Classic choconuts cookies

Dipos pada February 22, 2022

Classic choconuts cookies

Anda sedang mencari inspirasi resep Classic choconuts cookies yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Classic choconuts cookies yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Classic choconuts cookies, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Classic choconuts cookies enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Classic choconuts cookies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Classic choconuts cookies memakai 9 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Minggu, 21 April 2019 #pr_whynutkuker Resepnya Anna Olson..nyontek resepnya di cpnya mbak Ashalinaqueen.. resep asli ga pakai kacang, tapi dimodif pake kacang nyesuain tema #pr #resepayu #resepminggu15 #berburucelemekemas #resolusi2019 #komunitaspaders #cookpad_paders #cookpadindonesia #cookpadcommunity_papua #cookpadcommunity_malang

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Classic choconuts cookies:

  1. 100 gt buttermargarin
  2. 100 gr gula pasir
  3. 1 butir telur uk.besar
  4. 150 gr tepung teriguπŸ”Ί
  5. 1 sdm maizena
  6. 1/4 sdt vanili bubuk
  7. 1/2 sdt baking soda
  8. secukupnya Chochochips
  9. Secukupnya kacang tanah cincang

Langkah-langkah untuk membuat Classic choconuts cookies

1
Campurkan gula dan margarin. Mixer sebentar sMpai tercampur rata seluruhnya
Classic choconuts cookies - Step 1
Classic choconuts cookies - Step 1
2
Masukkan telur. Mixer sebentar sampai rata.
Classic choconuts cookies - Step 2
Classic choconuts cookies - Step 2
Classic choconuts cookies - Step 2
3
Tambahkan tepung terigu, maizena, vanili bubuk dan baking soda sambil diayak di adonan. Aduk merata.
Classic choconuts cookies - Step 3
Classic choconuts cookies - Step 3
4
Masukkan chocochips dan kacang tanah cincang. Aduk hingga rata.
Classic choconuts cookies - Step 4
Classic choconuts cookies - Step 4
5
Tutup wadah pakai plastik wrap, simpan di chiller min.1jam
Classic choconuts cookies - Step 5
6
Keluarkan adonan, biarkan sebentar. Lalu Ambil 1 sdt adonan, sambil sedikit dibulatkan dengan bantuan sendok lain. tata dalam loyang. Beri topping kacang+cocochip. Lakukan hingga habis.
Classic choconuts cookies - Step 6
Classic choconuts cookies - Step 6
Classic choconuts cookies - Step 6
7
Panaskan oven. panggang dlm oven 180'c selama 15menit.(sesuaikan oven masing2).
Classic choconuts cookies - Step 7
Classic choconuts cookies - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Cookies Goodtime KW

Cookies Goodtime KW

Aku suka banget sama per-cookiesan πŸ˜‚ jadi bikin deh biar ngga beli-beli terusπŸ˜‚ sekalian buat isian toples lebaran. #siapramadan #kuekering #kuelebaran

(3.27) Cappuccino Cookies -No Mixer

(3.27) Cappuccino Cookies -No Mixer

Love coffee to the max! 😁 hirup aromanya aja tu rasanya adeem banget.. πŸ˜‹ kali ini bikin cookies simple aja sekalian #PostingRame2 @komunitaspaders minggu ini di @cookpad_id dg tema baking: "kudapan ada kopinya" utk support mbak Keket @roti_rinn yg postingan rotinya selalu menggugah selera.. 🀀😍😘 Source: Yoshi Nur Imama #CookpadCommunity_Tangerang #CookpadIndonesia #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #pr_KopilihAku #KomunitasPaders #Cookpad_Paders #3WeeksChallenge resep dibawah hanya 1/2 dari resep asli.. resep asli bisa dilihat disini πŸ‘‰ Ayo cek resep ini: Good day cappuccino cookies https://cookpad.com/id/resep/6550298-good-day-cappuccino-cookies?token=7xCs8XgE2BA2XPwcdmNHd5zN

30pcs @ 1/2 sdm
Thumbprint Cookies

Thumbprint Cookies

Lagi giat bikin kue buat lebaran, coba yang gampang2 hehe Aku bikin 2x bahan lebih banyak dari resep aslinya biar dapet hasil agak banyak juga :D Kalau mau bikin sedikit aja tinggal dibagi 2 aja bahan nya.. * source instagram #SiapRamadan #MomenManis

Palm sugar cookies versi ekonomis (no mixer no oven)

Palm sugar cookies versi ekonomis (no mixer no oven)

Ternyata gak perlu bahan2 premium buat bikin kue ini jadi enak, cukup pake bahan2 yg bisa beli di warung2 terdekat 😊 #nomixer

1 toples
Eggless Peanut Butter Cookies With Fiber Creme SIMPLE NO MIXER

Eggless Peanut Butter Cookies With Fiber Creme SIMPLE NO MIXER

3.6.2019... 12.11 AM... Bismillah... #cookpad #cookpadindonesia #cookpadcommunity #cookpadcommunity_yogyakarta #berburucelemekemas #resolusi2019 #weektwentytwo #3 #june #cookies #peanutbuttercookies #fibercremecookies #fibercreme #almond #sosimplydelicious #AngelKitchen

Crunchy Cheese Cornflake Cookies

Crunchy Cheese Cornflake Cookies

Toples kosong nih. Kebetulan bahan2nya lengkap, cap cus buat. Saya buat 2x resep ya, makanya kuning telur di foto pakai 2 buah. Recepie: Tintin Rayner #cookpadcommunity #cookpadindonesia #cookpad_id #komunitaspaders #cookies #kuekering #bundaei #homebaking #homemadelovers #cookpadcommunity_bandung #cornflakes #cornflakescheesecookies #cornflakescookies #berburucelemekemas #resolusi2019

