Chewy choco chips cookies

Dipos pada February 16, 2022

Chewy choco chips cookies

Anda sedang mencari inspirasi resep Chewy choco chips cookies yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Chewy choco chips cookies yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Chewy choco chips cookies, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Chewy choco chips cookies enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Chewy choco chips cookies adalah 300 gram. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Chewy choco chips cookies diperkirakan sekitar 1 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Chewy choco chips cookies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Chewy choco chips cookies memakai 9 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Enakkk bgt cookies ini Ovennya bentaran aja ya, 12-15 menit , supaya cookiesnya berasa chewy, ada remah-remah gitu. Saya lebih suka yg begini, ga capek ngunyahnya πŸ˜€πŸ˜€ Gula saya kurangi karena sudah cukup manis dari choco chipsnya Source: Tintin Rayner #cookieslingga #kukislingga #Cookpadcommunity_jakarta #Cookpadcommunity_borneo

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Chewy choco chips cookies:

  1. 170 gram margarin
  2. 50 gram gula pasir butiran halus
  3. 50 gram gula palem
  4. 1/2 sdt ekstrak vanili
  5. 1 butir telur
  6. 340 gram terigu protein sedang
  7. 1/2 sdt baking powder
  8. 1/2 sdt soda kue
  9. 150 gram choco chips

Langkah-langkah untuk membuat Chewy choco chips cookies

1
Kocok margarin, gula castor, gula palem selama 2 menit sampai gula larut dan adonan creamy memucat
Chewy choco chips cookies - Step 1
Chewy choco chips cookies - Step 1
2
Lalu masukkan telur, kocok rata Masukkan terigu, bp dan soda kue yang sudah diayak, aduk rata dg spatula.
Chewy choco chips cookies - Step 2
Chewy choco chips cookies - Step 2
3
Terakhir masukkan choco chips, aduk rata. Padatkan adonan, bungkus dg cling wrap dan simpan di freezer selama 30 menit
Chewy choco chips cookies - Step 3
Chewy choco chips cookies - Step 3
4
Keluarkan adonan dr kulkas, lalu cetak dg menggunakan mini scoop ice cream (sy memakai sendok takar ukuran 7,5 gr)
Chewy choco chips cookies - Step 4
Chewy choco chips cookies - Step 4
5
Tata adonan di atas loyang yang sudah dialasi kertas baking. Tidak perlu diratakan dengan sendok krn setelah dioven akan flat dg sendirinya.
Chewy choco chips cookies - Step 5
6
Oven di suhu 165C selama 15 menit, cukup cookies sudah kokoh jika disentuh bagian atas dan bawahnya. Cookies memang lembek namun akan mengeras setelah dingin.
Chewy choco chips cookies - Step 6
7
Tekstur cookies, crispy bagian luarnya dan chewy di dalamnya
Chewy choco chips cookies - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Finger Green Tea Cookies πŸͺ

Finger Green Tea Cookies πŸͺ

Sabtu, 7 Desember 2019 #CookpadCommunity_padang #TeamTrees #SatuResepSatuPohon #Basidoncek #CookpadCommunity_Sumbar #PejuangGoldenApron2 #Berburucelemekemas #Resolusi2019 #GoldenApronChallenge #FingerGreenTeaCookies #CookiesHeni Udah lama banget pengen buat olahan kue dengan rasa green tea tapi susah banget mendapatkan green tea bubuk di kota aku. Udah pesen sama toko penjual bahan kue langganan aku tapi nggak ada terus. Akhirnya alhamdulillah lebaran kemarin green tea bubuknya ada.Untuk resep pertama aku buat cookies tapi sayang hasilnya kurang memuaskan karena aku kurang banyak memasukan bubuk green tea jadi warnanya pucat kurang menarik.Karena di resepnya pake takaran sendok sih & aku nggak punya sendok takaran. Akhirnya aku buat kembali kali ini aku udah punya sendok takaran hadiah dari BlueBand waktu ikutan lomba mompreneurs 2019 kemarin.Alhamdulillah warna hijau dari green tea kelihatan cantik. Dan rasa cookiesnya seger nggak ngebosenin deh πŸ˜‹Maaf foto langkahnya sebagian udah kehapus jadi nggak lengkap deh ntar lain kali kalo buat lagi aku pasang. Silahkan di coba sobat cookpad jangan lupa kirim foto recooknya ya.... Aku tunggu πŸ™

