Good Time Cookies - cookies cokelat dengan choco chip dan almond

Dipos pada February 17, 2022

Good Time Cookies - cookies cokelat dengan choco chip dan almond

Anda sedang mencari inspirasi resep Good Time Cookies - cookies cokelat dengan choco chip dan almond yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Good Time Cookies - cookies cokelat dengan choco chip dan almond yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Good Time Cookies - cookies cokelat dengan choco chip dan almond, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Good Time Cookies - cookies cokelat dengan choco chip dan almond enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Good Time Cookies - cookies cokelat dengan choco chip dan almond sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Good Time Cookies - cookies cokelat dengan choco chip dan almond memakai 11 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Cookies lagi.. punya bocah kerjaanny jd bikin cemilan terus :) resep dr Mom_eve Thx resepnya :) #PejuangGoldenApron2 #SemuaTentangIbu #KueKesukaaanIbu

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Good Time Cookies - cookies cokelat dengan choco chip dan almond:

  1. 250 gr Mentega (sy pakai Blueband cookie)
  2. 110 gr Gula halus (sy pakai Gula halus
  3. 250 gr tepung protein rendah (Kunci biru)
  4. 75 gr tepung maizena (maizenaku)
  5. 1/2 sdt Vanilli bubuk
  6. 1/2 sdt Baking powder
  7. 30 gr cokelat bubuk
  8. 30 gr chocochip (bisa tambah buat yg suka tekstur crunchy)
  9. Topping:
  10. Choco chips
  11. slice Almond

Langkah-langkah untuk membuat Good Time Cookies - cookies cokelat dengan choco chip dan almond

1
Pertama campurkan mentega & gula halus, mixer sekitar 3-5menit sampai berwarna kuning pucat
Good Time Cookies - cookies cokelat dengan choco chip dan almond - Step 1
Good Time Cookies - cookies cokelat dengan choco chip dan almond - Step 1
2
Lalu masukkan tepung, maizena, vanilli, baking powder, cokelat bubuk dan choco chip nya. Kemudian aduk rata dgn spatula.
Good Time Cookies - cookies cokelat dengan choco chip dan almond - Step 2
Good Time Cookies - cookies cokelat dengan choco chip dan almond - Step 2
3
Ambil adonan 1 sdt (jgn terlalu banyak nanti jd terlalu besar), lalu bentuk bulat dengan bantuan 2 sendok, bentuk bulat sambil ditekan padatkan. Lalu taruh dlm loyang. Gunakan garpu untuk memipihkan (tekan perlahan, lakukan dgn 2 sisi berbeda). jadi dgn ketebalan jgn lebih dr 1cm.
Good Time Cookies - cookies cokelat dengan choco chip dan almond - Step 3
4
Untuk topping bisa taruh diatasnya, tekan sedikit. Panaskan oven lalu panggang suhu 150 derajat sekitar 15-20menit (total oven atas bawah), tergantung ketebalan dan besar cookies ya. Pas diangkat memang nanti atasny dipegang msi sedikit soft. Kalau sudah dingin tes tusuk dgn garpu kalau tdk menancap berarti sudah garing. Simpan ditoples rapat, tahan 2-3minggu.
Good Time Cookies - cookies cokelat dengan choco chip dan almond - Step 4
Good Time Cookies - cookies cokelat dengan choco chip dan almond - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gluten Free Peanut Meringue Cookies

Gluten Free Peanut Meringue Cookies

Sebenernya ga ada niat utk baking Minggu ini, tp krn 3hari yg lalu bikin meringue cookies yg kemuanisan sampe efeknya pusing krn makan terlalu manis. Jdnya saya cariΒ² resep cookies GF yg bs padu padanin meringue ini, daaan ternyata GA ADA πŸ˜‚ Jd saya coba-coba sendiri dg PDnya. Bikin cookies Gluten free mix si meringue. Biar kemakan, mubazir jg krn ga tersentuh manisnya 😁 Karna masih-masih belajar, harap maklum 😍

Classic Butter Cookies (ala) XXI

Classic Butter Cookies (ala) XXI

Setiap nonton di bioskop XXI, aku pasti bakal beli classic butter cookiesnya yg endeus pake banget. Renyah bgt dan gurih butternya bener-bener bikin ga bs berhenti ngunyah Berhubung lagi "Social Distancing" jadi gak ke bioskop dulu jadi nontonnya di rumah aja. Tp biar suasana bioskopnya tetap dpt jadi sekalian buat cemilannya yg mirip kyk di XXI 😁 Aku jadi tergugah utk coba buat. Duhh, rasanya aslii enak banget deh, ya mirip2 lah hehe. Sy pake resep mb Nungki #DiRumahAja #WeekendChallenge #PejuangGoldenApron2 #Cookpadcommunity_Makassar #GenkGadoGado #MasakAsyik

