Simple Chocochips Cookies

Dipos pada February 17, 2022

Simple Chocochips Cookies

Anda sedang mencari inspirasi resep Simple Chocochips Cookies yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Simple Chocochips Cookies yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Simple Chocochips Cookies, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Simple Chocochips Cookies enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Simple Chocochips Cookies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Simple Chocochips Cookies memakai 9 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Lagi pengen bikin cookies yang mudah dan sederhana tapi enak, jadilah kue ini πŸ˜‰

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Simple Chocochips Cookies:

  1. 200 gram margarin
  2. 60 gram gula halus
  3. 2 butir kuning telur
  4. 300 gram terigu
  5. 1 sdm susu bubuk
  6. 10 gram maizena
  7. 1/4 sdt vanili
  8. secukupnya chocochips
  9. secukupnya essence

Langkah-langkah untuk membuat Simple Chocochips Cookies

1
Aduk mentega dan gula halus dengan whisk sampai tercampur rata, tambahkan telur satu per satu dan vanili, kemudian diaduk lagi sampai tercampur rata.
Simple Chocochips Cookies - Step 1
Simple Chocochips Cookies - Step 1
2
Masukkan terigu, maizena, dan susu bubuk yang sudah diayak, aduk atau diuleni sampai kalis. Selanjutnya bagi adonan menjadi dua dan berikan essence secukupnya (saya menggunakan essence nangka dan essence pandan).
Simple Chocochips Cookies - Step 2
Simple Chocochips Cookies - Step 2
3
Kemudian ambil adonan sejumput, dibulat-bulat dan letakkan diatas loyang yg sudah diolesi mentega, kemudian pipihkan sedikit dan tambahkan chocochips diatasnya.
Simple Chocochips Cookies - Step 3
Simple Chocochips Cookies - Step 3
4
Panaskan oven, kemudian panggang dengan api sedang selama +/- 30 menit, berhubung saya menggunakan oven tangkring tidak ada timer dan pengatur suhu, jadi harus diawasi saat mengoven biar tidak gosong, kalau mulai tercium aroma harum berarti sebentar lagi matang.
Simple Chocochips Cookies - Step 4
5
Setelah matang cookies bisa ditata di piring atau loyang, setelah dingin bisa disimpan di dalam toples. Selamat mencoba 😊
Simple Chocochips Cookies - Step 5
Simple Chocochips Cookies - Step 5
Simple Chocochips Cookies - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Cookies Teflon Alakadarnya

Cookies Teflon Alakadarnya

Masih edisi #dirumahaja πŸ˜„πŸ‘Œ

Peanut butter cookies

Peanut butter cookies

td habis belanja, tiba tiba pengin ngemil. drpd beli mending bikin sendiri aja. pake apa yg ada dirumah hehe. jadi rasanya bisa sesuai selera. oh ya, bagi kalian yang mau buat cookies ini gula nya sesuai selera ya. klo aku g suka manis. jd aku cm pake skitar 40g gula merah dan 40g gula pasir. selamat mencoba 😊😊

18-20 porsi
30 mnt
Frambosen Cookie

Frambosen Cookie

Karena keponakan saya syuka sekali warna pink, jadinya bikin Cookie ini deh. Aromanya wuangiii. . .

Cookies teflon (no mixer no oven)

Cookies teflon (no mixer no oven)

Bismillah,setoran lagi buat #yutuber_jakartapunyacerita bersama teman2 #cookpadcommunity_jakarta saya coba bikin salah satu resep di 25 resep pilihan cookpad kue tanpa oven.saya pilih cookies basic no mixer no oven resep mba Fika nastiti saya bikin setengah resep hasilnya banyak jugaπŸ˜ƒπŸ˜ƒini pertama kalinya bikin kukis.ada step yang kelewat.harusnya telur dimasukan setelah gula pasir dimasukan.saya kelupaan jadi udah masukin meizena baru inget si telurπŸ˜‚πŸ˜‚jadi kalo temen2 mau recook,telur dimasukan setelah gula pasir dimasukan yaaa...tadi saya buat 2 macem ada yang tipis jadi garing sampe kedalem2 ada yang tebel jadi cheewy gitu.enak dan mudah bikinya yuk dicoba😊😊😊

Carrot Cookies (No Mixer)

Carrot Cookies (No Mixer)

