"Double chocolate Cookies"

Dipos pada February 24, 2022

"Double chocolate Cookies"

Anda sedang mencari inspirasi resep "Double chocolate Cookies" yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal "Double chocolate Cookies" yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari "Double chocolate Cookies", mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan "Double chocolate Cookies" enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan "Double chocolate Cookies" sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat "Double chocolate Cookies" memakai 9 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Source : IG Nawang Okta Coklat didalam coklat diluar..Ihhh enaknyaaa,pecinta coklat wajib coba ne,anak sya gk berenti makan,sampai gk tau 1/2 resep dapat berapa 😄 udah nyomot duluan.. sya tulis 1 resep ya,sya buat 1/2 resep. #SiapRamadan #Cookpadcommunity_banjarmasin #semangatbelajarmasak 🙋

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat "Double chocolate Cookies":

  1. 250 gr margarin
  2. 200 gr gula halus
  3. 50 gr gula palem
  4. 2 butir telur
  5. 450 tepung terigu
  6. 5 sdm coklat bubuk
  7. 30 gr susu bubuk
  8. 150 gr chocochips
  9. toping suka2 ya,sya dcc

Langkah-langkah untuk membuat "Double chocolate Cookies"

1
Kocok margarin dan gula halus,Gula palem dengan speed sedang hingga lembut dan gula larut.gula palem nya boleh di skip kok,sya lagi ada stok makanya dipake.😊
"Double chocolate Cookies" - Step 1
2
Turunkan kecepatan,masukkan telur kocok rata.Matikan mixer
"Double chocolate Cookies" - Step 2
3
Masukkan tepung,susu bubuk,coklat bubuk dan chocochips yg udah diayak,aduk rata dg spatula
"Double chocolate Cookies" - Step 3
4
Ambil 10 gr adonan,bulatkan,buat lubang ditengahnya,susun diloyang yg udah dioles margarin tipis2,beri jarak satu sama yg lain.
"Double chocolate Cookies" - Step 4
5
Oven dg suhu 180° selama 20 menit,dinginkan,hias dg dcc yg sudah dicairkan.Suka2 ya..😊
"Double chocolate Cookies" - Step 5
"Double chocolate Cookies" - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Thumbprint Cookies

Thumbprint Cookies

Baru kali ini ya bikin cookies. Meski gak full sukses. Tapi lumayanlah...😁😁 Ceritanya nyoba-nyoba panggang kuenya pakai happycall. Eh...ternyata beneran bisa. Dan hasilnya tetap matang. Meski gak semulus pakai oven. Ini thumbprint sepertinya kurang mixer. Jadi pas ditekan retak deh. Dan ini saya juga pakai DCC. Niat hati manfaatin coklat yang ada. Ternyata kurang cocok. Coklatnya jadi meleleh...😁😁 Paling aman memang pakai selai coklat. Ini resepnya mbak Nurul Aspiyanti. Saya tulis sesuai resep ya.. #MomenManis #SiapRamadan #3weekschallenge #berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpadcommunity #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #clovercookinglover #semarakclover #cookpadcommunity_malang

Garlic Cheese Cookies

Garlic Cheese Cookies

Source : ig @ms.rinadedik Ini versi ekonomisnya ya. Tanpa mentega wysman. Dan tanpa olesan kuning telur (lagi ga ada stok telur. Hehe) Buat pecinta keju dan makanan gurih, boleh dicoba resepnya. Buat yang diet gula juga boleehh.. Karna ini cookies tanpa gula sana sekali.

1 toples
Cookies susu dancow

Cookies susu dancow

Wangi susunya semerbak,kebayang gak tuh adonannya aja udah pakai susu sama keju trus di kasih toping susu lagi,hmmmm so yummy😋 Source siskakumala90 #MomenManis

Kukis Coklat Enak Dan Ekonomis

Kukis Coklat Enak Dan Ekonomis

Menjelang lebaran dari Sekarang sebelum puasa udah mulai rancang2 kukis yg akan di jual nanti nya.. Karena banyak nya request yang minta pake tan.. Jd terciptalah Salah satunya kukis Coklat yg simple, Ekonomis Dan pasti nya enak pake banget.. Kunci nya ada di Coklat bubuk nya yah saya pake bendsrop. Itu wangi Dan nyoklat tapi gak pahit.. Let's cekidot.. Modal sedikit untung banyak