283.Garlic Cheese Cookies

283.Garlic Cheese Cookies

Buat penggemar kuker yg gurih asin, kuker ini sangat cocok rasanya enak asin gurih jg terasa bawang, kalau saya sangat suka karena saya seneng kuker yg asin gurih, rasanya hampir mirip sama kastengel tapi ada rasa bawang putihnya Source ms. Rinadedik #PejuangGoldenApron2 #Mingguke_13 #SatuResepSatuPohon

Coconut Flake Cookies

Coconut Flake Cookies

Si legendaris yang hits dari jaman baheula nih ... Jaman nya orgtua kita dulu isi toples2 lebaranny pasti ada cookies ini ... Tambahan resep turun temurun nih buibu buat melengkapi toples toples cantik lebaran nanti ... #Ramadhan1441H #RamadhanPenuhIdeMasakan #Stayathome #DirumahAja sambil ikutan #FestivalRamadanCookpad #DiRumahAja #KeDapurAja #CookpadIndonesia #MasakItuSaya #FestivalMingguanCookpad

Soft Cookies

Soft Cookies

Resepnya sy recook dr mbak @Vdede Dari 1 resep ini jd 8 cookies ukuran sedang dan 1 cookies ukuran besar (sebesar telapak tangan sy πŸ˜‚)

Choco milo almond cookies

Choco milo almond cookies

Dari dulu selalu pengen belajar bikin cookies Dan alhamdulillah udh bisa πŸ˜…πŸ˜˜

Super Moist Chocolate Chips Cookies

Super Moist Chocolate Chips Cookies

Hari ini saya share resep muffin FAVORIT saya yah. Yuk baking barenggg.. Rasanya gurih banget karena saya menggunakan butter. Memang butter akan keras saat dingin jadi pastikan sajikan muffin ini saat masih hangat atau suhu ruangan. Rasa butter tidak bisa tergantikan gurihnya deh. Kemudian yang membuat muffin satu ini tidak kering atau moist karena menambahkan yogurt. Jangan diganti deh kalau bisa. Muffinnya gurih bertekstur moist dan dipadukan dengan chocolate chips yang saat hangat teksturnya melt atau leleh. Wowww banget dehhh.. Dijamin mantul dan anti gagal.. πŸ‘πŸ»β€οΈ

171. Cookies hias coklat

171. Cookies hias coklat

#cookpadcommunity_jakarta #saturesepsatupohon Nyoba hias menghias lg n emak udah tau nih klo u/ tangan emak yg kaku ini, cocoknya pake coklat leleh aja.. πŸ˜†πŸ˜† hiasannya lumayan berbentuk n lebih mudah jg pengaplikasiannya.. πŸ˜‰πŸ˜‰ jd buat temen2 yg senasib ama emak, boleh dicoba deh.. hasilnya lebih memuaskan.. 😎😎 Oh ya, disini susu bubuknya emak ganti fiber creme yaa.. klo mau liat foto step2 cookies-nya, ada di resep no. 160

12 pcs d.10cm
30 menit
Cinnamon cookies

Cinnamon cookies

Cinnamon cookies ini ambil resep dr youtube hehe

18 pieces
Oatmeal cookies

Oatmeal cookies

Ngabisin sisa oatmeal yg ga tau mau diapain. Akhirnya dibikin cookies buat cemilan bocil saat #stayhome

Chocoforest Cookies (Teflon)

Chocoforest Cookies (Teflon)

Ini rasanya wenak, manisnya pas tapi kurang renyah aja karna saya cuma pake blueband serbaguna..yang punya butter beneran bisa dipake ya biar lebih renyah lumer gitu 😊 . Source: cyt Puguh Kristanto Kitchen . #TiketMasukGoldenApron3 #FestivalRamadanCookpad #RamadanPenuhIdeMasakan #dirumahaja

1 toples 500gr
Cookies Bayam Keju

Cookies Bayam Keju

Assalamualaikum,wr.wb,,,sobat Cookpad,,, Semarak Clover minggu ini,temanya olahan berbahan Sayuran yaitu "Bayam" Ayo ikutan buat yang simple2 aja untuk camilan kiddos,,, Pas banget di musim hujan seperti ini,paling enak,ngumpul bareng kiddos,sambil minum teh hangat dan ngemil cookies Saya buatin Cookies Bayam aja, buat kiddos,,, Alhamdulillah,,,Cookies Bayamnya renyah,enak,rasanya gurih,cookies yang menyehatkan dan pastinya bebas dari 4P (Pewarna, Pengawet, Perasa Dan Pemanis)pada makanan Source Kiena Happy baking,,, #Terbayamwajahmu #Semarak_Terbayamwajahmu #Tidaksekedarmemasak #BagikanInspirasimu #Cookpadcommunity_surabaya #Cookpadcommunity_madura #Clovercookinglover #Cookingwithheartheatingwithlove #Clover

