Oatmeal Cookies (3 ingredients)

Dipos pada January 1, 2022

Oatmeal Cookies (3 ingredients)

Anda sedang mencari inspirasi resep Oatmeal Cookies (3 ingredients) yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Oatmeal Cookies (3 ingredients) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Oatmeal Cookies (3 ingredients), mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Oatmeal Cookies (3 ingredients) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Oatmeal Cookies (3 ingredients) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Oatmeal Cookies (3 ingredients) memakai 4 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Yuhuuuu 1st recipe for Golden Batik Apron. Kenapa posting yang simple dulu, karena ini salah satu cemilan saya selama IF (Intermittent Fasting), hari ini pas hari ke 7 saya IF dengan window time antara 19:5 atau 20:4. It's not new for me actually.. i lost 7 kg in 2020 for only less than 2 months 😆 jadi sekarang nyoba perumpungan lagi, biar badan lebih singset 😄 #PejuangGoldenBatikApron #oatmealcookies #PejuangIF #CookpadCommunity_Tangerang

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Oatmeal Cookies (3 ingredients):

  1. 3 buah pisang, yang resep ini pke pisang kepok
  2. 1 cup oatmeal instant
  3. Secukupnya Chocohips
  4. Optional : 1 sdm madu, kalau pisangnya ga gitu manis

Langkah-langkah untuk membuat Oatmeal Cookies (3 ingredients)

1
Siapkan bahan²nya, untuk oatmeal pakai yang lagi kalian punya aja, yang warna biru juga oke. Pisang pastikan udah matang ya. Panaskan Oven 200⁰c api atas bawah
Oatmeal Cookies (3 ingredients) - Step 1
2
Lumatkan pisang dengan garpu sampai seperti ini (kaya makanan bayi 😁) karena pisang yang saya punya ga gitu manis, saya kasih 1 sdm madu, lalu aduk sampai rata.
Oatmeal Cookies (3 ingredients) - Step 2
3
Setelah Pisang siap, lalu masukkan oatmeal dan chocohips lalu aduk hingga semua tercampur rata
Oatmeal Cookies (3 ingredients) - Step 3
Oatmeal Cookies (3 ingredients) - Step 3
4
Adonan yang telah di campur nantinya akan sedikit lengket ya. Lalu bulat²kan adonan, kalau saya langsung di bulat²in lalu press agak gepeng karena ga pakai telor jadinya ga akan beleber kalau gak di tekan adonannya.
Oatmeal Cookies (3 ingredients) - Step 4
Oatmeal Cookies (3 ingredients) - Step 4
5
Panggang selama 12-15 menit tergantung oven masing² ya. dan kalau di bagian bawah sudah cokelat, langsung angkat aja diamkan terlebih dahulu lalu kalau sudah dingin bisa di taro di wadah. Tahan 3-4 hari ya, biasanya aku simpen di kulkas. ihealthy snack pokoknya dech 😁
Oatmeal Cookies (3 ingredients) - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Oreo Burger Cookies

Oreo Burger Cookies

Semarak Clover minggu ini Special Ulang Tahun Mba Win @cook_windaskitchen dengan tema kreasi oreo. Panjang umur, murah rezki dan sehat serta bahagia selalu y mba Win. Segala doa terbaik buat Mba Winda Sekeluarga 😇 Oreo Burger Cookies ini bisa jadi pilihan kue yang bisa dibuat permainan sambil belajar dengan sikecil. Senangnya bukan main kemarin diajak buat kredipeti spongebob kata nya 😘 Sesederhana ini membahagiakan anak lanang biar nggak bosan dirumah terus udah hampir sebulan dirumah terus. Semoga kita semua bisa sehat dan pandemi segera berakhir ❤ Source : Mba @cook_2565851 #GAOreoSesukaHatimu #Semarak_GAOreoSesukaHatimu #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Sumbar #GenkPejuangDapur

15 pcs
35 menit
Crunchy Oatmeal Cookies

Crunchy Oatmeal Cookies

Awalnya saya lihat resep ini dari buku tintinrayner.. Tapi saya modifikasi sendiri.. Selamat mencoba, semoga bermanfaat..

10 orang
1 jam 30 menit
Wafer Cookies

Wafer Cookies

#Kopijos #SelaluIstimewa #CookpadCommunity_Yogyakarta #dapursandra_kuker Jadi 68 biji Source : faraleyama.ig

Cookies thumbprint coklat

Cookies thumbprint coklat

Ga ada stroberi jd pk yg ada aja

Cookies Santan

Cookies Santan

Seminggu kemarin off bebikinan karena qodarullah lagi ngurusin pakSu yang lagi sakit types dan harus dirawat & infus di rumah jadinya riweuh sama ngurusin bocil 3 juga, begadang terus si mamak ini 🤧🤧 dan Alhamdulillah masih tetap strong gak ikutan tumbang💪. Alhamdulillah... 3 hari ini pakSu sudah enakan dan sehat, anak² minta dibikinin cemilan.. ya sudah langsung saya bikinin, bikinnya pun dibantuin sama anak Lanang si bungsu, happy banget dan maunya yg bentuk bintang 😂😍👍 maa syaa Allah tabarakallah.. Source: @cook_5237292 #CookpadCommunity_Depok #Rekreasi_Depok

