Thumbprint Cookies

Dipos pada February 25, 2022

Thumbprint Cookies

Anda sedang mencari inspirasi resep Thumbprint Cookies yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Thumbprint Cookies yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Thumbprint Cookies, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Thumbprint Cookies enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Thumbprint Cookies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Thumbprint Cookies memakai 12 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Cookies ini gurih bgt bunda, cuss cobain

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Thumbprint Cookies:

  1. 100 gram butter (me : wisman)
  2. 50 gram margarin (me : blueband)
  3. 120 gram gula halus
  4. 1 butir kuning telur
  5. 225 gram terigu (pro rendah)
  6. 20 gram susu bubuk (me : dancow)
  7. 20 gram maizena
  8. 1/2 sdr baking powder
  9. Baluran:
  10. Keju parut
  11. 1 butir putih telur
  12. Selai strawberry

Langkah-langkah untuk membuat Thumbprint Cookies

1
Kocok butter, margarin dan gula halus sampe merata, masukkan kuning telur, kocok lagi sampe rata
2
Masukkan terigu, maizena, susu bubuk, dan baking powder, aduk rata dengan spatula
3
Ambil sedikit adonan, bulatkan, celupkn ke dalam putih telur, balurkan ke keju parut.
4
Letakkan ke dalam loyang lalu tekan bagian tengahnya dengan jari, dan tambahkan selai strawberry, lakukam sampe adonn habis.
5
Panggang di oven dengan suhu 160° c (sekitar 15-20 menit) atau sampe agak kecoklatan

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Kukis Kopi ☕

Kukis Kopi ☕

Assalamu'alaikum.. ☺ Alhamdulillah, bisa nyetor PR lagi walaupun masih ngerasa belum semaksimal biasanya (paling yg teteup maksimal ya jam nyetornya, always di jam2 "akhir" 😅). Sebagai salah satu fans dari jenis biji2an bernama kopi, saya antusias dgn tema kali ini lho.. 😍 Langsung buka daftar resep yg belum (baca: entah) kapan di eksekusi, dan naksir sama Kuker Biji Kopi nya Pufflova (yg kemarin rencananya buat ngisi toples Lebaran di rumah tapi hanya rencana 😐). Bahannya gak gitu ribet, bikinnya juga gak ribet. (Yg ribet itu cuma mood ente kalo lagi mager doank, Nis.. Udah itu aja. 😆). #pr_KopilihAku #komunitaspaders #cookpad_paders #cookpadindonesia

Cheesy Corn Flakes Cookies

Cheesy Corn Flakes Cookies

Resep asli dipanggang pakai teflon.. saya panggang dengan oven 🙂

Strawberry Thumbprint Cookies

Strawberry Thumbprint Cookies

Tergoda dan penasaran juga dengan kue yang satu ini,coba bikin sekalian buat isi toples lebaran,nggk terlalu susah bikinnya,alhamdulillah berhasil dan enak rasanya.....😋😋😋 #SiapRamadan

Chewy Choco Cookies

Chewy Choco Cookies

Source : Ribka Arini Lihat cookies melting di ig story chelsea olivia, penasaran dong pgn buat. Langsung search resep di Cookpad dan ketemu🤗 bahan2 nya mudah dicari, dan buat nya pun simple. Untuk gula palm bisa diganti dgn gula tepung. Jadi gula tepung semua jg tidak apa2. Happy baking💖

Butter cookies renyah

Butter cookies renyah

Dari dulu memang suka sama butter cookies, aromanya ngangenin 😊 Cookies ini paling enak dimakan sore2 bareng keluarga. Mumpung krucils lagi dirumah nenek, ibunya main2 oven dulu lah hihihi.. Setelah beberapa kali coba2 resep, ini yang ternikmat. Aromanya wangi dan kresss banget ndak kalah sama yang kalengan, buatnya gampang dan bahannya pun mudah di cari, pasti ada di dapur momies..

Kukis Cappucinno

Kukis Cappucinno

#SiapRamadan Alhamdulillah, resep Kukis Cappucino siap menyambut lebaran. Hasil praktek bareng dengan ananda tercinta 😍

Chocolate chip cookies with almond (chewy)

Chocolate chip cookies with almond (chewy)

Sebenernya udah lama pengen bikinin suami cookies coklat, karena suami suka banget.. tapi apa daya, mamak2 ini dikejar deadline terus, blm lagi pusing sama anak yg serinh GTM *curhat 😅😂 tapi akhirnya bikin juga karena di-trigger sama temen yg posting chocolate chip cookies buatan’y, ky’y enak banget 🙈

Garlic Cheese cookies

Garlic Cheese cookies

Source : Ms.rinadedik . .

