Thumbprint Kukis Keju

Dipos pada January 7, 2022

Thumbprint Kukis Keju

Anda sedang mencari inspirasi resep Thumbprint Kukis Keju yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Thumbprint Kukis Keju yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Thumbprint Kukis Keju, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Thumbprint Kukis Keju enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Thumbprint Kukis Keju sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Thumbprint Kukis Keju memakai 14 jenis bahan dan 9 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bismillah, Baru lebaran kali ini bener2 niat, semua kukis dibuat sendiri. Alhamdulillah bersyukur dg adanya Cookpad...jadi sudah yakin akan resep yg di recook. Begitu pula thumbprint Kukis ini...sampai 2 x buat dan yg tadinya diniatkan untuk tambahan parcel lebaran...lagi-lagi anak2 gak rela, Krn mereka suka sekali cookies ini. Tentunya tdk lupa saya berterima kasih dg mbak Wardat El Ouyun Krn di Lebaran ini saya banyak merecook resep kukisnya yg sangat disukai anak2 di rumah walaupun ada sedikit penyesuaian karena ketersediaan bahan bakunya. Seperti kacang yg saya ganti dg keju, Krn stok keju yg "melimpah"....sssst bgmana tdk, setiap ada promo keju di supermarket pasti saya beli min. 2 box 🤣🤣. Alhamdulillah pula anak2 ikut bantu membuat kukisnya, seperti kukis thumbprint ini..jadi maaf kalau mungkin bentuknya tdk rapi, selainya mbleber (meluber)...😀. Disini Sy tulis sesuai resep aslinya ya... #PejuangGoldenApron3 #mingguke50 #CookpadCommunity_Bekasi

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Thumbprint Kukis Keju:

  1. 450 gr Terigu protein rendah (saya pakai kunci biru)
  2. 140 gr Margarine (blue band)
  3. (Me : 200 gr margarine)
  4. 200 gr Butter/mentega
  5. (Me : 140 gr butter)
  6. 1 Kuning telur mentah
  7. 1 Kuning telur rebus
  8. 3 sdm Maizenna
  9. 2 sdm Susu Bubuk
  10. 240 gr Gula Halus
  11. 1 sdt Vanilli (me : vanilla susu)
  12. 1 sdt Baking Powder
  13. 100 gr Keju Parut utk baluran
  14. Secukupnya selai strowberry

Langkah-langkah untuk membuat Thumbprint Kukis Keju

1
Siapkan bahan2nya terlebih dahulu(hihiii banyak yg lupa gak ikut kefoto)
Thumbprint Kukis Keju - Step 1
2
Mikser mentega, margarine dan gula sampai warnanya berubah pucat. Tambahkan kuning telur mentah dan telur matengnya, kocok sebentar sampai rata lalu matikan mikser. Bisa jg pake cara sesat ala mbak Wardat yaitu bisa langsung dicampur aja pake spatula. Kalau saya...sy kocok dg balon whisk. Beda teksturnya gak jauh koq dg yang dimikser.
Thumbprint Kukis Keju - Step 2
Thumbprint Kukis Keju - Step 2
3
Masukkan tepung terigu, Vanilli, baking powder, maizenna, dan susu bubuk. Aduk pake spatula atau dough mixer sampe rata. Setelah itu tempatkan di wadah tertutup, adonan siap dibentuk. (Adonan Sy bagi 2...yg separuh saya simpan di kulkas dl..agar tdk terlalu lama di suhu ruang).
Thumbprint Kukis Keju - Step 3
Thumbprint Kukis Keju - Step 3
Thumbprint Kukis Keju - Step 3
4
Bulatkan adonan (berat kurleb 8 gr), celupkan di putih telur.
Thumbprint Kukis Keju - Step 4
Thumbprint Kukis Keju - Step 4
Thumbprint Kukis Keju - Step 4
5
Lalu gulingkan ke keju parut. Tekan tengahnya dg jempol.
Thumbprint Kukis Keju - Step 5
Thumbprint Kukis Keju - Step 5
Thumbprint Kukis Keju - Step 5
6
Lalu beri filling dengan selai yang sudah dimasukkan di piping bag (saya di plastik biasa).
Thumbprint Kukis Keju - Step 6
Thumbprint Kukis Keju - Step 6
Thumbprint Kukis Keju - Step 6
7
Siap dioven. Ovennya dipanaskan terlebih dahulu agar stabil dan bagus hasilnya.
Thumbprint Kukis Keju - Step 7
Thumbprint Kukis Keju - Step 7
Thumbprint Kukis Keju - Step 7
8
Suhu oven disesuaikan dengan oven masing-masing ya bund. Di resep asli suhu 110 dercel selama 40 menit dg api bawah. Api atas jangan dipakai, karena akan membuat tampilan selainya terlihat tidak bagus...(nah mgkn ini yg terjadi pada saya Krn menggunakan oven tangkring shg terlihat kurang bagus). Bisa jg dipanggang dg suhu 150 dercel selama 20-30 menit. Pastikan kukis matang luar dalam saat dikeluarkan dr oven agar dapet tekstur crunchy-empuknya😄 Angin-anginkan sampai dingin.
Thumbprint Kukis Keju - Step 8
Thumbprint Kukis Keju - Step 8
9
Jika sudah dingin, tempatkan pada wadah/toples. Kukis siap disajikan...
Thumbprint Kukis Keju - Step 9
Thumbprint Kukis Keju - Step 9
Thumbprint Kukis Keju - Step 9

