Cookies Coklat

Dipos pada February 16, 2022

Cookies Coklat

Anda sedang mencari inspirasi resep Cookies Coklat yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Cookies Coklat yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Cookies Coklat, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Cookies Coklat enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Cookies Coklat sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Cookies Coklat memakai 4 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Kali ini aku coba bikin cemilan simple buat keponakan dan keluarga dirumah ☺

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Cookies Coklat:

  1. 150 gram tepung terigu
  2. 100 gram mentega
  3. 7 sdm gula halus
  4. 1 saschet chocolatos drink

Langkah-langkah untuk membuat Cookies Coklat

1
Masukkan mentega dan gula padah wadah kemudian aduk hingga warna agak memutih.
Cookies Coklat - Step 1
2
Kemudian masukkan tepung terigu pastikan tepung terigu tidak menggumpal. Kemudian saring hubuk chocolatos drink dengan saringan teh agar terpisah dengan gula kemudian masukkan bubuk coklatnya saja ke dalam adonan lalu aduk hingga rata.
3
Uleni sampai adonan bisa dibentuk.
Cookies Coklat - Step 3
4
Kemudian ambil adonan sejumput lalu bulatkan kemudian tekan adonan dengan sendok agar adonan rata lalu tambahkan topping coklat diatasnya
5
Kemudian panaskan teflon. Lalu ambil loyang almunium olesi dengan sedikit mentaga lalu letakkan adonan cookies didalamnya. Jika teflon sudah panas letakkan loyang almunium diatasnya lalu tutup. Gunakan api yang kecil agar tidak mutung. Panggang -+25 menit.
6
Setelah matang angkat dan dinginkan.
7
Cookies coklat siap dinikmati.
Cookies Coklat - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Choco cookies

Choco cookies

Sy pernah bli choco cookies, enak bgt, cookie nya renyah, empuk, dan coklat nya berasa lumer, nah cari2 resep, uji coba deh. Ternyata resep ini,hasil cookies nya renyah dan kokoh Bun...

Butter cookies

Butter cookies

2 toples 250 gr
Almond Choco Cookies

Almond Choco Cookies

Ada coklat blok yang lama nganggur, jadilah iseng-iseng bikin cookies ini bermodalkan cari resep di cookpad 🤭

Choco milo almond cookies

Choco milo almond cookies

Dari dulu selalu pengen belajar bikin cookies Dan alhamdulillah udh bisa 😅😘

113. Cookies Coklat No Oven, No Mixer, No Telur

113. Cookies Coklat No Oven, No Mixer, No Telur

#KueKeringLebaran Salah satu makanan favorit. No oven, mixer, dan telur. Cocok untuk kue lebaran. Karena masih #dirumahaja , harus banyak nyetok makanan. Kue lebaran yang biasanya cuma buat 2-3 macam, sekarang 5 macam.

Thumbprint Strawberry Cookies

Thumbprint Strawberry Cookies

Kejar tayang dlm rangka mengisi toples buat Natalan nanti 😁 Suka banget dgn resep ini, punya ci Tintin Rayner...kuker nya enak banget...utk toppingnya aku pake kenari cincang yg udah dipanggang, trus aku pake selai Strawberry... Tiap adonan, aku timbang @14gr, untuk gula nya aku gak suka terlalu manis jadi aku kurangi, mestinya 240gr aku kurangi jadi 200gr, manisnya pas di lidah... #SatuResepSatuPohon

Cookies Kelapa

Cookies Kelapa

Ada sisa kelapa goreng di kulkas. Kayaknya kalau dibikin cookies kelapa goreng enak ini. Dapat resep di youtube kepunyaan John Kanell yang aku modifikasi sesuai dengan apa yang tersedia di dapur saya. Butternya saya ganti dengan minyak kelapa.

50 Cookies
Full butter cookies

Full butter cookies

Source By: Fatmah Bahalwan

Chocochips cookies dengan kacang mete

Chocochips cookies dengan kacang mete

Cocok untuk cemilan krucil, enak dan bernutrisi

Hasil 1 kg
20 menit
Kukis Margarin

Kukis Margarin

Si anak minta cemilan. Cek-cek dapur, alhamdulillah masih ada stok bahan bikin kukis. Langsung deh eksekusi, keburu si bocil geret baju mak-nya buat jajan di warung 😛

Pastry cookies

Pastry cookies

Sebenarnya bingung juga kasih judulnya.gpp ya yang penting rasa dan hasilnya😁posbar @dkitchners_ tema pastry dengan harus menampilkan hasil akhir .akhirnya pikiran pun mencari ide mau bikin apa.secara stock bahan pada habis .keju habis,selai habis,buah habis.mau belipun males kepasarnya😂akhirnya saya cuma iris aja dan dioles dengan kuning telur ,susukentalmanis dengan diberi sedikit pewarna kuning.dan saya taburi dengan gula pasir .ternyata enak juga lho 😀sederhana tapi rasanya wah dech.ga kalah sama yang dijual kemasan.yang dirumahpun pada suka😍 #cookpadcommunity_bandung #cookpadindonesia

Triple Choco Cookies

Triple Choco Cookies

Pertama kalinya #CookpadCommunity_Bandung ngadain kursus onlen bareng teh @CoryRahma... #CookiesOnlineClassCory ... pesertanya dibatasi hanya 20 orang saja... Kebetulan pas buka group langsung baca pemberitahuan ini... Gercep donk japri teh Cory, daftar jadi peserta... Alhamdulillah masuk kuota... Resep yg dibagikan ada 3 plus bonus 1 jadi total ada 4 resep yg dibagikan... Kursusnya gratiiis maak... Tp harus setor hasil praktek yaa... Alhamdulillah lagi, mak" pesertanya rajin" semua... Makasih teh Cory moga ilmunya berkah yaa...🤗😘

Matcha Shortbread Cookies

Matcha Shortbread Cookies

Resep ini sudah saya buat dan simpan sejak lama karena anak saya penggemar matcha tetapi baru teringat saat berkunjung ke UK terlihat shortbread cookies dan tersadar belum posting resep golden apron 😅 Adonan dasar cookies ini jenis shortbread tanpa telur, sangat mudah membuatnya. Gunakan matcha powder dan matcha paste kualitas baik agar warna hijau dan rasa matchanya lebih kuat. #berburucelemekemas #resolusi2019

14 buah
1 jam
Oat Cookies (4 bahan)

Oat Cookies (4 bahan)

Pengen ngemil kue, tapi ga ada terigu dan bahannya juga pas pasan. Akhirnya buat ini deh, cuma 4 bahan. Simpel banget, tanpa mixer juga tanpa oven. Hasilnya enak banget. Langsung habis. Untuk topping dan gula sesuai selera ya Semoga bermanfaat...

33 keping
Choco Balls Cookies (hanya 3 bahan)

Choco Balls Cookies (hanya 3 bahan)

cocok buat cemilan ketika #dirumahaja .. enak, murah meriah pula ...

Garlic cheese cookies

Garlic cheese cookies

Thanks for sharing teh @coryrahma #Cookpadcommunity #CookiesOnlineClassCory #CookpadCommunity_Bandung