Peanut butter cookies

Dipos pada February 17, 2022

Peanut butter cookies

Anda sedang mencari inspirasi resep Peanut butter cookies yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Peanut butter cookies yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Peanut butter cookies, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Peanut butter cookies enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Peanut butter cookies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Peanut butter cookies memakai 10 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bismillah Kegiatan #dirumahaja hari ini. Memghabiskan stok selai kacang dan kacang tanah cacah. Bikin Kue Kacang ini, alhamdulillah. Rasanya renyah dan lumer di mulut. Ga kalah sama Kue Kacang yg hitz dari Jember itu😍 Sumber resep dari Ibu Fatmah Bahlawan (NCC)

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Peanut butter cookies:

  1. 250 gr Terigu kunci biru
  2. 125 gr selai kacang. Boleh campur sedikit potongan kacang
  3. Yang dicincang kasar (beri garam sedikit)
  4. 90 gr gula halus
  5. 15 gr susu bubuk
  6. 110 Ml minyak goreng
  7. 1/2 sdt garam
  8. 15 gr Butter
  9. Optional : cincangan kacang kasar untuk topping
  10. 2 kuning telur kocok lepas, beri 1 sdm minyak. Untuk olesan

Langkah-langkah untuk membuat Peanut butter cookies

1
Dalam wadah, campur terigu, gula, susu bubuk, selai kacang, minyak goreng, garam dan butter. Aduk rata
2
Tambahkan terigu, aduk rata.
3
Cetak adonan sesuai selera, olesi kuning telur, taburi topping
4
Panggang dalam oven suhu 130-140°C selama 30-40 menit.
5
Dinginkan kue, tata dalam toples

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Chocochip cookies

Chocochip cookies

Pake kacang Mede lebih enak.ada krenyes2 gitu kalo dimakan😊.biasa nya saya pake kacang mede.karena malas keluar.jadi pake apa yang ada aja.pake chococip juga lebih nyoklat n enak😁.pernah jadi menu jualan saya beberapa tahun lalu.

800an gr
Vanilla Cookies

Vanilla Cookies

Bismillahirrahmanirrahim Assalamualaikum... Apa kabar cookpaders semuanya... Ikutan ngeramein posbar bareng @genkgadogado dan bersama @elmercholates dengan tema valentine mudah mudahan di Jum'at yang barokah ini menjadi rejeki anak anak Soleh dan Solehah aamiin🤲 dan untuk @genkgadogado dan @elmercholates semoga sukses dan jaya terus😇😊 Kenapa harus ada love love nya karena mengangkat tema di bulan februari bulan kasih sayang tepatnya tanggal 14 tapi menurutku hari kasih sayang itu tidak hanya tanggal 14 tapi setiap hari bagiku adalah hari kasih sayang😊 #genkgadogado #valentine2020with3g #ekspresikancintamu #masakasyik #cookpadcommunity_depok

Cookies coco crunch wysman

Cookies coco crunch wysman

Kangen sama kue jaman kecil ini yang selalu ada tiap lebaran. Berhubung ini mau bikin buat mamaku, jadi beliau request gulanya dikit banget dan pake wysman.

Soft Cookies

Soft Cookies

My 1st baked

Vanilla Choco Chips Cookies (Teflon)

Vanilla Choco Chips Cookies (Teflon)

Decluttering bahan-bahan roti dalam rangka #DiRumahAja 😅

25 porsi
Chewy New York Cookies

Chewy New York Cookies

Ini percobaan pertama bikin cookies, mungkin bentuknya gaa cantik, tapi rasanya insyaAllah pasti enak. Cookies ini chewy yaa, gak renyah. Tapi kalau mau renyah mungkin bisa di bake lebih lama lagi. Ohya, choco chipsnya bisa diganti sama coklat batang yg potong2 jugaaa ya. Tinggal di tambah kreasi masing-masing. Resep ini dari mba tintin :)) Selamat mencobaaaa

Pizza Cookies

Pizza Cookies

Sambil belajar online di rumah , efek nya anak2 jadi suka ngemil dan cepat lapar😄 rehat sebentar ...anak2 sy ajak buat cookies pizza , yg mudah dibuat recook:DapoerBia

Chewy cookies

Chewy cookies

Cookies simple no mixer. Pake food chopper aja kalau gaada bisa pakai whisker

Cereal cookie

Cereal cookie

Jujur, untuk cookies sampai saat ini saya belum pernah sempurna buatnya. Tp resep ini selalu dipake kaka ipar saya buat jualan kuenya dan enak bgt. Resep asliny pake butter, tp saya ganti full margarin krn butter mahal euy😁 jadilah melebar sempurna. Harusnya sih saat gula dan margarin dicampur rata jgn terlalu lama katanya biar gak gede ini. But overall cookies ini enak aromanya, but agak kemanisan buat saya yg gak bgitu suka manis

Choco Chips Cookies

Choco Chips Cookies

#DiRumahAja, ini kreasi anak wedok kesayangan ketika sedang off jadwal jaga RS..tetap sehat dan semangat bu dokter😍 #PejuangGoldenApron2 #DiRumahAja #CookiesMonster

