19. Blueberry Thumbprint Cookies

Dipos pada February 19, 2022

19. Blueberry Thumbprint Cookies

Anda sedang mencari inspirasi resep 19. Blueberry Thumbprint Cookies yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal 19. Blueberry Thumbprint Cookies yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari 19. Blueberry Thumbprint Cookies, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan 19. Blueberry Thumbprint Cookies enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan 19. Blueberry Thumbprint Cookies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat 19. Blueberry Thumbprint Cookies memakai 13 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Menjelang ramadhan dan lebaran. Suka ngubek ngubek dapur. Ada kreasi baru cobain. Ada resep kue baru cobain. Heheh. Meskipun banyak gagalnya. Tapi dari gagal kita belajar kesalahannya dimana. Sama kayak bikin kue. Kalo gagal rasanya kayak patah hati. Tapi kalo uda berhasil. Alhamdulillah seneng. Tambahannya enak.. Kayak si blueberry tumprin ini. Cari yg cocok resepnya lama..

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat 19. Blueberry Thumbprint Cookies:

  1. Bahan Adonan
  2. 215 gr Tepung terigu protein sedang
  3. 1 btr kuning telur
  4. 150 gr blueband cake and cookies (100 gr margarin,50 gr mentega)
  5. 120 gr gula castor (halus)
  6. 2 sdm susu bubuk
  7. 1 sdm tepung maizena
  8. 1/4 sdt baking powder
  9. Isian
  10. Selai blueberry (boleh yang lain)
  11. Olesan
  12. Secukupnya putih telur
  13. Secukupnya keju

Langkah-langkah untuk membuat 19. Blueberry Thumbprint Cookies

1
Masukkan blueband (nargarin dan mentega) beserta gula halus kedalam wadah. Mixer selama 5 menit sampai pucat dan kaku.
19. Blueberry Thumbprint Cookies - Step 1
19. Blueberry Thumbprint Cookies - Step 1
2
Masukkan kuning telur kedalam wadah dan mixer sampai tercampur rata selama 1 menit.
19. Blueberry Thumbprint Cookies - Step 2
3
Setelah itu. Ayak tepung terigu, maizena, susu bubuk dan baking powder yang sebelumnya telah dicampur. Aduk perlahan sampai rata dan kalis (jika adonan terasa kaku dan pecah maka tambahkan 2-3 sdm minyak sayur). Uleni sampai kalis.
19. Blueberry Thumbprint Cookies - Step 3
4
Bentuk adonan manjadi bulat lalu celupkan kedalam putih telur dan balurkan kedalam parutan keju. Beri point ditengah adonan. Lalu masukkan selai blueberry didalamnya.
5
Panggang didalam oven (me:oven tangkring) yang sebelumnya telah dipanaskan dengan api kecil selama 15 - 20 menit. Koreksi sesekali waktu untuk memastikan cookies tidak gosong sebagian loyang. Tata ulang posisi loyang jika dirasa tidak rata matangnya.
19. Blueberry Thumbprint Cookies - Step 5
6
Setelah dirasa matang dengan kondisi keju sedikit kecoklatan. Keluarkan dan biarkan dingin. Siap disajikan. Selamat mencoba moms 🤗

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Chocolate Cookies (tanpa oven)

Chocolate Cookies (tanpa oven)

Finally, aku buat cookies sendiri gesss! Resep aku dapat referensi dari beberapa channel youtube. Then.. jadi juga. 🤩

36 buah
Kukis Semprit 3 Bahan Tahan 5 Bulan

Kukis Semprit 3 Bahan Tahan 5 Bulan

Resep hasil rebake dari Bunda Nining Ratningsih, dan Bunda Nining dapat rebake dari Bunda Fitri Sasmaya. Dan sumber resep pertama yaitu dari Bunda Fah Umi Yasmin [2016]. Helloooo dan saya yang amatiran akhirnya baru bisa trial dan posting di tahun 2020 hehe.. Alhamdulillah terimakasih buat beliau bertiga yang sudah menebar ilmu manfaat semoga diganjar dengan beribu kebaikan, aamiin. Tapi dengan tanpa mengurangi rasa hormat, resepnya saya modif sesuai situasi dan kondisi ya. Resep versi video seperti biasa sudah saya simpan di sini: https://youtu.be/5yYNsEjxoPg

