Soft Cookies

Dipos pada February 15, 2022

Soft Cookies

Anda sedang mencari inspirasi resep Soft Cookies yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Soft Cookies yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Soft Cookies, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Soft Cookies enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Soft Cookies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Soft Cookies memakai 11 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

My 1st baked

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Soft Cookies:

  1. 130 gr tepung kunci
  2. 100 gr tepung cakra
  3. 3/4 sdt soda kue
  4. 1/2 sdt baking powder
  5. 3/4 sdt garam halus
  6. 140 gr butter (bisa ganti margarin)
  7. 70 gr brown sugar / gula palem
  8. 80 gr gula pasir (saya pake 60 gr karna gak mau terlalu manis)
  9. 1 butir telur
  10. 1 sdt vanilla (saya skip)
  11. Sesuai selera chocochips

Langkah-langkah untuk membuat Soft Cookies

1
Siapkan bahan-bahan, ditimbang ya
2
Mixer butter + gula palem + gula pasir sampai mengembang (jangan terlalu lama), masukan telur dan mixer lagi sebentar saja pakai speed rendah
3
Masukan tepung, aduk rata pakai spatula, lalu masukan chocochips (saya ulenin juga pakai tangan biar makin kecampur)
4
Bungkus adonan pakai plastik, simpan di kulkas (chiller bukan freezer), minimal semalaman (2-3 hari lebih baik)
5
Keluarkan adonan dari kulkas, diamkan di suhu ruang sebentar, bentuk jadi bulat2 sesuai selera dan tata di loyang
6
Panggang 160 derajat api atas bawah selama 15 menit, pakai kertas roti supaya gak lengket
7
Keluarkan dari oven, tunggu adem sebentar baru dipindah, awalnya agak lembek sedikit, tapi kalau didiamkan nanti mengeras sendiri, jadi luarnya crunchy dalamnya chewy
Soft Cookies - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Butter almond cookies

Butter almond cookies

Berawal dari temen yg lagi hamil minta d buatin kuker u cemilan tapi gak mau yg manis",,mikir" putar otak buat apa, akhirnya saya coba olah jadi butter almond,, kuker ini tdk manis kayak kuker pada umumnya,, ini manis" jambu gt jd cukup seadanya manisnya udah manis dari almondnya. Dan ternyata cukup laku looh orderan kuker ini d hari raya

Kukis oat kayu manis

Kukis oat kayu manis

#DiRumahAja manfaatin bahan2 yg ada,punya oat yg gak tersentuh-sentuh,akhirnya terinspirasi resep dari cookpad tapi saya tambahin kayu manis,pengen jahe tapi baru mahal. Terkukung bersama keluarga,maunya makan aja.Biar gk ada oven,pake teflon baking lanjuuuut...... Tetep semangat semua cookpaders,cobaan ini akan segera berlalu.πŸ˜˜πŸ˜‡(270320) #masakmudah

15 buah
Caterpillar cookies

Caterpillar cookies

#dirumah aja.. jdi bikin ide utk buat cemilan ini. No mixer no oven...

Chocolate Cookies (tanpa oven)

Chocolate Cookies (tanpa oven)

Finally, aku buat cookies sendiri gesss! Resep aku dapat referensi dari beberapa channel youtube. Then.. jadi juga. 🀩

36 buah
Meringue Cookies

Meringue Cookies

Assalamualaikum, holla Cookpaders..Masih edisi yang manis-manis untuk menu bakulan edisi lebaran *kali aja bisa jualan yakan?πŸ˜… Aku lagi mencoba bikin cookies yang simple dan unik. Yap, meringue cookies. Ini perpaduan antara putih telur dan gula halus yang di mix. Sengaja aku bikin warna warni biaar unyuk unyuk, cz target market nya biasanya mak mak yg punya anakπŸ˜‚. Rasanya manis, renyah dan lumeerrr dimulut. Oiya, ini salah satu ide bakulan saya yang sekiranya bisa untuk dijadikan bisnis jualan. Apalagi kan mau deket lebaran, pasti cookies sperti ini bisa dipasarkan. Terimakasih @Bu Isnawati dan @Mba Nuning Putri selaku pembawa materi dikelas online yang lalu dan memberi tugas untuk tetap terus #BelajarBarengCookpad, serta memotivasi untuk memaksimalkan kemampuan didapur dengan keahlian yg kita miliki. Salam manis..😘 #CookpadCommunity_Bogor #BelajarBarengCookpad #Cookpad_id

25 cookies
Simple Chocochips Cookies

Simple Chocochips Cookies

Lagi pengen bikin cookies yang mudah dan sederhana tapi enak, jadilah kue ini πŸ˜‰

Caterpillar Cookies

Caterpillar Cookies

Ceritanya pengen isengin suami tapi malah mamah yang ketakutan πŸ€¦πŸ»β€β™€οΈ

Choco cookies

Choco cookies

Sy pernah bli choco cookies, enak bgt, cookie nya renyah, empuk, dan coklat nya berasa lumer, nah cari2 resep, uji coba deh. Ternyata resep ini,hasil cookies nya renyah dan kokoh Bun...

