Cookies teflon (no mixer no oven)

Dipos pada February 16, 2022

Cookies teflon (no mixer no oven)

Anda sedang mencari inspirasi resep Cookies teflon (no mixer no oven) yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Cookies teflon (no mixer no oven) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Cookies teflon (no mixer no oven), mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Cookies teflon (no mixer no oven) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Cookies teflon (no mixer no oven) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Cookies teflon (no mixer no oven) memakai 8 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bismillah,setoran lagi buat #yutuber_jakartapunyacerita bersama teman2 #cookpadcommunity_jakarta saya coba bikin salah satu resep di 25 resep pilihan cookpad kue tanpa oven.saya pilih cookies basic no mixer no oven resep mba Fika nastiti saya bikin setengah resep hasilnya banyak juga😃😃ini pertama kalinya bikin kukis.ada step yang kelewat.harusnya telur dimasukan setelah gula pasir dimasukan.saya kelupaan jadi udah masukin meizena baru inget si telur😂😂jadi kalo temen2 mau recook,telur dimasukan setelah gula pasir dimasukan yaaa...tadi saya buat 2 macem ada yang tipis jadi garing sampe kedalem2 ada yang tebel jadi cheewy gitu.enak dan mudah bikinya yuk dicoba😊😊😊

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Cookies teflon (no mixer no oven):

  1. 72 gram margarin (6 sdm)
  2. 50 gram gula pasir (3 sdm)
  3. 1 butir telur
  4. 42 gram tepung meizena (3,5 sdm)
  5. 55 gram susu bubuk (5,5 sdm)
  6. 1/2 sdt vanilli bubuk
  7. 140 gram tepung terigu pro rendah (14 sdm)
  8. 1 sdt coklat bubuk

Langkah-langkah untuk membuat Cookies teflon (no mixer no oven)

1
Kocok margarin hingga lembut.saya kocok cepat dengan whisk selama 1 menit.masukan gula pasir,aduk rata dengan spatula/sendok
Cookies teflon (no mixer no oven) - Step 1
Cookies teflon (no mixer no oven) - Step 1
Cookies teflon (no mixer no oven) - Step 1
2
Masukan telur,aduk rata.masukan meizena,aduk rata
Cookies teflon (no mixer no oven) - Step 2
Cookies teflon (no mixer no oven) - Step 2
3
Masukan susu bubuk dan vanilli,aduk rata
Cookies teflon (no mixer no oven) - Step 3
Cookies teflon (no mixer no oven) - Step 3
4
Masukan tepung sedikit demi sedikit sambil diayak.aduk hingga rata
Cookies teflon (no mixer no oven) - Step 4
Cookies teflon (no mixer no oven) - Step 4
5
Ambil 1/4 adonan,beri coklat bubuk,aduk rata
Cookies teflon (no mixer no oven) - Step 5
6
Bentuk cookies sesuai selera.panggang dengan teflon di api kecil sekali selama 15 - 20 menit sampai atasnya kokoh dan bawahnya kecoklatan.tutup teflon supaya matang merata
Cookies teflon (no mixer no oven) - Step 6
Cookies teflon (no mixer no oven) - Step 6
Cookies teflon (no mixer no oven) - Step 6
7
Hasilnya lumayan banyak
Cookies teflon (no mixer no oven) - Step 7
8
Sajikan
Cookies teflon (no mixer no oven) - Step 8
Cookies teflon (no mixer no oven) - Step 8
Cookies teflon (no mixer no oven) - Step 8

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Levain - NY Cookies

Levain - NY Cookies

Comment : Spring is coming,.. sitting at bench in Central Park and eating this Levain,.. New York, Spring time.. nggak ada yang lebih indah dan menyenangkan selain menyusuri jalanan di Central Park sambil menggenggam dan menyendok Gelato yang dijual di mobile store di alley Taman terbesar di New York City tsb. Bila cukup waktu dan bisa santai sama suami sy memilih duduk di bench menikmati udara dan bunga bunga bermekaran with the Cherry blossom as a star, memenuhi pemandangan,.. New York, nggak akan ada habisnya cerita saya tentang kota ini.. Broadway,.. Fifth Avenue,.. Manhattan, Brooklyn, Queen dengan sejuta pesona masing masing... Semua meninggalkan kesan mendalam, Belanja, Jalan” dan Makan... Satu diantaranya, Levain Cookies.. Cookie yang segede Burger ini kabarnya The best Cookies in the Wolrd, nggak heran kalau ke kedai Cookie di Upper West ini antrinya bisa setengah jam,.. well.. #Journey_Me #LivinginUS #NewYorkCookies #Springtime