Cookies tanpa Oven

Cookies tanpa Oven

#MomenManis #SiapRamadan Pernah ga karena terlalu asik baking, tagihan listrik membengkak? Gara2 penggunaan mixer dan oven nih 😭 Aku pernah! Meskipun papi yg bayar agak keberatan tapi tetep didukung buat terus belajar. Namanya anak yg tau diri, walaupun ortu bilang gapapa, tapi tetep ga enak hati yaaa. Dulu sebelum punya oven, cuma bisa ngelihatin video2 baking di youtube dan IG. Rasanya "aduh pingin buat... Tapi ga punya oven" 😒 sedih aku tuu. Kmrn pas adik ada tugas buat cookies di sekolah, dia bawa pulang hasilnya. ENAK.. entahlah dia dpt resep dr mana.. jd kuminta resepnyaa.. Tenangg... Resep kali ini ga perlu pake electric tools! Ga pake mixer, ga pake oven πŸ˜† Dari pada penasaran dicoba ae lah! MARKIBU (MARi KIta BUat).

Coffee cookies

Coffee cookies

#MomenManis bersama keluarga adalah saat bikin cookies ini, tidak hanya kolaborasi dengan anak tapi juga dengan suami rame-rame cetakin cookies berdasarkan imajinasi masing-masing. Selain itu aroma kopi bikin tambah relax dan nikmat.... resep adop dari cece lysa_tangkulung dengan tambahan sedikit susu bubuk full cream......selamat berkreasi bunda #siapramadan

Cookies goodtime sederhana

Cookies goodtime sederhana

Awalnya mau buat cokelat coco cruch, tp krn ada salah bahan dan sayang kl coklatnya dibuang, jd dibuat goodtime aja 😍 suami suka β™₯️

Kopi Oat Cookies

Kopi Oat Cookies

Source : Mbak Juni Dwianggiani #berburucelemekemas #resolusi2019 #mgu38

Coconut Butter Cookies

Coconut Butter Cookies

Bentuknya absurd sih, tapi enak kok :)

3 toples
Choco cookies πŸͺ magicom #1

Choco cookies πŸͺ magicom #1

isi toples pada abis.. pengen bikin cemilan.. tapi yang porsi dikit dan tetep enak 🀭 biar sekali bikin abis, daripada mubazir ga kemakan bikin cookies lagi deh pakai magicom kesayangan 😘 tanpa oven tanpa teflon tanpa obat kue tanpa ribet tanpa telur resep kesukaan untuk bikin choco cookies 😍 ❣ magicom 1,2 L πŸ–€πŸ–€πŸ–€

300 gram
Jan Hagel Cookies

Jan Hagel Cookies

Kuker yang satu ini cara bikinnya cukup mudah dan tidak menyita waktu karena tinggal diratakan diatas loyang trus dipotong2 saja, dan untuk soal rasa tentunya tetap mantaffff,cuma sayang motong2 gak bisa rapi karena tidak pakai ukuran dan ngerjakannya juga sambil buru2 mau berangkat ke kantor πŸ˜€

Putri salju,nastar,kastengel πŸ‘‰[3in1 cookies]

Putri salju,nastar,kastengel πŸ‘‰[3in1 cookies]

Source : mbk cicik ary ,,resep punya mbk ribka arini yg mana resep ini bisa dijikan 3 macem kue..kastengel,putri salju dan nastar [ 3 in 1 cookies ] Nahhh....Klo mau bikin nastar tingal nyiapin selai nanasnya ,,Klo bikin kastengel tinggal dicampur keju 100 gr...enakkkan,tinggal ngafalin satu resep doang...hehe

Cookies Kurma

Cookies Kurma

Abang Al kurang suka sama kurma, makanya dibikin cookis aja, baru mau tuh dia makan, ampe maksa2 mw bantuin buatnya, aku yg bulat2in dia yg pipihin ama garpu😁. Selain jadi cemilan anak2, bisa juga sekaligus jadi isi toples buat lebaran nanti ya kaan.... Tekturnya kreses2 ada chewy2nya gituh... Oh iya, nata diloyangnya harus berjauhan karena nantinya melebar. #SerbaSerbiKurma #SayangAnak #SiapRamadan Pekan ke-18 #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019

Chocolate Chip Cookie

Chocolate Chip Cookie

Let's celebrate #nationalchocolatechipcookieday today πŸ™ŒπŸ™Œ sekalian siapa tau bs jd ide kue kering utk lebaran 😊. Recipe courtesy : Gretchen's Bakery

Energen Cookies

Energen Cookies

Suka sx dgn rsa'a yg chewwy crunchi😘 jd setoples tahan 2 hari soal'a pda doyanπŸ˜„ #PejuangGoldenApron2 #Minggu_1 #Basidoncek #Community_Sumbar #Cookpad_id #Cookpadcommunity_Padang

1 toples sedang
Cookies coklat kacang

Cookies coklat kacang

Pengen kue kacang yang nyoklat tapi rasa kacang lebih dominan,ketemu resep ini.Saya agak ubah sedikit karena kurang suka manis.jika suka manis,gulanya bisa ditambah sesuai selera Resep saya dapat dari @linagui.kitchen

Strawberry Thumbprint Cookies

Strawberry Thumbprint Cookies

Tergoda dan penasaran juga dengan kue yang satu ini,coba bikin sekalian buat isi toples lebaran,nggk terlalu susah bikinnya,alhamdulillah berhasil dan enak rasanya.....πŸ˜‹πŸ˜‹πŸ˜‹ #SiapRamadan