Pineapple Cheese Tumbprint Cookies (no oven&mixer)

Dipos pada February 22, 2022

Pineapple Cheese Tumbprint Cookies (no oven&mixer)

Anda sedang mencari inspirasi resep Pineapple Cheese Tumbprint Cookies (no oven&mixer) yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Pineapple Cheese Tumbprint Cookies (no oven&mixer) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Pineapple Cheese Tumbprint Cookies (no oven&mixer), mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Pineapple Cheese Tumbprint Cookies (no oven&mixer) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Pineapple Cheese Tumbprint Cookies (no oven&mixer) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Pineapple Cheese Tumbprint Cookies (no oven&mixer) memakai 10 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

#MomenManis #SiapRamadan #cookpadcommunity_Blitar source : Puguh Kristanto Kitchen Pertama kali bikin kuker dan alhamdulillah berhasil.Rasanya juga enak meski belum sesempurna para senior tetapi cukup puas sama hasilnya..

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Pineapple Cheese Tumbprint Cookies (no oven&mixer):

  1. 150 gr/12,5 sdm butter(margarin)
  2. 90 gr/9 sdm gula halus (boleh ditambah sesuai selera)
  3. 1 btr telur,pisahkan kuning dan putih telur
  4. 225 gr/22 sdm tepung terigu
  5. 2 sdm susu bubuk
  6. 2 sdm tepung maizena
  7. 1/2 sdt baking powder
  8. Pelengkap :
  9. keju parut
  10. selai nanas

Langkah-langkah untuk membuat Pineapple Cheese Tumbprint Cookies (no oven&mixer)

1
Siapkan bahan.Kocok butter/mentega dengan gula halus yang sudah diayak sampai tercampur rata lalu masukkan kuning telur aduk sebentar asal kuning telur tercampur rata
Pineapple Cheese Tumbprint Cookies (no oven&mixer) - Step 1
Pineapple Cheese Tumbprint Cookies (no oven&mixer) - Step 1
2
Ayak tepung terigu,maizena,susu bubuk juga baking powder lalu campur sampai adonan kalis dan bisa dibentuk
Pineapple Cheese Tumbprint Cookies (no oven&mixer) - Step 2
Pineapple Cheese Tumbprint Cookies (no oven&mixer) - Step 2
3
Bentuk bulat,besar kecil sesuai selera.Masukkan ke putih telur lalu gulingkan ke parutan keju.Untuk keju baiknya dijemur dulu atau dimasukkan kulkas agar teksturnya kering dan tidak terlalu lengket
Pineapple Cheese Tumbprint Cookies (no oven&mixer) - Step 3
Pineapple Cheese Tumbprint Cookies (no oven&mixer) - Step 3
Pineapple Cheese Tumbprint Cookies (no oven&mixer) - Step 3
4
Tata adonan di loyang yang sudah diolesi mentega sebelumnya,tekan bagian tengah sampai sedikit cekung lalu isi dengan selai nanas,ulangi sampai habis.Siap dipanggang di teflon kurang lebih selama 40-50 menit dengan api paling kecil agar matang merata juga tidak terlalu gosong
Pineapple Cheese Tumbprint Cookies (no oven&mixer) - Step 4
Pineapple Cheese Tumbprint Cookies (no oven&mixer) - Step 4
Pineapple Cheese Tumbprint Cookies (no oven&mixer) - Step 4
5
Setelah matang tunggu sampai benar-benar dingin sebelum diangkat dari loyang.Karena adonan yang saya panggang pertama sulit diangkat kemudian saya pakai almunium foil lalu tetap diolesi mentega bagian atasnya.Selamat mencoba_

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Monde Cookies /Janda genit

Monde Cookies /Janda genit

Ni kue salah 1 favorit suami, selain gk pake telur, renyah bgt yg bikin dia suka #SiapRamadan #MomenManis

Cookies Oatmelt

Cookies Oatmelt

Alhamdulillah....

Butter cookies ala2

Butter cookies ala2

#SiapLebaran #AntiRibet #MomenManis lg seneng bljr baking mst g pny oven

Cookies Donat Pakai Otang (Oven Tangkring)

Cookies Donat Pakai Otang (Oven Tangkring)

Postingan Saya Ke Seratus Empat Puluh Tujuh di cookpad,,ini salah satu kuker Saya untuk sajian lebaran nanti buntik,,ini enak bentuknya imut seperti donat rasanya juga enak😊😊😊

Chocolate Crinkle Cookies

Chocolate Crinkle Cookies

kukis retak jaman now maaak !!!! no mixer no ribet", rasanya nyoklat bangeeeeets 😍😍😍😍 must try maaak !!!!

Chocolate shortbread cookies

Chocolate shortbread cookies

Suka yang namanya olahan dari coklat, begitu lihat instagram nemu cookies dari coklat langsung di eksekusi, resep ini dari cici @shirleyliem. Kue ini saya jadikan untuk jualan, rasanya memang enak, rasa coklatnya terasa banget #SiapRamadan #JemputRejeki

Cookies Keju Gula Palm

Cookies Keju Gula Palm

Ingin mencoba bikin kukis yang berbeda untuk lebaran, kukis ini mempunyai cita rasa gurih manis perpaduan yang khas dan unik dari keju dan gula palm.