5 Cookies
30 menit
Gingerbread cookies

Gingerbread cookies

Dulu sering dibuatkan kue ini sama teman yang asli luar negeri, sekarang Alhamdulillah sudah bisa buat sendiri puas deh makannya hehehe #gingerbread #SatuReselSatuPohon #PejuangGoldenApron2

Cookies Matcha

Cookies Matcha

Lagi ada Challenge #SemuaTentangIbu Jadi Buat Cookies matcha kesuakan ibu. Biasanya ibu selalu buat kue ini kalau pas mau hari raya idul fitri, ibu suka banget sama Cookies ini, karna Kuenya Mpuk dan Ini Kue cookies kesukaan ibu,dan kue cookies ini selalu Wajib Kalau di hari raya idul fitri.eeumm jadi kangen ibu love you Mom 😘 #SemuaTentangIbu #KueKesukaanIbu #SatuResepSatuPohon🌳 #Onerecipeonetree #CookpadCommunity_Bogor #CookpadIndonesia

Gingerbread Cookies

Gingerbread Cookies

Mumpung hawanya liburan ya, jd siapin cemilan buat bocah2 keponakan aja deh. Pastinya mereka pd sering bertandang niy, jd siapin yg agak lucu dikit 😅. Dimaafkan ya dekor yg amatir dan acakadut. Kok ya tetiba happy kalo ngegambar begini walopun gajelas 😆. Eniwei ini kukis biasanya suka dijual di gerai2 bakery ato coffee shop, dlm rangka holiday season n Christmas. Biskuit nya sendiri dah yummy, dan dgn dekorasi yg lucu jd menambah nilai plus deh buat jenis kukis ini. Monggo resepnya yaa...(source resep: Google) #moonaskitchen #moonascookies #moonas_gingerbreadcookies #onerecipeonetree #saturesepsatupohon

Honey Chocolate Cookies

Honey Chocolate Cookies

bikin cookies yang gak terlalu manis dan lebih sehat karena lagi diet

8-10 cookies
Fruity Butter Cookies

Fruity Butter Cookies

#SatuResepSatuPohon Source : Silva Malexhi (sedikit modifikasi) Enak banget cookiesnya, renyah, empuk, wangi aroma rhum.. Gampang bahannya dan gampang buatnya..

14 buah
Kue kering keju/cheese cookies

Kue kering keju/cheese cookies

Postingan pertama di tahun 2020...happy new year semuanya..sewaktu anak minta kue kering keju,dan memanfaatkan bahan2 yg ada di rumah dan masih dg edisi uplot bikinan yg blm di share,kejunya bisa di banyakin di dlm adonannya sesuai selera..intip resepnya yuk..

Banana oatmeal cookies

Banana oatmeal cookies

Kalo mau coba dulu takaranya bisa dikurangi setengahnya. Maaf fotonya tinggal itu soalnya uda keburu abis:(

Palm Cheese Cookies

Palm Cheese Cookies

Udh lama pengen bisa buat kue ini, sayangnya blm dpt resepnya, pas lihat2 Ig ktemu sama resepnya @ayudiahrespatih, coba bikin deh.. rasanya enak lhooo...

