Brownies cookies (brokis) tanpa oven

Dipos pada February 3, 2022

Brownies cookies (brokis) tanpa oven

Anda sedang mencari inspirasi resep Brownies cookies (brokis) tanpa oven yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Brownies cookies (brokis) tanpa oven yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Brownies cookies (brokis) tanpa oven, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Brownies cookies (brokis) tanpa oven enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Brownies cookies (brokis) tanpa oven adalah 2 toples. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Brownies cookies (brokis) tanpa oven sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Brownies cookies (brokis) tanpa oven memakai 9 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Berhubung ga ada oven jadi puter otak pakai apa buat manggang pengganti oven. Akhirnya pilihan jatuh ke kuali yg biasa nya buat bikin gulai,dan alhamdulillah enak,suami dan anak suka wlopun bentuknya ga beraturan 🀭 (note: pakai penggorengan biasa juga bisa,yg pnting loyang tertutup sempurna)

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Brownies cookies (brokis) tanpa oven:

  1. 150 gram tepung terigu
  2. 120 gram gula pasir (pakai gula halus jg bisa,dan lebih cepat halus)
  3. 2 butir telur
  4. 50 gram margarin/ butter (saya blueband cookies and cake)
  5. 1/2 sdt sp
  6. 30 gram coklat bubuk
  7. 100 gram coklat blok
  8. 2 sdm susu bubuk
  9. 2 sdm minyak goreng

Langkah-langkah untuk membuat Brownies cookies (brokis) tanpa oven

1
Campurkan telur,gula,dan sp kedalam baskom,aduk dgn mixer dgn kecepatan tinggi. Aduk sampai putih dan kaku.
Brownies cookies (brokis) tanpa oven - Step 1
2
Lelehkan coklat blok,margarin dan minyak dalam 1 wadah dgn cara di tim. Campurkan lelehan coklat kedalam adonan,aduk lagi hingga merata.
3
Campurkan terigu jgn lupa diayak dulu menggunakan saringan,masukan coklat bubuk,susu bubuk,dan aduk lg hingga adonan tercampur dan terasa berat.
Brownies cookies (brokis) tanpa oven - Step 3
4
Panaskan kuali/penggorengan (tanpa minyak ya), olesi loyang dengan margarin/minyak goreng,beri sedikit terigu di loyang dan rata kan dengan cara di putar2 sambil ditepuk2 loyangnya.
Brownies cookies (brokis) tanpa oven - Step 4
5
Letakkan adonan kedalam loyang menggunakan plastik contong/plastik yg digunting ujungnya,sdikit2 saja dan beri jarak karena adonan akan melebar.
Brownies cookies (brokis) tanpa oven - Step 5
6
Tambahkan toping diatasnya sesuai selera. Masukan loyang kedalam kuali panas dan tutup rapat kuali. Masak sekitar 10-15 menit. Matikan kompor dan biarkan didalam kuali selama 5 menit agar kue agak mengeras. Setelah dingin pindahkan kue kedalam toples dan siap dinikmati ❀️❀️ (Jika kue masih panas masih agak lembek dan jika sudah dingin luarnya menjadi renyah tetapi lembut didalam.)
Brownies cookies (brokis) tanpa oven - Step 6
Brownies cookies (brokis) tanpa oven - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Thumbprint Choco Cheese Cookies

Thumbprint Choco Cheese Cookies

Ini lebih enak dr nastar hehe. Resep dapur shanty

Soft melted cookies

Soft melted cookies

Resepnya dari tiktok ya ini hehe

1jam 30 menit
Good Time Cookies

Good Time Cookies

#pawonamidarj

Cookies ekonomis tanpa telur

Cookies ekonomis tanpa telur

#PejuangGoldenApron3 #DutaRecookBeraksi #DutaRecookTanjung #CookpadCommunity_Borneo

Cookies kering oatmeal dengan teflon

Cookies kering oatmeal dengan teflon

Iseng2 bikin cookies ini karena stok oatmeal dirumah yang cukup banyak. Dan ternyata rasanya enak. Bisa jadi ide untuk jualan kue kering saat lebaran ataupun natal. πŸ˜‰πŸ˜‰

72 pcs
Peanut butter oatmeal choco chip cookies

Peanut butter oatmeal choco chip cookies

Idenya karena punya oatmeal dan lagi males buat makan begitu aja. Jadi terciptalah ide ini. Buatnya gampang dan cepet bangedh.