283.Garlic Cheese Cookies

283.Garlic Cheese Cookies

Buat penggemar kuker yg gurih asin, kuker ini sangat cocok rasanya enak asin gurih jg terasa bawang, kalau saya sangat suka karena saya seneng kuker yg asin gurih, rasanya hampir mirip sama kastengel tapi ada rasa bawang putihnya Source ms. Rinadedik #PejuangGoldenApron2 #Mingguke_13 #SatuResepSatuPohon

Cookies Chocolate (goodtime)

Cookies Chocolate (goodtime)

Cemilan buat sih abang.

Cookies selai stroberi,

Cookies selai stroberi,

Niatnya mau bikin kue semprit,.. tapi pas mau disemprit, agak padet.. akhirnya putar haluan, bikin kukis aja buat temen ngopi .. ☺️☺️,.. krenyes-krenyes dan manis2 asem dari selai stroberinya... lafffff bangett deh aahh.. Kuuy,... ☺️☺️

Chocolate Chips Cookies Teflon (No Telur)

Chocolate Chips Cookies Teflon (No Telur)

Masih #DiRumahAja iseng" bikin cemilan buat anak" hehehe.. Dan karena saya ga punya oven jd saya buat kue kering memakai peralatan seadanya.. #CookpadCommunity_Medan

Choco Chips Cookies & Sprinkles Cookies

Choco Chips Cookies & Sprinkles Cookies

Percobaan cookies kedua. Belum seperti cookies yg diinginkan. Yg pertama waktu itu masih mluber adonannya. Yg kedua jadinya crispy cookies. Masih akan trial again, again, and again sampe nemu tekstur yg tepat yg diinginkan. Kalo soal rasa si oke, cuma tekstur "soft cookies" nya belum dapet πŸ˜‚

Gingerbread house cookies

Gingerbread house cookies

Saya suka sekali dengan cake/biskuit dengan aroma kaya rempah seperti ini, aroma jadul yang ngangenin. Kali ini saya membuat gingerbread cookies , dibentuk seperti rumah, bernuansa natal, yang mana natal tinggal dalam hitungan hari. Biskuit ini akan lebih cantik penampilannya jika dihias dengan icing. Sesuai namanya icing, sebaiknya gunakan icing sugar. Kegagalan saya dalam mendekor cookies dg icing, seringnya dekor tidak halus, berbutir-butir karena saya menggunakan gula tepung. Gunakan gula icing utk hasil dekor yang halus. icing sugar ada tambahan bahan utk anti gumpal jadi memang cocok untuk dekor cookies. Jika masih ada sisa icing, taruh di dalam toples kedap udara dan simpan dalam kulkas , utk menghindari icing mengeras. Source: BourNi dg beberapa modifikasi dari saya #daripengenjadibisa #onerecipeonetree #cookieslingga #berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpadcommunity_borneo #cookpadcommunity_jakarta #cookiesicinglingga #christmaslingga

Kukis JERUK

Kukis JERUK

Source: Tutty Frutty (resep ini 2X resep aslinya)