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Corn Flakes Cookies

Corn Flakes Cookies

Bikin kesukaan anak anak,, simple dan enakkk Source : Dapur sicongok #cookpadcommunity_Tangerang #GA_TheNextLevel

Coffee Cappucino Cookies

Coffee Cappucino Cookies

Tantangan #BamasakBaimbai minggu ini dari Local Team #CookpadCommunity_KalSel yang baru adalah bikin Coffee Cookies. Resep ini hasil cooksnap resep punyanya mbak @Alodia_Kitchen saya bikin setengah resep aja, dan saya pakai kopi cappucino karena kebetulan ketemunya yang jenis ini... Oh iya, disini saya membungkus adonan dengan plastik bening tipis (plastic wrap) saat memipihkan/menggiling adonan, sebagai pengganti tepung agar adonan tidak lengket. Adonan yang sudah dicetak pun ditaruh di atas plastik bening agar mudah dipindahkan. Karena tekstur adonannya lembut dan mudah hancur. Bisa disimpan sebentar di freezer agar adonan lebih kaku dan mudah dipindahkan. #Barampaan_Mangupi #BamasakBaimbai #KukisKupi #PekanPosbar #KopiKekinian #CookpadCommunity_KalSel #Tapin #Rantau #TiketGoldenBatikApron

Oatmeal cookies

Oatmeal cookies

Hmmm gurih gurih renyah.. nyobain resep dari mbk Naynay mudah dan enak..bisa jadi pengisi toples saat ppkm hehe..dsini sy tambahkan pasta pandan.. #CookpadCommunityborneo #CookpadIndonesia

Kismis Peanut Thumbprint Cookies

Kismis Peanut Thumbprint Cookies

Cemilan buat di rumah, membuat dua resep. #GA_TheNextLevel #CookpadCommunity_Kalsel

1 toples
2 jam
Chocochips Cookies Renyah

Chocochips Cookies Renyah

Ini bisa juga sih disebut good time kw. Terinspirasi dari resepnya Mba Ikaazaqilah Putri. Tapi di sini aku buat dengan versi aku yah. Source: Ikaazaqilah Putri (dengan modifikasi) #GA_TheNextLevel #week49 Link resep asli klik 👇👇👇 https://cookpad.com/id/resep/885732-good-time-chocochips-renyah?invite_token=a9XFVkTzyBxSEC7uW9q5Mr2R&shared_at=1620295825

+/- 1300 gr
Nougat Cookies a.k.a Kue Kacang Karamel (Teflon)

Nougat Cookies a.k.a Kue Kacang Karamel (Teflon)

Masih ingat banget waktu hamil baby zee, aku sempat dikirimin kukis ini sama ayah mertua yang lagi tugas di ternate. Xixixixi, padahal gak ngidam tapi tetap aja dikirimin oleh2 terus. Aku sukaaa banget tp gak tau nama dan cara bikinnya, iseng cari2 di CP dan dapat 2 resep ini: 👇👇👇https://cookpad.com/id/resep/9111900-kue-karamel-kacang?invite_token=jzb4CxeeoS1xfZvxLbgUB4bt&shared_at=162057658 __________ dan,, https://cookpad.com/id/resep/7093332-cookies-nougat-kue-kering-nougat?invite_token=85WLQ47UEKaCRiyXrjRggDuR&shared_at=1620576666 ________ Ada yang nyebut kukis ini kue lontong paris, kue kurma khas manado, nougat cookies dan kue kacang karamel. Sengaja aku bikin setengah resep biar menghemat waktu dan itung2 belajar dulu karna ini bru pertama kali bikin dan juga manggangnya pake teflon jadi sekedar mengantisipasi kalau saja gagal.😁 Ternyata berhasil meskipun 2 jari kelingkingku sedikit melepuh kena karamel. Nyeselnya karena kenapa gak aku tambahin susu bubuk sama parutan jahe dalam adonan kukisnya aja.😥 Huh,, next nnti bikin lagiii dengan modifikasi kuuu.🥰 ~~~~~ Tips: masak bahan karamel hingga mendidih kemudian kecilkan api (cenderung padam, asal ada panas agar karamel tidak mengeras) dan mulai celupkan kukisnya satu persatu deeh. . . . . #PejuangGoldenApron3 #CookpadIndonesia #Cookpad_id #Cookpadcommunity_Kupang #GoldenApronChallenge #GoldenApron3 #DiRumahAja #KeDapurAja #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu #EmakNusantaraKreatif

Red Velvet Cookies

Red Velvet Cookies

Don't judge a book by it's cover.... haha... percobaan pertama membuat cookies ini... banyak yang salah ternyata... tapi ga papa deh.. resep tetep aku tulis disini supaya kalo rebake ga susah lagi nyarinya... resep masih dari ci Tintin Rayner yaa... secara aku suka semua resepnya..