1 toples
2 jam
Cheese dates cookies/ kue kering kurma keju

Cheese dates cookies/ kue kering kurma keju

Kebetulan masih ada kurma dirumah. Orang rumah udah bosan makan kurma dan sayang banget kalo kebuang.. Pas banget bentar lagi mau lebaran.. πŸ˜‹πŸ˜‹ #SiapRamadan

Kukis Kacang Simple

Kukis Kacang Simple

Kue kering kacang adalah salah satu favorit keluarga saya sejak saya kecil. Ibu saya biasanya selalu bikin sendiri kukis kacang dan wajib ada setiap lebaran. Ibu selalu pake bahan kacang tanah sangrai asli yang bikinnya menyita waktu banget- meskipun hasilnya 100% worthed sih hehe.. Karena bentar lagi lebaran dan saya pengen bikin kukis kacang versi saya yang gampang dan nggak lama-lama bikinnya, iseng-iseng saya ganti kacang tanah sangrai dengan selai kacang. Ehhh hasilnya nggak kalah enak kok sama bikinan ibu 😍

500gr
60 menit
Oat chocolate cookies teflon no mixer&egg - cemilan anak 2,5thn

Oat chocolate cookies teflon no mixer&egg - cemilan anak 2,5thn

Mumpung masih ada energi lebih di siang hari dan keisengan emak si twin untuk experimen buat cookies.. Setelah mateng, kue ludes gak nyampe 10menit.. Hahaha.. Nunggu matengnya lebih lama drpd ngabisinnya..πŸ€£πŸ˜‚πŸ€£πŸ˜‚

Thumbprint Cookies

Thumbprint Cookies

Baru kali ini ya bikin cookies. Meski gak full sukses. Tapi lumayanlah...😁😁 Ceritanya nyoba-nyoba panggang kuenya pakai happycall. Eh...ternyata beneran bisa. Dan hasilnya tetap matang. Meski gak semulus pakai oven. Ini thumbprint sepertinya kurang mixer. Jadi pas ditekan retak deh. Dan ini saya juga pakai DCC. Niat hati manfaatin coklat yang ada. Ternyata kurang cocok. Coklatnya jadi meleleh...😁😁 Paling aman memang pakai selai coklat. Ini resepnya mbak Nurul Aspiyanti. Saya tulis sesuai resep ya.. #MomenManis #SiapRamadan #3weekschallenge #berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpadcommunity #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #clovercookinglover #semarakclover #cookpadcommunity_malang

Garlic Cheese Cookies

Garlic Cheese Cookies

Source IG ms.rinadedik #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #Cookpad_id #CookpadCommunity_Sukabumi

Brownies chip/cookies

Brownies chip/cookies

Biasa beli brownies chip ini agak mahal yes. Isi jg sedikit. Ngga puas banget heemhh.. nyari resep nya ternyata agak ribet.. dijadiin bolu brownies dulu baru di potong2 & dipanggang ulang.. duh males banget ngerjain nya 😁terus ketemu resepnya mba Uli's kitchen yang simple & tanpa pikir panjang aku lgsg eksekusi..

Coco Crunch Coklat Cookies

Coco Crunch Coklat Cookies

Simpel, cocok untuk lebaran😊

Almond Cookies AKA Kue Kacang Almond

Almond Cookies AKA Kue Kacang Almond

. 18/05/2019 . Minggu ke 19 dari 52 minggu Resep ke 47 πŸ’•πŸ’• . Source: Lulu Syarif . Camilan sehat untuk buat anak dan seluruh keluarga.... #sayanganak dan #sayangkeluarga tentunya bisa juga untuk #momenManis di Hari Raya Idul Fitri. Bikinnya praktis tinggal aduk-aduk aja... Rasanya istimewa... crunchy...gurih...manisnya pas, dan saya ganti minyak gorengnya dengan olive oil...so lebih sehat Mom...😍 Monggo dicoba... . Happy baking and happy tummy everyone😍😍😍 . #berburuCelemekEmas #resolusi2019 #cookpadindonesia #siapRamadan #komunitaspaders #cookpadcommunity #cookpadcommunity_bekasi #almondcookies #resepalmondcookies_tehyanithea #dapurtehyanithea

Koko Crunch Cookies

Koko Crunch Cookies

Selamat Idul Fitri 1440 H semuanya, jangan lupa makan ketupat dan kuker lebaran yaa 😁😊

Soto Banjar ala Azizah snack dan cookies

Soto Banjar ala Azizah snack dan cookies

Resep soto banjar ini ku buat pada waktu lebaran lalu dan baru lebaran kali ini aku buat soto ayam karna biasanya slalu buat ketupat opor ayam dan pengalaman bikin soto banjar memang sama sekali tidak ada cuma karna kami sekeluarga sangat suka dengan sop ayam dan aku berpikir mungkin tidak jauh beda resep nya dan untuk memenuhi tantangan dari cil mimin maka ku buat lagi lah soto banjar versi kami ini #Tantanganminggu2 #SOTOBANJAR #Wanilahmeolah #Cookpadcommuty_Martapura