Skippy cookies

Skippy cookies

Kebetulan pas jalan ke supermarket nemu skippy yg lagi promo dg 2 ukuran yg berbeda, akhirnya dibeli. Pas uda lama botol pertama ga abis" baru notice botol yg satunya uda mendekati masa kadaluarsa. Akhirnya ngubek ig dan nemu resep cookies pake skippy di ig tintinrayner. Bahannya gampang cara bikinnya apalagi, malah lebih gampang.. No mixer.

Vegan Gluten Free Almond Cookies

Vegan Gluten Free Almond Cookies

Percobaan pertamaku membuat kue kering menggunakan ampas sisa membuat susu almond. Resep lihat di instagram, tapi sudah aku ubah krn resep asli menggunakan almond panggang yg dihaluskan (bukan ampas sisa membuat susu almond). Olesan telurnya aku ganti dgn olive oil dan madu/maple syrup. Gulanya ku ganti gula kelapa. Taburan keju jg aku ganti dgn vegan parmesan cheese. Voila! Vegan gluten free, dairy free, no eggs - almond cookies. #veganhomemade #cleaneating

Coffee Bean Cookies

Coffee Bean Cookies

Buat pecinta kopi, boleh nih dicoba bikin cookies yg satu ini. Takaran kopi bisa disesuaikan dengan selera, bisa ditambah / dikurangi. Saya pakai kopi instant merk nescafe yg tanpa campuran krimer & gula.

Choco Kenari Cookies

Choco Kenari Cookies

Bismillah masih semangat ikutan "Golden Apron Challege" Minggu ke - 22 Disini saya bikin 2 resep, maklum bakulan jad sekalian ngadon nya 😁 Hasilnya ngeprul banget 😘😘😘 #kuker #MomenManis #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #komunitaspaders #cookpad_id #Cookpadcommunity #komunitaspaders #cookpadindonesia #cookpad_paders #resepdianhartari #cookpadcommunity #cookpadcommunity_id #cookpadcommunity_surabaya

Oatmeal Cookies

Oatmeal Cookies

29052019. Ceritanya mau di share ikutan di hastag sayanganak edisi serba oatmel akan tetapi penyakit bawaan kumat🤦‍♀️🤦‍♀️... lupaaaaa padahal sudah edit foto dan share aja 😁 recook punya mom lili minarisa, cookies nya enak minim bahan anak anak suka dari pada kecewa akhirnya saya masukin aja di #momenmanis 😊 Cookies enak sehat pula #berburucelemekemas #siapramadan #resolusi2019 #cookpadcommunity_makassar

Brownis Crispy Cookies

Brownis Crispy Cookies

Cookies kali ini gak ada hitungan dua hari dah ludes, rasanya nyoklat sekali, untuk permukaan yang Shiny Crust pastikan Oven sudah dipanaskan dan suhu oven panas waktu adonan masuk #SiapLebaran #MomenManis #berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpad_id #cookpadcommunity #cookpadcommunity_solo #dapurryuna Source Mommy Nawla Jeehan

Almond Cookies | tanpa telur

Almond Cookies | tanpa telur

Gampang banget bikinnya.. dan yang terpenting tu hasilnya renyaahhh 😋😀 #pr_whynutkuker #BerburuCelemekEmas #resolusi2019 #cookpad_paders #cookpadcommunity_surabaya

Chocolate Chip Cookie

Chocolate Chip Cookie

Let's celebrate #nationalchocolatechipcookieday today 🙌🙌 sekalian siapa tau bs jd ide kue kering utk lebaran 😊. Recipe courtesy : Gretchen's Bakery

Caterpillar Cookies

Caterpillar Cookies

Rasanya udah lama banget enggak nulis hasil eksperimen🤣 iya lagi agak sibuk kemarin *sok sibuk ya hehe. Oke kali ini bikin kuker yang hits tahun lalu, entah kenapa baru pengin buatnya sekarang😄. Sempet dikomplain temen karena mereka geli liat kukernya😂maafkan ya, tapi ini enak kok😍dan ini simple banget bahannya. Yukk cekidot😁 #MomenManis

1 toples 250gr
Thumprint cookies tanpa oven

Thumprint cookies tanpa oven

Penasaran pengen coba bikin kuker ga pakai oven hihii... aku ambil resep dari chanel youtube Puguh Kristanto Kitchen, simple bangettt #SiapRamadan #MomenManis