Milo Choco Crunch Cookies

Milo Choco Crunch Cookies

Hallo semuanya sahabat Cookpad, mau bagi cerita jadi setiap puasa menjelang 14 hari lebaran biasanya membuat kue, kali ini saya membuat Milo Choco Crunch Cookie. #MudikOnline #FestivalRamadhanCookpad

Sesame Seed Cookies With Flour Version

Sesame Seed Cookies With Flour Version

#Basidoncek #CookpadCommunity_Sumbar

5 porsi
90 menit
Leopard chocolate cookies

Leopard chocolate cookies

Ide kuker lebaran yang unik sedikit ribet jadi sayang mau dimakan liat motif corak corak tutulnya yang lucu ini #Tiketmasukgoldenapron3

Sprinkle Cheese Strawberry Cookies

Sprinkle Cheese Strawberry Cookies

Postingan Saya Ke Seratus Tujuh puluh enam di cookpad,,maaf sekali buntik lama tidak upload lagi karena kesibukan yg tidak bisa di tinggalkan😊😊 baru hari ini bisa upload kembali buntik salah satu kue kering sajian hari raya nanti buntik untuk mengisi waktu #dirumahsaja bisa di coba ya buntik renyah tekstur kuennya😊😊😊

Chocolate Chunk Oatmeal Cookie

Chocolate Chunk Oatmeal Cookie

Resep super mudah dan anti rasa bersalah. Buat yang suka snacking manis-manis, cookie ini cocok banget soalnya enak dan sehat. Resep ini untuk buat satu loyang (9 cookie). Kalau mau buat lebih banyak, bisa gunakan dua kali lipat setiap bahan. p.s. aku lebih suka bikin chocolate chunk sendiri yang dipotong-potong dari chocolate compound dari pada chocolate chip. Dengan cara ini, coklatnya lebih kerasa dan lumerannya asik banget deh.

9 porsi
35 menit
Milo Doggie Cookies

Milo Doggie Cookies

Source ; NanoRatno@Tyasdermawan Satu pekan #Dirumahsaja #Cemalcemil Assalamua'alaikum teman”semoga kita semua sehat ya. Resep punya mb tyas sy tambah susu milo coklat.anak"suka sekali dngn bentuk cookies yg lucu dan imut.bisa ikutan menghiasnya juga.utk mengatasi kebosanan anak" Baru meluangkan waktu buat setor nih ikutan weekend chalenge.biasa deh tim mepet.selama #Dirumahsaja duh riweuh pokoknya,anak"hrs diperhatikan belajarnya dan didampingi trs kita juga hrs perhatikan asupan makannya.kyaknya hampir mamak"di seluruh indonesia mendadak riweuh.tp ada hikmahnya juga kita jd semakin ada waktu buat ngobrol dan diskusi.anak bujang tiba" mau bantu ngulek bumbu atau sekedar ngupas bawang merah potong”sayuran. Klo anak wedok suka bantu"bikin cemilan.dan banyak ngerecokinnya malah.bikin dapur tambah berantakan. #cookpadcommunity_Bandung #weekendchalenge

Kukis Corn Flakes

Kukis Corn Flakes

(resep 135) Semenjak #sfh emak mau fokus ngetik resep jadi tambah susah (ditambah mager juga sih hee), megang hp sih megang hp (malah tambah sering) tapi fokusnya ke tugas anak². Ada beberapa resep udah di foto² tapi belum sempet ngetiknya 😫. Oke deh sekarang Alhamdulillah tugas #cocomtangpost_kukis idenya Mba Lilis Syam kelar sudah. Aku pake resepnya Mba Prita Karina yg Kukis Corn Flakes, karena pas ada corn flakes di rumah. Suwun yo, mba. -080420- #cookpadcommunity_tangerang #cookpadcommunity_id

Kukis Coklat Mentega

Kukis Coklat Mentega

Masih #dirumahaja bawaannya nyemil mulu. Nyetok tepung-tepungan, bikinin cemilan buat anak - anak. Daripada jajan mulu mak. Ini tepung sekilo juga udah jadi macem - macem. Setelah 2 hari kemarin beberapa sendok dibikin bolu. Hari ini 250gr bikin donat (resep menyusul yaa). Ini masih 1/2 kg lagi, separonya dibikin kuker. Takaran kira - kira aja lah yaaaaaaa. Tapi enak. :D Lagi belajar bebikinan. Maafkan kalo ada yg ngaco yaaa...