Stained Glass Gingerbread Cookies

Stained Glass Gingerbread Cookies

Memang, yang jadul-jadul, suka ngangenin. Biskuit jahe ini enak seperti spekulas, biskuit favoritnya mama, saya pun suka. Wangi rempahnya bikin nagih. Resep sama dengan resep kue jahe bentuk rumah sebelumnya, tapi di sini dikreasikan dengan stained glass , biar kekinian :) Gula saya kurangi karena sudah mendapat banyak rasa manis dari icing dan permen. Resep cookies dg icing bs lihat di hestek #cookiesicinglingga #stainedglasscookies #christmaslingga #kekinianalaibu #semuatentangibu #cookieslingga #onerecipeonetree #berburucelemekemas #resolusi2019 cookpadcommunity_borneo cookpadcommunity_jakarta

Thumbprint cookies

Thumbprint cookies

Persiapan buat lebaran.. Meskipun lebaran tahun ini berbeda dg biasanya, karna di rumah saja. Tp gk lengkap rasanya klo gk ada kue kering buat lebaran. Ini kuker favorit anak2.. Kukernya renyah banget, wangii, manisnya pas, berpadu dg keju krik dan selai yg masam...

Brownies Cookies!

Brownies Cookies!

Tips : takaran yang tepat membuahkan hasil 😍 crunchy and shiny β™₯️ Recook : Evyjuly

2 toples ukuran 300 ml
60 menit
Bengbeng cookies

Bengbeng cookies

Baru pertama kali buat dan alhmudlillah hasilnya memuaskan. Selain enak bengbeng cookies ini juga gurih

Glutenfree basil and cheese cookies

Glutenfree basil and cheese cookies

Biarpun tidak makan terigu tapi harus selalu berkreasi dan kebetulan mengundang kawan yang tidak mengkonsumsi susu sapi maupun produk turunannya tetapi dia pengen nyemil kue keju katanya.Percobaan kedua baru berhasil. #glutenfree #sugarfree #dairyfree #norefinedsugar #Cookpadcommunity_tangerang #Cookpadcommunity_id #OneRecipeOneTree #SatuResepSatuPohon

350 gram
60menit
Almond Cookies

Almond Cookies

Banyak sisa putih telur seabis bikin kue Natal kemarin, sudah dibikin macam2 masih tetap banyak🀣 Iseng utak atik resep..eeeh enaaaknyoo.. . Kukis Almond ini diadonannya ada bubuk Almond..bikig mambuat si kukis ini jika dikunyah ada sensasi berbeda dan pengen nyomot terusπŸ‘ bahaya haha πŸ˜„ #kuekeringimlek #kuekering Simpan resep disini..kl ada yang mau bikin..ayoo bikiin... anti gagal pasti enak lhooo say..πŸ€—

3 toples 500gr
Nutella Thumbprint cookies

Nutella Thumbprint cookies

Udah liat resep ini sejak 2 tahun yang lalu. Bolak balik galau bikin ato ngga soalnya bahan-bahannya mayan mahal. Kebetulan ada rezeki lebih dan kepengen banget coba ya udah bismillah aja coba bikin. Alhamdulillah hasilnya enak dan anakku suka banget.

Peanuts Butter Cookies / Kue Kacang with Butter

Peanuts Butter Cookies / Kue Kacang with Butter

Abis bikin nastar jadi kepingin bikin kue kacang ini...tp ada modifikasi dikit ya biar rasa lebih enak sesuai selera saya.... Yukk mari di coba ... bisa buat persiapan lebaran nanti...πŸ˜‰πŸ˜‰ #DiRumahAja #FestivalRamadhanCookpad #KueKeringLebaran

1 1/2 toples
Chewy Chocolate Chip Cookies

Chewy Chocolate Chip Cookies

Halo, welcome back to my recipe! Hari ini aku mau sharing resep cookies yang super easy dengan tekstur yang super chewy. Tekstur chewy ini di dapatkan dari penambahan brown sugar. Kalian juga bisa menggunakan white chocolate atau milk chocolate dengan menyesuaikan ingredients yang udah ku tulis ya. Beberapa note sudah aku sampaikan di bawah, selamat mencoba, jangan lupa sharing. Enjoy! :)