Almond Chocochips Cookies

Dipos pada February 14, 2022

Almond Chocochips Cookies

Anda sedang mencari inspirasi resep Almond Chocochips Cookies yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Almond Chocochips Cookies yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Almond Chocochips Cookies, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Almond Chocochips Cookies enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Almond Chocochips Cookies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Almond Chocochips Cookies memakai 10 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Lagi masa Work From Home, Kesempatan baking cookies untuk balita ku tercinta ❀

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Almond Chocochips Cookies:

  1. Bahan Cookies:
  2. 200 gr Margarin
  3. 125 gr Gula halus
  4. 2 buah Kuning telur
  5. 250 gr Tepung terigu (Kunci Biru)
  6. 3 sdm Coklat bubuk
  7. 100 gr Chocochips
  8. 4 sdm Almond slice
  9. 1 sdt Vanili bubuk
  10. 1/2 sdt Baking powder

Langkah-langkah untuk membuat Almond Chocochips Cookies

1
Aduk margarin dan gula halus sampai tercampur rata kemudian masukkan kuning telur
2
Lalu tambahkan tepung terigu, coklat bubuk, vanili dan baking powder ke dalam adonan (pastikan bahan kering diayak terlebih dahulu agar tidak ada yg bergerindil)
3
Kemudian tambahkan chocochips dan almond slice ke dalam adonan
Almond Chocochips Cookies - Step 3
4
Ambil adonan setengah sendok makan lalu bulatkan ke loyang, lalu tekan-tekan pakai garpu
Almond Chocochips Cookies - Step 4
5
Panggang di oven dgn suhu 170Β° celcius selama 20 menit menggunakan api atas dan bawah, lakukan hingga adonan cookies habis
Almond Chocochips Cookies - Step 5
Almond Chocochips Cookies - Step 5
6
Sajikan kepada balita dan suami tercinta, Selamat mencoba & Happy baking πŸ₯°
Almond Chocochips Cookies - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Simple Cookies Teflon OK, Microwave OK NO mixer, NO telur

Simple Cookies Teflon OK, Microwave OK NO mixer, NO telur

Cocok buat anak kost atau yang tinggal sendiri. Resep hasil utak-atik sendiri, permintaan dari beberapa teman yang kekurangan alat dan gak mau ribet 🀣🀣 Kalau mau rasa selain coklat, gunakan coklat putih yang ditambah perasa atau coklat yang sudah ada rasanya seperti coklat rasa strawberry, matcha etc.

Thumbprint cookies strawberry

Thumbprint cookies strawberry

Hemmm dari aroma susu dan kejunya bikin kuker yang satu menjadi idola😍😍

Oat chocolate cookies (full oat)

Oat chocolate cookies (full oat)

Browsing2 resep ternyata bisa tanpa tepung terigu

Choco chips butter Cookies Coklat

Choco chips butter Cookies Coklat

Baru Nemu resep ini di group sharing aneka resep kuliner enak, resep ini punya ibu Tatik Sugiati .. disimpen disini dulu aja.. mau dicoba sebentar lgi.. siap tau ada juga di cookpad sini yang mau coba buat juga.. semoga bermanfaat

Oatmeal Cookies Energy Bites

Oatmeal Cookies Energy Bites

#Cemilansehat Tanpa tepung, telur, baking powder! Makan ini sambil nunggu sahur buat aku si team Begadang yang mulutnya gabisa Diem. #FestivalRamadanCookpad #SilaturahmiRecook

Cookies MPASI 9m+

Cookies MPASI 9m+

Karena beberapa hari emaknya lagi tepar. Qadarulloh. Bayik ikutan demam. Dan sama sekali enggak mau makan. Akhirnya nyoba bikin snack. Karena bayik suka banget nyemil. Bismillaah.. semoga cocok. Dan alhdamulillaah, paling bayik mau makan walaupun 2 biji.

Butter cookies

Butter cookies

Ini resep dr ig.. Tanpa telur...renyahh..

Cookies Oatcoco

Cookies Oatcoco

Mau bikin cemilan buat bangbro tapi bingung mau bikin apa lagi, yaudah coba iseng campurin-campurin bahan yang ada didapur, dan ternyata ludes!!!!

Florentine cookies/mix nuts

Florentine cookies/mix nuts

Pertama kali makan ini 2 th yg lalu,dikasih teman,pas liat waduh ini kue Mahal ,baik bgt kan yg ngasihπŸ˜…..trus lebaran nya emg viral dikota Kami,nyari resepnya cm org luar yg bikin,krn kita deket perbatasan,jd bahannya insyaallah lengkap.