Othello Cookies

Othello Cookies

Bismillaahirrahmaanirrahiim. #DiRumahAja selama 2 minggu itu sangat membosankan lho. Maka utk memeriahkan #WeekendChallenge minggu ini, saya mengajak anak2 utk membuat kue kering yg diadaptasi dr resep Bu Fatmah. Cookies ini berjenis shortbread. Jadi teksturnya agak empuk, hampir kaya bolu. Resep asli menggunakan tepung almond yg saya ganti menjadi biskuit. Anak2 diberi tugas bergantian. Yg gede nimbang & blender gula, yg tengah mecahin telur. Yg gede menakar vanilla, yg tengah nimbang terigu - susu - maizena. Yg gede bantu ngocok pake mixer, yg tengah ngancurin biskuit. Yg gede ngayak campuran terigu, yg tengah bantuin ngaduk. Begitu pula saat ngebentuk cookies. Yg gede tugasnya nimbang, krn dia lbh presisi & gesit. Sementara yg tengah bertugas ngebulet2in, krn lbh rapih. Lalu bagian nyemprotin selai dilakukan bergantian tiap baris cookies. Alhamdulillah kerja sama ini meminimalisir acara berantem, walaupun tetap ada. Khususnya di bagian bagi tugas saat ngebentuk cookies. Hasilnya adalah cookies yg lezat, dgn selai yg tidak terlalu lengket. Bahkan si bontot pun suka. Mudah2an senantiasa diberi kesehatan di saat2 sulit ini. Dijauhkan dr segala penyakit & marabahaya, jadi besok2 kita masih bisa baking bareng. Aamiiiiiinnn... #PejuangGoldenApron2

85 pc (680 gr)
2 jam 45 menit
Cookies Coklat Mete

Cookies Coklat Mete

Masih #StayAtHome, mamak harus kreatif bikin cemilan dirumah. Bikin cookies seperti ini sekalian ngajak si kecil bantuin di dapur. Ini cookie empuk dan enak banget, creamy ada kacang mete dan chocochip yang disukai anak2. Selamat mencoba.

Flower Cookies/Kue Kering Bunga

Flower Cookies/Kue Kering Bunga

Penggabungan adonan resep saya Good Time Cookies & Ulat Daun Cookies😇 #DiRumahAja #KeDapurAja #Cookies #NgeksisDiCookpad #PejuangGoldenApron2 #PejuangGoldenApron3 Dapat pesan dari #MamahCookpad dapat #TiketMasukGoldenApron3, semoga 😍 #CookpadCommunity_Riau #CookpadCommunityIndonesia Teman2 bisa lht langkah2 pembuatannya di channel youtube saya "Nur Rahmah Jamil" atau Link Youtube. 👇 https://youtu.be/5hgRt1ky6e8

Peanut butter Cookies

Peanut butter Cookies

Bagi pecinta peanut butter harus coba resep ini karena rasanya nagih dan tdk terlalu manis, ada asin2nya juga. Ini udah bikin yg ke 3 kali selama minggu ini

Cookie ulat sagu

Cookie ulat sagu

Simple dan gampang bgt bahanya

120. Character Cookies

120. Character Cookies

Source Anis Permana #kukerjainkamu #semarak_kukerjainkamu #cookpadcommunity_Surabaya #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove Bingung dengan tantangan mbak Yoshi hehehe ...akhirnya recook punya bunda Anis..super simple hehehe...

Ulat cookies oven sederhana

Ulat cookies oven sederhana

Sudah sabtu lagi....waktu nya semarak.sabtu ini semarak tema nya adalah cookies dari mba yoshi.katanya cookies nya harus karakter.bingung lah aku...secara aku blm pernah bikin karena ga punya oven.tapi ada temen clover yang menyarankan pake dandang tanpa air di bawahnya. Langsung cari ide buat kukis karakter nya yang kira kira gampang buat pemula kaya aku,dan akhirnya kebetulan sekali dapet resepnya mba yoshi ini... Bahan nya gampang karena ada stok di rumah,jadi ga usah ribet nyari bahan lagi di tobaku. Waktu memanggang aku fikir bakalan gosong ga ya???? Kata nya sih engga.pas aku buktikan ternyata emang ga gosong loh... Aduh...seneng nya aku bisa bikin kukis walau tanpa oven.ini kukis perdana ku... Mudah2an selanjutnya aku bisa bikin kukis lebih cantik dari ini... Source : Yoshi Nur imaama #kukerjainkamu #semarak_kukerjainkamu #cookpadcommunity_karawang #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #clovercookinglover #PejuangGoldenApron2 #KapsulAjaib

Butter cookies with cheese

Butter cookies with cheese

1 toples
45 menit
Oatmeal Cookies

Oatmeal Cookies

Ada cerita lucu di balik cookies ini😆 Ini dy ceritanya😅jangan diketawain ya😂🤭dulu pertama menikah mintak2 bliin oven ke suami sudah diblikan dinganggurin lama😅 masih ingat banget pakai oven ini buat nastar tp gagal😂 yang pasti klau gagal ak gak share kesini ya malu2in aja🤣🤭tp setelah aku coba ke dua kalinya jadilah si nastar lembut karna #DariPengenJadiBisa semua itu dari usaha dan niat seseorang support dari kluarga membuat aku jadi bisa dan sekarang aku membranikan diri membuat cookies yg simple akhirnya jadi dan sukses banget enak😉 Source:Rozaliya Mayasari #DariPengenJadiBisa #GenkGadoGado #MasakAsyik #Cookpad #SatuResepSatuPohon #TeamTrees #onerecipeonetree #PejuangGoldenApron2 #cookpadcommunity #cookpadcommunity_Surabaya