Strawberry Thumbprint Cookies

Strawberry Thumbprint Cookies

Empat thn kebelakang, ini jadi ide jualan aku. Dan sekarang aku coba bikin ulang dengan resep yang beda, ngeprul, lumer tapi tampilannya kokoh, sperti biasa aku bikin porsi kecil, hasilnya kurang lebih 250gr. Untuk hasil yang jauh lebih banyak, silahkan adonan kali 2. . . . . . Strawberry Thumbprint Cookies By endahricky #festivalramadancookpad #cookies #kuekering

Cookies 3 bahan, enak dan ekonomis

Cookies 3 bahan, enak dan ekonomis

Source: Frielingga Sit Resepnya bener2 mudah dan rasanya pas d lidah 😍😍

Chewy chocolate chip cookies

Chewy chocolate chip cookies

Macam cookie monster hehe jumbo kayak yg bikin 😝😝 Bagian dalam cookiesnya chewy pas digigit ada potongan cokelatnya. Sekedar saran kalo mau cokelatnya pas digigit melted bisa pake selai cokelat (ovomaltine/nutella) Waktu ngebaked nya misalkan bagian tengah cookiesnya masih lembek biarin aja gapapa, nanti mengeras sendiri ko. Setelah suhu ruang simpan langsung ditoples kedap udara. Cookiesnya manisnya pas πŸͺπŸͺ

Kukis Corn Flakes

Kukis Corn Flakes

(resep 135) Semenjak #sfh emak mau fokus ngetik resep jadi tambah susah (ditambah mager juga sih hee), megang hp sih megang hp (malah tambah sering) tapi fokusnya ke tugas anak². Ada beberapa resep udah di foto² tapi belum sempet ngetiknya 😫. Oke deh sekarang Alhamdulillah tugas #cocomtangpost_kukis idenya Mba Lilis Syam kelar sudah. Aku pake resepnya Mba Prita Karina yg Kukis Corn Flakes, karena pas ada corn flakes di rumah. Suwun yo, mba. -080420- #cookpadcommunity_tangerang #cookpadcommunity_id

Thumbrint strawberry cookies

Thumbrint strawberry cookies

Klu lg puasa gini pasti suka bikin kuker buat lebaran deh dan kue satu ini pasti g pernah ketinggalan deh☺️☺️

Cookies kacang gluten free

Cookies kacang gluten free

Mau coba-coba bkin cookies yg aman n rndah kalori

2 porsi
Kukis Semprit 3 Bahan Tahan 5 Bulan

Kukis Semprit 3 Bahan Tahan 5 Bulan

Resep hasil rebake dari Bunda Nining Ratningsih, dan Bunda Nining dapat rebake dari Bunda Fitri Sasmaya. Dan sumber resep pertama yaitu dari Bunda Fah Umi Yasmin [2016]. Helloooo dan saya yang amatiran akhirnya baru bisa trial dan posting di tahun 2020 hehe.. Alhamdulillah terimakasih buat beliau bertiga yang sudah menebar ilmu manfaat semoga diganjar dengan beribu kebaikan, aamiin. Tapi dengan tanpa mengurangi rasa hormat, resepnya saya modif sesuai situasi dan kondisi ya. Resep versi video seperti biasa sudah saya simpan di sini: https://youtu.be/5yYNsEjxoPg

Chocochip Cookies

Chocochip Cookies

#chocochip #cookies #chocochipcookies #kuekering #kuker #dirumahaja #Cookpadcommunity_Malang

+/- 680 gr
Chocochips cookies

Chocochips cookies

Takeran bahan aku pake feeling , jadi sesuka hati ku ajah yg penting rasa nyaπŸ˜›

Red velvet chewy cookies

Red velvet chewy cookies

Stay at home, baking jadi salah satu kegiatan favorite. Bosen sama cookies yang renyah kali ini buat cookies yang chewy empuk. #TiketMasukGoldenApron3