Cookies Oatmeal Healthy

Cookies Oatmeal Healthy

Mo bikin cemilan #DirumahAja makan cookies sehat, ini bisa ditambah pisang sama kismis dan chocochip atau keju yaaa. Ini dipanggang di pan kira" 10 menit an yaaa . Kalau pake pisang, pisangnya dihancur ya pakai garpu terus masukkin aja semua bahannya hee aduk" deh Kenapa jadi warnanya cokelat? itu aku tambahin bubuk coklat cocoa, karena udah cukup manis dari madu tapi bisa juga diganti pake susu bubuk coklat,dan madu ganti gula bubuk kalau kalian suka manis :) Ini less sugar ya, kalau suka manis tambahin aja gula bubuk sama madu nya #cookpadcommunity_borneo #cookpadcommunity_martapura #wanilahmeolah #WeekendChallenge

8 porsi
Caterpillar Cookies

Caterpillar Cookies

Terinspirasi dari rsepny mba @Ninik Fn hihii geli sendiri liatnya 🤭 dibawah saya cntumkan "resep asli" dan "resep yg saya buat" krn mnyesuaikan ketersediaan bahan 👌 cookies ini renyah bgt pas digigit "kres kres" 🤤yummy.. milky bgt rsanya

Cookies Milo bahan yang ada di rumah

Cookies Milo bahan yang ada di rumah

Jaga-jaga kalo ga dapet THR bikin kuker lebaran sndri 😂 Renyah manis modal minim 👍🥰

1 toples lebih
Icing Cookies Sederhana Nggak Pakai Ribet

Icing Cookies Sederhana Nggak Pakai Ribet

Ceritanya mau bikin isian toples yang menarik, tapi males bikin kue yang rumit, jadi bikin icing cookies saja.

Coffee bean cookies

Coffee bean cookies

Lihat lihat channel youtube korea tentang cookies jadi pingin bikin sendiri

Oatmeal Cookies

Oatmeal Cookies

Source :Kucing Rabit Saat harus #dirumahsaja saatnya nih bikin cemilan bareng anak-anak 😁 Nah ini dia Salah satu cemilan sehat praktis bisa mengisi waktu dirumah bareng amal-anak. Anak-anak pasti suka ya dengan cookies begini Apa lagi dengan topping chococip makin seneng deh. #WekendChallange #DiRumahAja

Kukis Kacang simpel

Kukis Kacang simpel

resep andalan keluarga..😁

Banana Cookies teflon 🍌

Banana Cookies teflon 🍌

disempetin buru2 foto nya 😅, cuma kefoto segini krna br mateng langsung diserbu suami sm anak, Alhamdulillah mereka suka bgt

Kukis santan

Kukis santan

Walaupun saya lagi ga mudik, tapi kue kering adalah hal yg harus ada saat lebaran. #mudikonline aja yuk, aku share resep kue kesukaan. Semoga bisa mengobati rasa rindu kita semua sm kampung halaman #ramadanpenuhidemasakan #festivalramadancookpad #masakitusaya #dirumahaja

1 toples kecil
45 menit
Brownies Cookies

Brownies Cookies

Woww.... Ternyata hasilnya keren bangett, shiny crust dan rasanya enak banget,, anak anak suka,,, ini akan di ulang lagi buat lebaran 🤗

Peanut butter cookies

Peanut butter cookies

Keisengan hari ini, klo mau lebih banyak bikin 2 adonan

Milo Cheese Cookies 🍪🍫🧀

Milo Cheese Cookies 🍪🍫🧀

kue kering yg cocok dibikin untuk lebaran atau pun untuk snack dirumah anda 😉 bahannya super simple dan juga bikinnya jg supeer gampang! 👌🏻 cocok deh pokoknya utk pemula ~

1 Toples
Soft Chocolate Chip Cookies

Soft Chocolate Chip Cookies

Sebenernya udah lama penasaran banget mau bikin cookies tp g pernah kesampean. Pas bgt beberapa kali dapat resep yg super gampang, akirnya coba bikin dan ajak anak2 buat. Kali ini coba resep nya uni whulandary (@dapuruniverse) Alhamdulillah resep nya gampang dan enak. Ini bikin versi gede2 biar cpt selesai dan penasaran bs se soft apa dalam nya . Ini hasil nya 14pcs ukuran kurang lebih setelapak tangan. Selamat mencoba di jamin anti gagal dan ludes dalam sekejap 😍👍

14 pcs cookies
40menit
Palmier Cookies aka Genjie Pie

Palmier Cookies aka Genjie Pie

Perdana nyoba setelah melihat resep mbak Dzakiyyah Asih P, tp saya tambah coconut sugar & bubuk kayu manis. Sebenarnya cukup mudah tapi bentuknya masih belum sesuai yang saya inginkan 😬 Mungkin karena pertama trial jadi maafkan kalau bentuknya masih berantakan 😊 #PalmierCookies #TeamTrees #SatuResepSatuPohon