Matcha Cookies

Dipos pada February 14, 2022

Matcha Cookies

Anda sedang mencari inspirasi resep Matcha Cookies yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Matcha Cookies yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Matcha Cookies, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Matcha Cookies enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Matcha Cookies adalah 30-an keping. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Matcha Cookies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Matcha Cookies memakai 10 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Lumer di mulut dan tdk terlalu manis. My kind of cookies..!

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Matcha Cookies:

  1. 250 gram tepung terigu serga guna
  2. 3 sdm tepung maizena
  3. 1 sdm pasta green tea
  4. 200 gram butter suhu ruang
  5. 65 gram gula pasir
  6. 65 gram brown sugar
  7. 1/2 sdt garam
  8. 1 butir kuning telur
  9. 1 sdt vanilla essence
  10. Secukupnya selai buah (stroberi, blueberry, dll)

Langkah-langkah untuk membuat Matcha Cookies

1
Panaskan oven pada 180 derajat celcius. Lapisi loyang dengan kertas roti. Sisihkan.
2
Campur terigu, maizena, dan garam. Sisihkan.
3
Mixer gula pasir, brown sugar, butter, hingga tercampur rata dan bewarna pucat. Masukkan pasta green tea, kuning telur, dan vanilla. Mixer kembali hingga tercampur rata.
4
Masukkan campuran tepung ke adonan secara perlahan hingga tercampur rata. Jangan terlalu lama diaduk. Bentuk adonan menjadi bola2 sebesar 1 sdm lalu tata di atas loyang.
5
Menggunakan jari telunjuk atau handle sendok kayu, tekan bagian tengah bola shg membentuk cekungan (thumbprint). Jika ada retakan, jangan khawatir, perlahan bentuk dan rapikan kembali adonannya. Isi masing2 cekungan dengan selai buah sesuka kalian. Saya pakai selai stroberi. Masukkan loyang adonan di kulkas selama 15 menit.
6
Panggang cookies selama sekitar 11 menit atau jika sudah sedikit mengembang dan pinggirannya sedikit kecokelatan.
7
Dinginkan di atas loyang. Simpan di wadah kedap udara. Enjoy!

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Brownies Cookies

Brownies Cookies

Recook from mba evyjuli(moona's kitchen) dan enak bgt! Gabisa berenti kunyah

Cookies Selai Blueberry

Cookies Selai Blueberry

Recook resep 4 bahan murah meriah, mudahnya NLP Praptika. Seken, Jaen nok πŸ‘ Suksma nggih mbk πŸ™

25 buah
Putri Salju Cookies

Putri Salju Cookies

#cabeku #festivalramadhancookpad

Brownies cookies renyah

Brownies cookies renyah

Cokat keaukaan anak2 apalagi kalau dibuat brownies...

Chocochip Cookies

Chocochip Cookies

Karena sebuah project jadi suka banget sama kue satu ini. Resep source dari web the baking chocolatess. Takaran aku konversi ke gram. Agak kemanisan menurutku. Mungkin bisa kurangi takaran gulanya.

Cookies Santan

Cookies Santan

Source : Frielingga Sit dan Fridajoincoffee. Terimakasih master utk resep2 cantiknya πŸ˜ŠπŸ’–. Kue ini simpel banget. Bahannya mudah, cara pembuatannya pun gampang. Pemula yg belum pernah bikin kuker, bisa kok sukses bikin kue ini πŸ‘πŸ’ͺDan rasanya renyah gurih, mantul deh. Adonan kue ini gampang banget dibentuk-bentuk. Bisa pakai cetakan/cutter apa pun. Kebetulan sy pakai cetakan mooncake yang nganggur gak pernah dipakai. Oiya... Saya pakai oven tangkring kompor, jadi apinya kayaknya panas gak rata, agak gosong dibeberapa bagian. Ngovennya bentar aja, sering diintiplah kl pakai otang. Nih gak sampai 20 menit udah agak over cook ya πŸ˜… Yuksss bebikin cookies... πŸ˜ŠπŸ’–πŸ’–πŸ’–πŸ’–πŸ’– #dirumahaja #FestivalRamadanCookpad #KeDapurAja #CookpadIndonesia #MasakItuSaya

2 loyang
Raisin Cookies

Raisin Cookies

Mood mamak apalagi ya kan kalo bukan masak sama quality time bareng keluarga tapi tetep kudu inget satu keluarga yang utama dan gak boleh dilupakan πŸ˜˜πŸ’ž jadi kadang kalo pengen bebikinan apa" ya malem waktu yang pas karna si bocil udah tidur jadi gak ganggu waktu berdua sama dia .. duhh pas bikin nih lagi di oven wangi butter'a menuhin dapur berasa kaya buka kaleng monde eh πŸ˜‚πŸ€€ Source : Wilna Maiyestinoval #BhirasKitchen #CookpadCommunity #CookpadCommunity_Depok #MasakItuSaya