Source: @fraudedeckova, manfaatkan bahan yg ada d dapur. Yuk d simak resepnya guysπŸ˜˜πŸ˜˜πŸ€—πŸ€—

Cookies Milo tanpa mixer

Cookies Milo tanpa mixer

Lagi puasa pengen banget ngemil cookies manis manis πŸ™ˆπŸ™ˆ

Kukis oat kayu manis

Kukis oat kayu manis

#DiRumahAja manfaatin bahan2 yg ada,punya oat yg gak tersentuh-sentuh,akhirnya terinspirasi resep dari cookpad tapi saya tambahin kayu manis,pengen jahe tapi baru mahal. Terkukung bersama keluarga,maunya makan aja.Biar gk ada oven,pake teflon baking lanjuuuut...... Tetep semangat semua cookpaders,cobaan ini akan segera berlalu.πŸ˜˜πŸ˜‡(270320) #masakmudah

15 buah
Cookis teflon anti gagal

Cookis teflon anti gagal

Masih dalam rangka menerima tantangan

Kurma cookies

Kurma cookies

1 toples
Beng-Beng Cookies

Beng-Beng Cookies

Gak ada cerita apa-apa sih, hanya saja mumpung anak tidur emak mulai berkreasi 😁

Cookies kacang gluten free

Cookies kacang gluten free

Mau coba-coba bkin cookies yg aman n rndah kalori

2 porsi
Chococip butter cookies coklat

Chococip butter cookies coklat

Dapat eBook dari Mama Cookpad, trial pertama kali bikin cookies coklat

45 menit
Chocochips Mete Cookies

Chocochips Mete Cookies

Masih edisi kangen sama Kuker Ramadhan bareng mama πŸ€—

80 - 100 pcs
2-3 jam
138. Milo cookies

138. Milo cookies

#DirumahAja bersama anak-anak gak kehabisan ide buat bikin cemal cemil dengan bahan yang ada di rumah apalagi ada #WeekendChallenge dari Cookpad, yuk cus bikin cemilan yang sehat dan disukai keluarga. Saya recook resep bunda Rika Erviana dari akun Cookpadnya. Terimakasih atas resepnya😊😊

Almond cheese cookies

Almond cheese cookies

Ceritanya lagi beres2 kulkas. Pas buka kotak bahan2 topping, loh ko masih ada nyisah keju edam..?? hehe ga banyak siiihh cuma ada 40gr an 😜 yaudin jiwa nguplak nguplek dapurnya gabisa diajak santai sebentar. Bentukannya aja mirip " peanut butter cookies " tapi kalo rasa mirip kaastengel. Enak lah pokonya buat camilan nonton film dirumah.

Coffee Cookies Renyah Tanpa Telur

Coffee Cookies Renyah Tanpa Telur

Mumpung di rumah aja, coba buat Cookies dengan mengandalkan bahan yang ada di rumah (◍‒ᴗ‒◍) #DiRumahAja #WeekendChallenge #DapurMama #weekendchallenge #CookpadCommunity

Chocochip Cookies

Chocochip Cookies

Salah satu cookies favorit anak2, gunakan coklat bubuk yang berkualitas ya mom, untuk hasil yang nyokelaat habiiiiss.

Kukis Chocochips chocolatos

Kukis Chocochips chocolatos

pakai bahan yg ada di rmh yg penting nyoklatπŸ˜‹..ini bahan ga ada yg premium jd di maafkeeuunn klo rasa tdk se enak yg premiumπŸ™πŸ˜‰πŸ‘ŒπŸ™#lg kepingiinn yg coklat2 tp malasss utk keluar rmh😊..buat cemal cemil aja..pny sy banjiirrr sm chocochips😁 sengajaaa..

Marigue Cookies karakter

Marigue Cookies karakter

Sekian lama bolos akhirnya bisa ikutan semarak juga walaupun setor nya selalu mepet πŸ˜‚ mbak @Yoshie aku setor ini aja buat semarak,maafkan bentuk nya yg acak kadul maklum baru pertama buat marigue cookies alesan padahal emang ngak bisa πŸ˜…πŸ˜… semoga berkenan ya mbak.... #kukerjainkamu #semarak_kukerjainkamu #clover #cookinglovers #cookingwithhearteatingwithlove #tidaksekedarmemasak #PejuangGoldenApron2 #KapsulAjaib #Camilan #cookpadcommunity_palembang #cookpadcommunity_id #cookpadindonesia