Palm Sugar Cookies

Dipos pada February 26, 2022

Palm Sugar Cookies

Anda sedang mencari inspirasi resep Palm Sugar Cookies yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Palm Sugar Cookies yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Palm Sugar Cookies, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Palm Sugar Cookies enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Palm Sugar Cookies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Palm Sugar Cookies memakai 7 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Pernah makan ini dirumah temen. kok jadi nagih terus ya. Mau minta lg malu dong ya. Hehehe.. ubek2 cookpad ketemu postingan resep @dapurbundainan. langung eksekusi deh, buatnya jg simple alhamdulillah suami jg doyan..hihihi #MomenManis

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Palm Sugar Cookies:

  1. 150 gr Butter Margarine Royal Palmia
  2. 1 btr kuning telur
  3. 1 bks susu bubuk dancow (putih)
  4. 180 gr Tepung terigu Protein rendah (kuncibiru)
  5. Secukupnya keju parut
  6. Baluran :
  7. Gula palem

Langkah-langkah untuk membuat Palm Sugar Cookies

1
Campur rata butter margarin dengan kuning telur sampai tercampur rata & lembut menggunakan whisk kira2 1menitan
2
Stelah tercampur rata tambahkan keju parut, tepung & susu bubuk yang telah di ayak sebelumnya. Campur sedikit demi sedikit sampai adonan bisa di bentuk
3
Bentuk adonan sesuai selera. lalu balurkan gula palem, tata dalam loyang & panggang selama kurang lebih 30menit dgn suhu 160Β°. Sambil diliat2 ya bun biar gak gosong, sesuaikan jg suhu dengan oven masing2 ya.
4
Stelah matang angkat & dinginkan terlebih dahulu baru boleh dimasukin ke toples ya..

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Milo Cookies

Milo Cookies

Milo Cookies resepnya mbak Fridajoincoffee, disini toppingnya berups cococrunch saya hancurkan dan dimasukkan ke adonan. Jadinya ada rada2 kriuk2 waktu dimakan πŸ˜„πŸ˜„. Mksh resepnya mbak. #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #Basidoncek #CookpadCommunity_Sumbar #CookpadCommunity_Padang

Chui Kao So Cookies

Chui Kao So Cookies

Kue ini enak banget crispy berasa kayak ada kacangnya tapi tanpa kacang bahan nya, nah loh πŸ˜…πŸ˜… bikinnya pun simple no ribet, aslinya pake wijen hitam juga tapi gak punya 😁 Ini sempet viral di grup mbak dona πŸ˜€ Resep by mbak Riyas irmadona #SiapRamadan #cookpadcomunitty_semarang

Garlic Cheese Cookies

Garlic Cheese Cookies

#berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpadcommunity_jember #SiapRamadan Ramadhan tinggal menghitung hari. Biasanya para master udah punya cooking plan bakalan bikin cookies apa... Anak gadis saya lagi ingin nyemil kuker yg ada kejunya... Jadi emaknya nguprek didapur... Yuk intip resepnya..

Choco peanut cookies

Choco peanut cookies

Cookies ini simpel banget, nggak pake telur, nggak pake gula pasir - pakenya madu, nggak pake mentega/margarin dan yang jelas, bisa pakai selai yang teronggok di meja dapur karena anak-anak nggak terlalu suka. Yeahh.. Tujuan utamanya mendaur ulang selai 😁. Seisi rumah kurang suka sama tekstur crunchy di selai soalnya. Cookiesnya renyah, rasanya ringan, gak terlalu manis. πŸ‘ Dan makannya nggak ngerasa bersalah banget karena pake madu dan tepung gandum utuh. Jadi nggak nggluten-nggluten banget gitu 😁. . Btw, kalo pake selai skippy seperti di resep asli, warna coklatnya lebih muda ya. . Source : IG @tintinrayner . . #resepbutterpeanutcookies #cakedankue #vegancookies #eglesscookies #resepcookiestanpatelur #kuekeringkacang #resepkuekering #cookiesbutterless #cookiessugarless #kuekacang #healthycookies #homemadecookies #cookies #resepcookies_rahma #siapRamadan #sayanganak

Cookies Greentea

Cookies Greentea

Kue Lebaran Memang Banyak Di Toko2 Kue,Pasar Dll Tapi Tetep Suka Bikin Sendiri...Lebaran ini Nyoba Cookies Greentea,Di Kampungku nggak ada greentea Bubuk jadi Aq Pake Coklat Blok Yg Rasa Greentea Sama Kok Bunda Rasanya,Resep ini dari instagram Aq Rubah Bahan dan Carbutnya dan Aq Pake Oven Tangkring#BerburuCelemekEmas#Resolusi2019#MingguKe22#SayangAnak#SiapLebaran#CookpadComunnityJember

Cutterpillar Cookies

Cutterpillar Cookies

Cutterpillar cookies, banyak yang sukaaaaak. Resepnya adaptasi dari kue semprit 3 bahan, tapi aku modif sedikit ya πŸ’•