Cookies soulmate

Cookies soulmate

Clover ngadain GA lagi nih... Kali ini hadiah nya wow banget.semua orang pasti pengen dapet. GA kali ini tema nya lope2 dari umi @seruni puspa indah. Bingung juga mau bikin apa,tapi ga rela juga kalo hampers nya jatuh ke tangan orag lain.aduh....ini gimana dongs. Ya sudah deh bikin sebisa nya aja,kalau rezeki ga akan kemana ya kan?? Sebelum kita goyang dapurnya aku mau ngucapin "Happy anniversary weding buat umi yeni dam suami.moga langgeng pernikahan nya,menjadi orang tua idaman buat anak anak nya.dan mudah mudah an selalu bersama sampai ke Jannah - NYA " Aamiin... Juga "Happy birthday buat umi,moga apa yang di cita citakan nya tercapai,selamat dunia akhirat" Aamiin ... Maaf ya umi,aku cuma bisa bikin ini.ilmu ku masih amatiran jadi belum bisa bikin yang wow kaya teman teman yang lain. #SoulmateseJATI #Clover_Giveaway #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #cookpadcommunity_Bekasi #PejuangGoldenApron2 #CloverCookinglover #Cookpadindonesia

Choco Chip Cookies Praktis dan Renyah Sekali

Choco Chip Cookies Praktis dan Renyah Sekali

Choco Chip Cookies !!! Setiap lebaran para keponakan selalu request kue ini. Menurut mereka enak banget, rasanya juaraaa.

1 toples 500gr
Cookies coklat chewbacca

Cookies coklat chewbacca

Bentuk cookies nya lucuuuu kata anak2 ininseperti chewbacca starwars .. rasa nya juga enak..ini kuker yang simple pembuatan dan bahan nya..dicobaaa yuksssz πŸ˜—

Talbinah Cookies

Talbinah Cookies

Bismillaah... Buat ibu-ibu yang anak-anaknya menderita penyakit kanker saya mau berbagi resep nih yang In Syaa Allaah bermanfaat dan ampuh untuk menyembuhkan penyakit kanker dengan izin Allaah. TALBINAH adalah salah satu keluarga gandum yang banyak mengandung manfaat, talbinah ini udah ada loh dari zaman Nabi Muhammad... Talbinah seratnya mampu mengikat zat-zat karsinogenik, karena zat asing dan mikroorganisme yang masuk ke dalam tubuh melalui makanan dan minuman atau proses pencernaan yang tak sempurna, sehingga talbinah sangat baik dikonsumsi untuk menghindarkan dan menghambat pertumbuhan kanker, terutama kanker kolon (usus besar). Sumber: http://www.herbamart.net/gandum-talbinah/ Nah manfaatnya bagus kan bunda..., yuk boleh dicoba resepnya. In Syaa Allaah anak-anak suka kok soalnya rasanya nggak beda jauh sama gandum dan pastinya mereka juga suka dong sama yang namanya cookies (apalagi kalo dibentuk-bentuk menjadi berbagai karakter). Sekali lagi semangat ya buat adek-adek para penderita kanker... Tetap rajin makan makanan yang bergizi, dan jangan lupa untuk selalu berdo'a agar penyakitnya diangkat dan segera diberi kesembuhan... Β«Cemilan Periode 2Β» #KapsulAjaib

Cookies Nastar Keju

Cookies Nastar Keju

Penasaran bikin nastar rice cooker, ternyata berhasil & lumer banget di mulut 😚

15 butir
60 menit
Chocolate Chip Cookies

Chocolate Chip Cookies

Lihat acara masak masak di TV..jadi nyobain..sayang chocolate chips nya dikit

Matcha almond cookies

Matcha almond cookies

Late post dari jaman lebaran taon lalu... maklum pas lebaran kejar setoran berhubung libur kantornya mepet jadi cuma simpen bahan2 dan foto2 ajah dulu. Ini kue favourite saya pas lebaran kemaren wangi dan nda terlalu manis, matcha nya berasa banget. Pokoknya endesssss...

Double choco cookies renyah

Double choco cookies renyah

Aku recook dari ci tintin rayner. Pas di lidahku. Aku modif tambahin coklat bubuk aja.

Chocolate Chips Cookies Famous Amos

Chocolate Chips Cookies Famous Amos

Membuat cookies ini butuh waktu yang lama untuk direalisasikan, karena memiliki bayi berumur 2 bulan, dengan 2 orang toddler umur 4 dan 5 tahun yang menyebabkan semua tertunda. Akhirnya bosan buat roti buat cemilan diputuskan buat ini, dan anak2 menyebut ini biskuit good time karena rasanya yang hampir mirip resep @shashylittlekitchen rebake by me

Palm sugar cheese cookies

Palm sugar cheese cookies

Tahun kemarin coba bikin dan katanya enak. Gurih keju, manis gula dan renyah. takut lupa simpen sini aja resepnya

650 gr
Icing for Cookie

Icing for Cookie

Selamat soree,semoga masih tetep semangat di rumah aja yaa. Kali ini saya mau share resep icing yg sdh bertahun tahun saya pakai. Berawal dr liat kukis hias dgn aneka bentuk dan warna kok lucu yaa. Sebelum dpt komposisi ini juga beberapa kali trial and error, bahan baku, waktu dan tenaga serta derai air mata yg bolak balik hasilnya ngga maksimal xixixi lebay yaa. Berikut resepnya

80 pcs kukis
30 menit