10-15 cookies
Cookie Monster

Cookie Monster

Resep by Christine

23 cookies
COOKIE MONSTER KW ala Dough Lab

COOKIE MONSTER KW ala Dough Lab

Sering bersliweran di ig moms, penasaran kok ada cookies biru-biru begitu πŸ˜‚πŸ˜‚. Cookie monster ini termasuk soft cookie ya moms bukan yang kres kres kayak g**d t**e πŸ˜„ #pejuanggoldenapron3 #mhf_goldenapron3 #week9

7 picis
Cinnamon Chocochips Almond Cookies

Cinnamon Chocochips Almond Cookies

Sebetulnya masih nggak nyangka, bisa punya akun Cookpad dan ternyata sudah ada 100an resep yang saya tulis... 😊 Awal mula kenal Cookpad krn setiap searching resep di mbah Google koq yg keluar resep2 Cookpad... Resep dari Tintin Rayner sering muncul yang pertama di mesin searching. Maka tertariklah nyoba recook, resep2nya mudah dipahami... Inilah pandangan pertama saya yang membuat saya punya akun di Cookpad, ternyata bisa jadi catatan resep masakan saya yang mungkin bisa berguna utk para pemula lain... πŸ€— Tintin Rayner dah lama nggak nulis di Cookpad sepertinya ya, tp resep2nya gak akan kedaluarsa, malah sudah menerbitkan buku dan saya belum punya bukunya... Semoga saya bisa punya bukunya suatu saat nanti... 😁 Saya jg follow IG-nya Tintin Rayner.... Dari IGnya saya kenal author2 resep masakan yg hebat2 yang jg punya akun di Cookpad... Frielingga Sit, Fridajoincoffee Xanderskitchen, Phie Kitchen, dll 🧑 Kali ini saya remind recook resep lamanya Tintin Rayner, Cookies ini beneran enak, harum dan crunchy lho... Saya suka sekali wangi cinnamon berpadu dengan almond... Relaxing banget, buat teman minum teh... 🍡 . . #JadiHero_Jakarta #PejuangGoldenApron3 #GA3 #minggu8

Garlic Cookies Teflon/ NO OVEN

Garlic Cookies Teflon/ NO OVEN

Pengen nyoba bikin kue ini pas lebaran kemarin. Cuma karena takut rasanya gak bisa diterima orang banyak yauda gak jadi buat. Ini tadi masi penasaran aja. Yaudah deeh buat dikit aja pake teflon pula. Eeeh tetep jadi dooonk... Dsini aku pake keju cheddar siih, jadi kurang gurih dikit. Padahal udah aku kasih garam dikit. Jadi buat yang suka sama gurih, kejunya bisa diganti pake keju edam atau pake butter yg salted. Atau bisa ditambah garam atau kaldu bubuk mungkin. Tapi ini udah enaaak siiih. Kastengel versi gurihπŸ˜… #PejuangGoldenApron3

Chocolate Ganache Untuk Isian Roti/Cookies

Chocolate Ganache Untuk Isian Roti/Cookies

Bismillah.. Resep ini cocok buat cookpader yg mau bikin roti sobek isi coklat lumer atau soft cookies kekinian dengan filling coklat lumer. Rasanya enakk, bisa disimpan di kulkas selama 1-2 minggu dan dipakai sewaktu2 buat dijadikan isian kue. #PejuangGoldenApron2

Corn Flakes Cookies

Corn Flakes Cookies

Source: @Indah mukaromah Minggu 1, 1 Juni 2020 Bismillah, Mengawali #GA_TheNextLevel minggu pertama, aku posting resep salah satu kue lebaran kemarin. 52 minggu bukan waktu yang singkat, semoga istiqomah bisa posting resep setiap minggu seperti waktu Golden Apron season 1 tahun lalu. Siap2 pasang alarm reminder di hp setiap hari senin, karena aku lebih suka postingnya di awal minggu daripada mepet di akhir pekan trus lupa. Daaan, mumpung masih work from home, tiap hari aku usahain nabung resep. Supaya, tinggal post aja nanti.

Garlic cookies

Garlic cookies

Baru pertama coba bikin alhasil rasanya yummy bgt anak2 pada suka

1 toples
Healthy oat cookies for kids (anti gagal)

Healthy oat cookies for kids (anti gagal)

Cookies ini udah aku rebake berkali2 sampai suka dijarah habis sama tamu. Soalnya selain healthy, enak banget. Saya bikin ini karena anak suka banget nyemil ya. Daripada beli di supermarket terus banyak pengawet dan bahan kimia kan mending bikin sendiri bisa masukin gizi2 tambahan ke anak. Anak happy, mommy lega ❀️

Dates cookies (Kukis Kurma)

Dates cookies (Kukis Kurma)

Assalamualaikum semuanya, kali ini saya buat cemilan dari sisa kurma bulan puasa😁, lumayan buat teman di rumah aja. Resep ini hasil source dari Cicik Ary, cookiesnya lembut dan ada aroma khas kayu manis, pokoknya mantapπŸ‘ #PejuangGoldenApron3 #week3