1 toples
1 jam
Peanut Cookies

Peanut Cookies

Udah lama kepengen kukis kacang kebetulan resepnya ada punya mba @sari_kimdonghwa, langsung aja saya bikin, saya pake kacang mede dan saya tambahin agak banyak biar lebih kerasa. Wow enak sekali. Resep ke 1 GBA. #PejuangGoldenBatikApron #BandungCooksnap4_Sariutamikimdonghwa #CookpaadCommunity_Bandung #ResepGiacinta

Kukis Choco Chips

Kukis Choco Chips

Resep dari akun CP bunda Shindy Aja Kukis favorit nya anak² ni 😃 ngabisinnya cuma sehari 😅

Palm Cheese Cookies

Palm Cheese Cookies

Cookies ini enakk ngeju banget 😍 Teksturnya rapuh, masuk mulut langsung hancur crumbly agak lumer, ada crunch dari parutan keju. Baluran gulanya agak chewy di hari pertama, besoknya lebih lembut. Enak banget deh perpaduan rasa manis dan asinnya pas. Wajib banget dicoba yaa 😍 Source luvitaho #CookpadCommunity_Pontianak #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalbar

Cookies and Cream Cookies

Cookies and Cream Cookies

Hai Bund! Selain rasa coklat aku juga suka banget sama rasa "cookies and cream". Makanya aku coba deh buat cookiesnya. Teksturnya yang chewy dan lembut enak banget buat cemilan di rumah. Nggak terasa ngunyah terus eh tiba-tiba habis setoples 😂 Yuk direcook Bund!

4-5 orang
1 jam
CornFlakes Cookies

CornFlakes Cookies

Resep Cornflakes cookies ini saya pakai resepnya Tintin Rayner. Dalam 1 resep jadinya sedikit. Kalo mau banyak bikin 2 resep. Tinggal kalikan 2 aja ya moms.

CornFlake Cookies bareng anak

CornFlake Cookies bareng anak

Proyek cornflake, dibantu istri dan anak-anak, seru juga sekali kali mainan baking. Mudah banget! Resep asli dari https://cookpad.com/id/resep/14715582-corn-flakes-cookies?invite_token=63jMyGzfLv2kq3FXxpvHe9SJ&shared_at=1620559204 ideny muncul gara-gara foto-foto lama di Bakeasy muncul kembali, istri ajakin anak-anak buat bareng.

9 cornflake cookies
30 menit
Oatmeal cookies

Oatmeal cookies

Hmmm gurih gurih renyah.. nyobain resep dari mbk Naynay mudah dan enak..bisa jadi pengisi toples saat ppkm hehe..dsini sy tambahkan pasta pandan.. #CookpadCommunityborneo #CookpadIndonesia

Cookies Donut's

Cookies Donut's

Dulu sekali, setiap bulan ramadhan menjelang lebaran ibu selalu membuatkan cookies yang satu ini, anak kecil di jamin suka, karena rasa yang manis dengan warna warni yang menarik perhatian.

1 jam 30 menit
Chocochips Cookies

Chocochips Cookies

Bikin chococookies lagi hehe. Kemarin si daddy ga kebagian dan minta bikinin lagi, hmmm jadi deh searching resep lagi. Kali ini saya gunakan resep dari ig nya mom @ernybryan. Untuk teksturnya lebih crunchy dan lebih gemeletuk tapi ga keras.

Cookies Oreo

Cookies Oreo

Snack

2 resep
50 menit
Simple Airfry Oatmeal Cookies

Simple Airfry Oatmeal Cookies

Karena bosen sama bubur oatmeal instant terus juga ada sisa mix fruits akhirnya kepengin bikin oatmeal cookies dengan resep tanpa mixer Dan cuma pake takaran sendok juga. Jadi deh cookies ala-ala modifikasi sendiri.

1 toples @500 g
1 jam
Florentine cookies

Florentine cookies

Cookies yang renyah, enak dan mudah dibuat. Kuncinya harus menggunakan tepung Florenta ya.. Source: Diyo Kitchen #CookpadCommunity_Tangerang #Florentine #Cookies

2 toples
45 menit
Kukis Lidah kucing katetong

Kukis Lidah kucing katetong

Kukis Lidah Kucing Vanila Assalamualaikum,camilerss...yang demen Ngemil yah... Udah tau belum lidah kucing ini berasal dari sejak kapan warga indonesia mengenalnya???? Hayooo...tebak!! Yess..betuull banget!! Kukis lidah kucing ini tuh dari belanda masuk ke Indonesia dijaman dahulu, nama kukis ini pertama kali dikenalkan dengan sebutan "KATTENTONGEN" sekilas seperti "kitten tongue" dalam bahasa inggris yah...yang artinya Lidah kucing (anak kucing)(kittten:anak kucing). Namun sampai sekarang masih disebut kukis lidah kucing,atau katetong. Unik banget kan karna bentuknya yang memang mirip dengan lidah kucing. Namun seiring berkembangnya jaman kukis ini sudah berkembang menjadi banyak sekali ragam yah, mulai dari Lidah kucing Coklat,Rainbow,Redvelvet dan banyak lagi.

10 porsi
2 jam