Boldbaker Best Ever Chocolate Chips Cookies

Dipos pada February 23, 2022

Boldbaker Best Ever Chocolate Chips Cookies

Anda sedang mencari inspirasi resep Boldbaker Best Ever Chocolate Chips Cookies yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Boldbaker Best Ever Chocolate Chips Cookies yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Boldbaker Best Ever Chocolate Chips Cookies, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Boldbaker Best Ever Chocolate Chips Cookies enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Boldbaker Best Ever Chocolate Chips Cookies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Boldbaker Best Ever Chocolate Chips Cookies memakai 9 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Berawal dari rasa penasaran sama cookies2 yang beredar video2nya nan menggoda. Rasanya pingin banget bikin cookies yang pas dipanggang melebar sendiri kaya di Tasty gitu. Bolak balik gagal,antara terlalu melebar sampai jadinya kegosongan karena terlalu tipis atau ga mau melebar sama sekali sampai harus ditekan2 pake spatula pas dipanggang di oven πŸ˜‚πŸ˜‚ Akhirnya coba resep di blog biggerbolderbaker. Alhamdulillah jadinya lumayan. Pada bilang enak banget 😍😍

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Boldbaker Best Ever Chocolate Chips Cookies:

  1. 2 butir telur ukuran besar
  2. 200 gr gula palm
  3. 150 gr gula pasir
  4. 225 gr butter / margarine
  5. 350 gr tepung terigu serba guna
  6. 1,5 sdt garam
  7. 1 sdt baking soda
  8. 2 sdt vanilla essence
  9. 300 gr dark coklat cincang

Langkah-langkah untuk membuat Boldbaker Best Ever Chocolate Chips Cookies

1
Campur rata tepung terigu, garam, baking soda, sisihkan
2
Lelehkan mentega,biarkan agak dingin. Masukkan gula pasir dan gula palem,aduk agak keras dengan menggunakan whisk sampai tercampur rata.
3
Masukkan telur satu persatu,aduk terus sampai tercampur rata. Masukkan vanilla essence,aduk lagi sampai rata
4
Masukkan tepung terigu, aduk dengan menggunakan spatula. Pastikan tidak ada terigu yang tertinggal di dasar mangkok. Masukkan coklat cincang,aduk asal rata. Adonan akan lembek,tapi jangan masukkan tepung lagi. Adonan ini memang harus dimasukkan ke dalam kulkas terlebih dahulu minimal 1 jam
5
Bentuk bulat2 adonan sesuai selera ukurannya. Panggang dengan suhu 190 derajat selama 12 menit atau sampai pinggir cookies berubah kecoklatan tapi bagian tengah masih lembek. Cookies akan mengeras setelah dingin

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Crunchy Cheese Cornflake Cookies

Crunchy Cheese Cornflake Cookies

Udah mau dekat lebaran aja niih.. Rumah udah pada Wanginya2 mentega sama butter... Kompor anget terus.. Resep andalan dari ci tintin rayner. Makasih ci... #SiapRamadan #MomenManis

37.) Chui Kao So Cookies

37.) Chui Kao So Cookies

#BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Depok #BhirasKitchen #GoldenApronChallenge Cookies yang sempat booming beberapa waktu lalu tapi lagi" saya baru membuat'a resep chui kao so nihh saya dapat dari mba Astri Anjar πŸ‘

Choco cheese oat cookies with chaca topping

Choco cheese oat cookies with chaca topping

Waktu SD setiap lebaran mama selalu bikin cookies ini.. Tahun ini tertantang untuk bikin sendiri..

