oatmeal banyak (buat diet) hehhehe ngurangin gula, oh iya takaran ini menurut aku terlalu manis ya bisa di kurangin gulanya atau kalo pake bubuk coklat bisa sesuaikan aja, karna saga gak ada bubuk coklat dan adanya cocolatos ywdah yg ada saja hehhehe tp serius ini enak semakin lama bukan makin layu malah makin renyah cookiesnya cocok buat cemilan pas lagi mulutnya iseng dari pd beli di minimarket lumayan hargnya dan bikin sendiri soal rasa bisa menyesuaikan 😍😍 selamat mencoba dirumah #cookpadcommunity_jakarta #FestibalRamadanCookpad #dirumahaja #ramadanpenuhidemasakan

13 porsi
Palm Sugar Cookies

Palm Sugar Cookies

Keharuman butter berpadu dengan harum gula palm menjadikan cookies ini menjadi istimewa untuk di hari yang Istimewa. Yuk bunda kita sajikan untuk hari menyambut hari kemenangan.

Cornflakes Cookies (Kue kering Sereal Jagung)

Cornflakes Cookies (Kue kering Sereal Jagung)

Penggunaan Soft flour / tepung terigu protein rendah pada kue kering bisa memberi dampak yang beda dibanding dengan menggunakan tepung terigu protein lain. Diantaranya kue lebih kress dan renyah. Selamat mencoba dan semoga berhasil ya Cookpaders #DiRumahAja #MasakApaAjaYangAda #MasakPakeCornflakesAja #EdisiKueKeringLebaran #CABEKU #FestivalRamadanCookpad 🌽 #NgeksisDiCookpad #CookpadCommunity_Yogyakarta #KueLebaran #Cookies

1 1/2 Toples
Oatmeal cookies ekonomis

Oatmeal cookies ekonomis

1 toples kecil
Daun the sheep cookies

Daun the sheep cookies

yuk bikin cemilan #dirumahAja sekalian buat persediaan lebaran cemilan edisi #Festivalramadancookpad #Cabeku πŸ˜‰ #kuekering #cemilanlebaran

1 toples kecil
Chocochips Cookies

Chocochips Cookies

Dapet referensi dari YT pufflova, tapi menyesuaikan dengan bahan yang ada πŸ˜„ dan ini bikinnya supeeer gampang.

Chui Kao So Cookies

Chui Kao So Cookies

Udah lama banget penasaran sama kue ini, akhirnya kesampean bikin, kukis ini kondang di tahun 2019 kemaren, tekstur crunchy mirip kue kacang tp nggak pakek kacang, bikinya gampang nggak pakek ribet cocok buat yg lg belajar bikin kueh kayak saya 😁