Palm cheese cookies

Palm cheese cookies

Kue ini sangat ringan dan rasanya manis2 gurih kres2. Membuat nya pun sangat simple dan mudah. #PejuangGoldenBatikApron

120 menit
Oat cookie for rookie

Oat cookie for rookie

Pernah dikasih oat cookies dalam hampers lebaran yang rasanya uwenak banget! luarnya garing tapi dalemnya soft dan sepertinya menarik untuk coba di remake :9 Resep ini cocok buat kita yang suka out of nowhere laper tiba-tiba di waktu yang tidak tepat, cemilan manis penunda lapar. Disclaimer : untuk proses panggang disini aku pake oven toaster dari kris yang 21 liter untuk jadi patokan. Waktu dan tempratur memanggang pastinya harus dieksperimenkan sendiri menyesuaikan oven masing-masing yaa (it's fun tho!). Ini pertama kalinya aku bikin kue jadi penampakannya belum sempurna, tapi soal rasa boleh dicobaa 👀

1 porsi
1 jam
Almond Tuile Cookies (Crispy Almond)

Almond Tuile Cookies (Crispy Almond)

Source : Ayo Masak Ayo Makan (YouTube ) Almond Tuile ini bikinnya sangat mudah dan rasanya enak dan cepat habis. Jika banyak sisa putih telur boleh dibikin almond Tuiles Cookies. Cocok dijadikan untuk kue lebaran ini. #PejuangGoldrenBatikApron #Mingguke5 #CookpadCommunity_Sumut

Kukis Coklat Kacang Wijen Gluten Free, Eggless!

Kukis Coklat Kacang Wijen Gluten Free, Eggless!

Bismillah.. Resep pertama di tahun 2022 😊 Dalam rangka ingin bikin biskuit untuk si kecil, tapi gak mau pake terigu. Cari-cari inspirasi di cookpad alhamdulillah nemu. Dengan sedikit modifikasi dari saya.. Alhamdulillah si kecil seneng banget. Bahkan lebih milih ini ketimbang biskuit kemasan :") Satu toples habis dalam 2 hari 😍 Maa syaa Allah tabarakallah Ini cocok juga untuk ABK atau yang sedang diet gluten ya Bun.. Super easy pula buatnya, yuk cus kita liat resepnyresepnyaa😊

Oregano Cheese Cookies

Oregano Cheese Cookies

Resep asli berjudul garlic cheese cookies. Karena aq pake nya oregano, jadi kukis nya aq ganti nama nya jadi oregano cheese cookies. Rasa nya mirip kastangels. Tapi ini lebih gurih karena ada rasa dari bawang putih bubuk.. . Source : cory rahmaniah @komunitaspaders @cookpad_id #parsel_week3 #parsel_presella #goda_parsel #goyangdapurramadhan #komunitaspaders #goda_paders #cookpad_paders #cookpadindonesia #cookpadcommunity_bali #cookpadcommunity_denpasar

Cookies Lukis (icing sugar cookies)

Cookies Lukis (icing sugar cookies)

Kelas online bu @siswatyelfinbachtiar #cookpadcommunity_depok #rekreasi_bali

1 toples sedang
1 jam
Palm Cheese Cookies

Palm Cheese Cookies

Ternyata simple🥰 Cucok bwt cemilah hari2 yg nangkring di meja tamu😍 Cooksnap resepnya Teh @desi_k2 https://cookpad.com/id/resep/14589107-palm-cheese-cookies?invite_token=p5F5ZoioTvcndvz6GKhb6KSP&shared_at=1634458114 #CookmemberGenkPeDa_Desi #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookpadCommunity_Depok #CookpadCommunity_Id #Cookpad_Id #CookpadIndonesia

120 pcs
40 menit
Peanut cookies

Peanut cookies

Saya recook resep ini dari salah satu selebgram.

Cookies Coklat

Cookies Coklat

Tertarik melihat tayangan resep dari sebuah media sosial. Pastinya karena anak anak suka. Akhirnya mencoba dan berhasil. Selamat mencoba.

25 pc cookies
40 menit suhu 160 derajat celcius
Biskuit Sarang Semut / Cookies Sarang Semut

Biskuit Sarang Semut / Cookies Sarang Semut

Resep ini dikasih KK ipar ku, seperti nya resep ini sering di buat org Melayu Malaysia & singapore

2Toples
4-5jam
Chocolate Almond Cookies

Chocolate Almond Cookies

Ikutan cooksnap cookies teman teman dari cocomtang, pertama kalinya buat cookies. Saya pakai setengah resep saja. Cooksnap dari mbak Thea Priestiashanti https://cookpad.com/id/resep/13820159-chocolate-chips-cookies-mocaf?invite_token=CuBgpaRZxsxaStrAz61JPecH&shared_at=1629980917 #CookpadCommunity_Tangerang #Cookies_Thea