Cookies Coklat Chocochips Panci Serbaguna

Cookies Coklat Chocochips Panci Serbaguna

Masih ada sisa bahan lebaran kemarin, daripada dibiarkan nanti kadaluarsa. Eman-eman, jadi dibuat cemilan 😊 #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #Cookpad_id #CookpadCommunity_Rembang

28 buah
60 menit
Crunchy Cheese Cornflake Cookies

Crunchy Cheese Cornflake Cookies

Toples kosong nih. Kebetulan bahan2nya lengkap, cap cus buat. Saya buat 2x resep ya, makanya kuning telur di foto pakai 2 buah. Recepie: Tintin Rayner #cookpadcommunity #cookpadindonesia #cookpad_id #komunitaspaders #cookies #kuekering #bundaei #homebaking #homemadelovers #cookpadcommunity_bandung #cornflakes #cornflakescheesecookies #cornflakescookies #berburucelemekemas #resolusi2019

Cookies oat pisang

Cookies oat pisang

Mudah dan sehat.

35 menit
Milo Chocohips Cookies

Milo Chocohips Cookies

Baru beli milo, jastip ke temen yang pergi ke Singapore. Pingin juga dibikin selain minuman. Cari-cari resep cookies, dapat yg menarik di geniuskitchen.com, and...here it comes 😁 #SiapRamadan #MomenManis

Almond Greentea Cookies

Almond Greentea Cookies

Akhirnya lulus bikin cookies yang enak, crunchy tetapi lembut saat dikunyah 😁 setelah beberapa kali uji coba dari berbagai resep, ini resep yang paling aku rekomendasikan. Resep ini aku modifikasi dari beberapa resep orang lain 😊 Selamat mencoba! #MomenManis

45 biji
2 jam
Cookies susu dancow

Cookies susu dancow

Wangi susunya semerbak,kebayang gak tuh adonannya aja udah pakai susu sama keju trus di kasih toping susu lagi,hmmmm so yummyπŸ˜‹ Source siskakumala90 #MomenManis

Peanut butter cookies

Peanut butter cookies

Minggu ke 20 (210519) Kue kering jadul yg tiap tahun selalu dibikin krn favoritenya pak suami πŸ€— Kue kering yg lain belum tentu disentuh, tp kl yg jenis ini dia doyan.. Bikinan weekend kmrn tp krn rempong ada acara disekolah anak2 jd belum sempet packing di toples & belum punya stok foto cantiknya, yg penting ga bolos setoran dulu yaa.. 🀣 #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #SiapRamadan #Momenmanis #Cookpad_Id #CookpadCommunity_Tangerang #Komunitaspaders

Butter Cookies #berburucelemekemas #resolusi2019

Butter Cookies #berburucelemekemas #resolusi2019

#berburucelemekemas #resolusi2019 #sweetrecipeDE Kepengen ini buat meramaikan paskah taon ini. Buatnya cukup simple. Adonan dough ku chiller semalaman. Dan icing tipe ini cepat mengering, tanpa putih telur yg amis dan tanpa dioven kembali. Pengerjaan floodingpun cukup cepat asal udah rapi. Happy easter for everyone who celebrate πŸ™πŸ» Source dough: Fannypatty Source : Noni Winanda

36 cookies ukuran large
Cookies susu mocacinno

Cookies susu mocacinno

Alhamdulillah ada yang ngasih kopi moccacino. Tapi dirumah yidak ada yang suka kopi moccacino.. bingung nih!!!. Wis kita buat saja cookies dengan bahan bahan seadanya. Di save biar tidak lupaπŸ˜‚πŸ˜‚

45 menit
Cookies cokelat

Cookies cokelat

Persiapan bikin kue kering untuk lebaran cocok resep ini klo mau yg simpel2😊

Cookies kopi cappuccino ukuran sendok

Cookies kopi cappuccino ukuran sendok

Mengkreasikan sisa bahan yg ada di dapur

Chocolate Cringle Cookies

Chocolate Cringle Cookies

Hadirkan sajian kue dengan sentuhan modern untuk orang-orang tercinta. Dapat juga disajikan untuk menemani momen-momen spesial Anda. #resepenak #masakmudah #kuecoklat

5 porsi
60 menit
Pizza cookies

Pizza cookies

#siapramadhan Yuuuk kepoin cookies for id

Palm Sugar Cheese Cookies

Palm Sugar Cheese Cookies

Manggang kue ini kudu sabar kaya buat kastengel supaya matang didalam dan garing