Chocochips kismis cookies

Chocochips kismis cookies

praktek pertama buat kue semprit gagal keras,krn sy uleni pake tangan, krn penasaran sy buat lagi kuker,dng memanfaatkan stock yg ada sy buatlah menggunakan chocochips dan kismis. dr resep @Deasy WN sy modif dng menambahkan kismis. dan pembelajaran ini akhirnya sy tau pengovenan kuker sehingga hasil atas renyah tp dalam nya masih empuk. masih dalam suasana #DiRumahAja #wanitatangguh #cookpadcommunity_surabaya

Gingerbread cookies

Gingerbread cookies

Dulu sering dibuatkan kue ini sama teman yang asli luar negeri, sekarang Alhamdulillah sudah bisa buat sendiri puas deh makannya hehehe #gingerbread #SatuReselSatuPohon #PejuangGoldenApron2

Cookies kismis kurma - 3 bahan,

Cookies kismis kurma - 3 bahan,

Inspirasi dari mba Novi Agung, terima kasih inspirasinya, mba.. πŸ’πŸ’ Cookies simple yang terdiri dari 3 bahan aja.. dan bahan tambahannya saya pakai kismis dan kurma iris halus alias menyesuaikan dengan stok yang ada di kulkas saya,😊 Kuy,... 😊😊

Kukies ChipπŸͺ

Kukies ChipπŸͺ

Jadi, ceritanya karena hari ini kerja dan masuk siang.. aku coba buat kukies chip ini 😌 walaupun terlihat berantakan. but for taste is sow gwuddd xD lets try at home guys 🧑

25-30 Menit
Crunchy Chocochips Cookies

Crunchy Chocochips Cookies

Minggu ke-12 ini saya bikin cookies aja. Favorit banget nih cookiesnya. Kebetulan kan sebentar lagi Natal dan Tahun Baru, cocok banget nih bikin cookies yang satu ini. Selain membuatnya mudah, proses juga cepat dan yang pasti rasanya yummy n crunchy banget. Sedikit tips dari saya, begitu keluar dari oven, biarkan dulu di loyang hingga cookies agak keras, setelah itu baru pindahin ke cooling rack. Nah, tunggu apa lagi langsung eksekusi aja yuk teman-teman. #PejuangGoldenApron2

Chocolate Chunk Oatmeal Cookie

Chocolate Chunk Oatmeal Cookie

Resep super mudah dan anti rasa bersalah. Buat yang suka snacking manis-manis, cookie ini cocok banget soalnya enak dan sehat. Resep ini untuk buat satu loyang (9 cookie). Kalau mau buat lebih banyak, bisa gunakan dua kali lipat setiap bahan. p.s. aku lebih suka bikin chocolate chunk sendiri yang dipotong-potong dari chocolate compound dari pada chocolate chip. Dengan cara ini, coklatnya lebih kerasa dan lumerannya asik banget deh.

9 porsi
35 menit
Butter cookies, super gampang dan ga pake lama

Butter cookies, super gampang dan ga pake lama

Jadi ceritanya ada cookies dari Hongkong yg terkenal di antara orang Korea sini, namanya Jennie cookies. Pamornya sih bisa dibilang ngalahin egg tart dan makanan khas hongkong yg terkenal lainnya. Jennie cookies ini dasarnya butter cookies, cuma dibikin dalam berbagai macam rasa dan topping. Yang bikin terkenal sih kayaknya packagingnya itu yg tema beruang2, jadi cakep kalau untuk oleh2. Terus konon katanya, resep ini katanya sih mirip sama jennie cookies itu jadi yuk mari dicoba hehe. Seperti biasa untuk butternya aku menyarankan pakai butter jgn diganti yg lain karena tekstur dan baunya bakal berbeda. Tapi, kalau disuruh pilih antara semua mentega lokal aku pribadi akan pilih merk royal p*lmia butter margarine, daripada bl*eband cookies. Kenapa? karena yg royal p*lmia itu aroma wanginya paling mirip sama butter luar, dan dari segi tekstur dan rasa juga mirip. Bl*eband ok juga sih, tapi aroma butternya ga ada kalau menurut aku hehe. Anyway selamat mencoba :)