159. Kukis Keju Maizena (Cheesy Cornstarch Cookies) Gluten free

159. Kukis Keju Maizena (Cheesy Cornstarch Cookies) Gluten free

Sabtu 09 05 2020 Kukis Keju Maizena ini sangat harum, cruncy, enak, lembut, dan lumer di mulut. Menurut saya lebih lembut dari kukis sagu keju. Dan saya baru pertama kali ini mengolah kukis yg berbahan dasar tepung maizena. Ini bisa menambah koleksi kukis jenis baru buat lebaran nanti πŸ˜πŸ‘ Cerita awal saya menemukan resep kukis keju Maizena nya mba Marselina Idris ini juga seru makanya saya abadikan biar keinget terus hehehe. Jadi kemarin nitip suami buat beliin tepung Maizena sekalian lewat pulang kantor (suami gak WFHπŸ˜ͺ) Saya bilangnya yg paling besar ya pap. Dan pas nyampe rumah saya kaget si papa ngasihin bungkusan tepung maizena 1 kg dan saya baru tau n baru lihat ada tepung maizena 1 kg, kemasannya kayak tepung terigu, kata papa, td aku minta yg paling besar sama penjualnya dikasih itu ya udh aku beli..🀣🀭. Sempat bingung juga untuk apa tepung maizena sebanyak itu. Nah kebetulan dapat surat cinta dari mamah cookpad untuk posting resep terbaru di gelaran Challenge Bareng Komunitas atau #CABEKU. Pas banget kali ini temanya tentang makanan atau minuman yang terbuat dari jagung atau olahannya..πŸ˜πŸ‘ Dan akhirnya saya menemukan resepnya mba Marselina Idris ini yang memang mantep banget. Jadi judulnya kesalahan beli membawa berkah πŸ€£πŸ€£πŸ‘πŸ‘ Source: Marselina Idris #RamadanPenuhIdeMasakan #FestivalRamadanCookpad #CABEKU #DiRumahAja #KeDapurAja #MasakItuSaya #CookpadIndonesia #Cookpad_id #CookpadCommunity_Bandung #AuthorsBandungHebring

Heart Butter Cookies

Heart Butter Cookies

Assalamualaikum... Hallo selamat sore semuanya... Hari Rabu saatnya posbar godapeders bareng @komunitaspaders Untuk Minggu ini tema godanya adalah baking aneka kukis. Pas banget anak anak itu suka banget ngemil udah deh sekalian isi toples buat stok ngemil anak anak apalagi musim hujan bawaannya ngemil dan lagi berita virus Corona anak anak tidak main keluar rumah karena takut jadinya main dirumah dan untuk menghilangkan rasa jenuh jadi dibuatkan cemilan kukis dan cocok juga buat bekal anak anak kesekolah untuk menghindari jajan di luar Source Hulya Elrossam #goda_kukiskitasemua #godapaders #komunitaspaders #cookpad_paders #cookpadcommunity_depok #cookpadindonesia

Ulat Daun Cookies (lembut)

Ulat Daun Cookies (lembut)

Adk sepupu dtg lagiπŸ˜… mereka blg "buat cookies yuk kk" πŸ˜„πŸ˜„ setelah pertengahan jln "pembuatan cookies" pada tdr merekaπŸ˜† satu yg bertahan, dianya bantu bentukkan jadi ulat.. 😘 #DiRumahAja #KeDapurAja #Cookies #NgeksisDiCookpad #PejuangGoldenApron2 #PejuangGoldenApron3 Dapat pesan dari #MamahCookpad dapat #TiketMasukGoldenApron3, semoga 😍 #CookpadCommunity_Riau #CookpadCommunityIndonesia Teman2 bisa lht langkah2 pembuatannya di channel youtube saya "Nur Rahmah Jamil" atau Link Youtube. πŸ‘‡ https://youtu.be/3fcr-hUqsa0

875 gr
Liontin Cookies

Liontin Cookies

Terinspirasi dari liontin kalung, akhirnya mencoba berkreasi membuat kue kering berbentuk liontin. Bisa juga dijadikan tambahan untuk menu jualan kue kering saat lebaran nanti 😍😍😍 Untuk video tutorialnya bisa dilihat di link ini ya https://youtu.be/6g-wBQv9TOc Happy Baking πŸ’™πŸ’™πŸ’™

Kukis Kopi No Telur Renyah Enak

Kukis Kopi No Telur Renyah Enak

Meracik resep kue kopi itu gampang2 susah. Gampangnya?..karena membuat kue kering memang gampang.. Susahnya?..biar si aroma Kopi keluarnya nikmat, dan rasa pahit Kopi nya 'dapet'..nah ini yang harus di ulik. Beberapa kali membuat kukis Kopi, menurutku resep ini yang paling 'klik' buat di cemil..aplagi jika dinikmati sambil minum Kopi,Teh,Sirup,Wedang,atau apapun yang manis..hmmmmm...blend banget deh.... karena kue ini memang aku racik tidak terlalu manis ...tapi akan muncul rasa manis di belakangan ketika choco chipnya tergigit..cesss dimulut Enak sekaliiiπŸ’™...rekomended untuk dibikin deeh...tidak mengecewakan..mom😘 Unik untuk sajian tamu yang bertandang kerumah..pasti tamu komen "enakk..belinya dimana?"πŸ˜‚

2 toples 500gr
Skillet Cookie With Jujube Fruit (Ala Shanty G)

Skillet Cookie With Jujube Fruit (Ala Shanty G)

Ini mood booster saya kalau lagi pingin makanan manis, karena resep ini ga ribet. Hasilnya adalah cookie yang sangat soft dan chewy dengan permukaan yang renyah. Resep ini dibuat tanpa margarin atau butter, dan toppingnya mini jujube fruit kering karena kebetulan jg di harbin buah ini banyak dijual. Tapi topping bebas kok bisa diganti kismis atau choco chip. Resepnya mudah dan tidak perlu pakai mixer lho! Selamat mencoba ya.#PejuangGoldenApron2

Kukis Semprit Susu 3 Bahan

Kukis Semprit Susu 3 Bahan

#Source Fitri Sasmaya #RamadanPenuhIdeMasakan #FestivalRamadanCookpad #DirumahAja

Crunchy Choco Cheese Thumbprint Cookies

Crunchy Choco Cheese Thumbprint Cookies

Request temen2 yg minta dibikinin cookies kekinian...