Semprit Durian - Durian cookies

Semprit Durian - Durian cookies

Semprit, layaknya belum lengkap tanpa kue kering klasik ini kalau lebaran. Saya tidak terlalu suka durian sebenarnya. Tapi orang orang tersayang banyak yang suka durian. Nyobain dibuat kue kering, ternyata enak dan renyah 😍 jadi seneng walaupun ga ikutan makan πŸ˜„ dan makin seneng karena hasilnya diphotoin cantik sama si teteh @heshidayat 😍😍😍 Baked : Phie Photo : hes #berburucelemekemas #resolusi2019 #SiapRamadan #MomenManis #cookpadcommunity_Jakarta

Cookies Vanilla Chochip

Cookies Vanilla Chochip

Gak terasa anak gadisQu sudah besar... Klo libur sekolah banyak bgtz yg dipengeninπŸ˜…πŸ˜… berhubung anak perjaka lg aktif2nya, ditambah yg di perut jg dah makin besar jadi bikin mager buat ajak jln...πŸ˜‚πŸ˜… Alhasil ajak berkreasi di dapur aja...!!! Alhamdulillah bikin 1 resep ini langsung leeeppp abis semuaπŸ˜…

Brown choco vanila cookies

Brown choco vanila cookies

Assalamualaikum,,, msh edisi ngisi toples y moms,,,kali ini sy buat cookies yg enak sangat dng berbahan gula merah ya,,,hrsny menggunakan gula semut,krn gak ada stock,lngsng pk saja yg asli,hiks,hiks,,, resep source mbaiyya from ig. Izin reshare ulang y bunda #SiapRamadan #Cookpadcommunity_depok

Neapolitan Butter Cookies (ekonomis)

Neapolitan Butter Cookies (ekonomis)

Kenapa ekonomis? Krn cukup pakai 1 telur. Room butter nya jg cm seons, kalo beli yg timbang di toko bahan kue di tempat saya harganya 6rb (harga di kab. Sintang, Kalbar). Meskipun ekonomis tapi wangi butternya terasa

Almond Cookies

Almond Cookies

Sebenernya ini kue favorit dari kecil, soalnya mama tiap bikin kue kering gak pernah absen yang satu ini. Selain bahannya mudah ditemui juga gampang banget bikinnya.. Tapi kali saya ganti beberapa bahan, yuk cuss.. 😊😊 Ini rasanya manis gurih, renyah banget.. #siapramadan #sayanganak #almondcookie #kukisalmond #almond #tepungalmond #kuekering #kuelebaran

Vanilla Chocochips Cookies

Vanilla Chocochips Cookies

Resep nya dari ci @tintinrayner yang sedikit saya modifikasi di takaran gula, karena saya dan anak2 cenderung lbh suka cookies yang tidak terlalu manis. Rasa cookies nya enak, gampang dibuat, dan tak kalah enak dengan cookies yang dijual dipasaran.

ChocoNut Thumbprint Cookies

ChocoNut Thumbprint Cookies

Masih punya sedikit kacang tanah cincang, di kreasikan untuk kuker yang paling simple pula.. #siapramadan #SayangAnak #cookpadcommunity_malang

Cookies Ubi Kuning

Cookies Ubi Kuning

Assalamualaikum,wr.wb,,, sobat dapoer,,, Alhamdulillah,,, Semarak Clover lagi,,, Hari ini buat camilan sambil minum teh atau kopi di sore hari,,,, Cookies Ubi Kuning,,, Ubi yang saya pakai warna kuningnya kurang ngejreng,,,, hasil cookiesnya kurang berwarna tapi alhamdulillah soal rasa enak, bisa buat teman ngeteh rame2,,,, Source Tim Pena Umi Production Studio #Ubikankreasimu #Semarak_Ubikankreasimu #Tidaksekedarmemasak #Berburucelemekemas #Resolusi2019 #Cookpadcommunity_surabaya #Cookpadcommunity_madura #Clovercookinglover #Cookingwithheartheatingwithlove #Clover

Cream cheese Cranberries Cookies

Cream cheese Cranberries Cookies

Source : Ibu ResTu uTami deWi Go kitchen 2

Maringue Kisses Cookies

Maringue Kisses Cookies

Source@Susana Gracia, resep ini sebenarnya sdh ketiga kalinya sy buat, tp lupa untuk di shareπŸ˜€, sangat berguna untuk memanfaatkan sisa putih telur dari pd terbuang percuma, si kecil pasti suka banget😍😘

Oatchips cookies - kue kering tanpa mixer

Oatchips cookies - kue kering tanpa mixer

"Simple, Gak ribet & Enak" . 🌼Karena suami paling suka jajan good t*** cookies, coba buat cookies kwnya, alhamdulillah rasanya enak baget, gak kalah sama yg asli.😍 Berhubung stok oats masih banyak, choco chipsnya aku ganti pakai oats. Hasil modif resep dari bunda nani santoso, tapi kali ini pakai oven dan tambahan sedikit bahan🌼 #shareceritanawy #resepnawy #cookiesnawy #MomenManis #SiapRamadan

2 toples(10x15)
Kukis wafer

Kukis wafer

#momenManis

Vanilla Choco Chip Cookies

Vanilla Choco Chip Cookies

Suka banget kue ini.. Paksu aja gak bisa brenti nyemilin πŸ˜„ Dapet resep dari channel youtube dapuradis yg cuma di rubah dikit