2 toples @500g
Doggy Cookies

Doggy Cookies

Kreasi kue kering yg lucu2 ini biasanya paling diserbu sama anak2 kecil saat lebaran, karena bentuknya yg menarik hehe buatnya gampang ga ribet #SiapRamadan #MomenManis

Biscoff / Speculoos Cookies Keto | #keto

Biscoff / Speculoos Cookies Keto | #keto

Ikutan yg lagi kekinian, Lotus Biscoff tapi bikin versi ketonya

Kukis coklat chocochip

Kukis coklat chocochip

Alhamdulillah, taraaa finally my 1st chocolate cookies done !

Strawberry thumbprint cookies

Strawberry thumbprint cookies

Tergoda bikin krn bentuknya yg unyu..😍😍 bisa dibilang ini versi hematnya, tapi untuk rasa Alhamdulillah tetep enak..😊😊 resep dari Dhitya's Kitchen, dengan ukuran bahan sedikit ada perubahan dari saya😊😊 #SiapRamadan #momentmanis #kuekering

Coffee cookies

Coffee cookies

Kuker yang satu ini buat istri yang ngakunya pecinta kopi. Awalnya suatu hari gak sengaja liat resep kuker ini di instagram,, tapi mohon maaf, kebiasaan langsung cature aja dan gak inget dari akun siapa resepnya.. Semoga ber manfaat ya,,, dan mohon maaf lupa penulis asli reaepnya

250 gr
Cookies oreo tanpa oven

Cookies oreo tanpa oven

Cookies yang super gampang dan enak , hanya butuh 3bahan aja yaitu oreo, sutel dan coklat.

34 biji
Cornflakes Choco Cookies

Cornflakes Choco Cookies

Teksturnya crunchy dan rasanya enak. Sayang ada beberapa loyang yang kelamaan masuk oven, malah jadi agak keras 🙄 Jadi timingnya harus pas saat mengeluarkan dari oven. Gunakan cokelat bubuk kualitas bagus untuk aroma dan rasa coklat yang kuat. Kalau soal manisnya, pas untuk keluarga saya apalagi setelah ditambah glasur.

No Bake Fudge Oat Cookies

No Bake Fudge Oat Cookies

Sebenernya resepnya lebih mudah kalau ada peanut butter, tapi sayangnya peanut butter dirumah sdh habis. Jadi Mami coba berkreasi dgn resep chocolate. #MomenManis #SiapRamadan

10pcs
Strawberry Cheese Thumbprint Cookies

Strawberry Cheese Thumbprint Cookies

ini menu baru di bakulan lebaranku mom... Rasanya manis, gurih dan ada krenyes2 kejunya... enak deh pokonya!! ini juga jadi salah satu kuker favoritku... Yuk mom let's cooking!! Maaf ya mom belum ada foto step by stepnya karna wktu buatnya aq ga sempet foto2 maklum punya baby lg aktif2nya gangguin bundanya. #kuekering #kuelebaran #thumbprintcookies

450gr
Cookies Susu Dancow No Oven

Cookies Susu Dancow No Oven

Assalamualaikum,wr.wb,,,sobat cookpad dan clover semua,,,minggu ini tema semarak clover olahan dari susu,,,alhamdulillah,,,,setelah sekian lama cookmark resep ini,spesial buat sobat cookpad dan clover,,,kudapan ini bisa tersaji,,, Kudapan ini bahannya simple,dan cara membuatnya praktis ala dapur saya,,,Cookiesnya enak,,,dan lembut di mulut,meski ada bahan yang saya skip,karena menyesuaikan bahan yang ada didapur,,,,tetapi menurut saya,cookies ini tidak bisa dikonsumsi dan disimpan dalam waktu yang lama karena toppingnya memakai susu bubuk Ada tips dari saya untuk memanggang cookies ini,supaya tidak repot mengeluarkan oven,,,, Cookies ini saya panggang memakai Panci Penanak Nasi Tanpa Air,,, ada beberapa hal yang harus diperhatikan: 1.Pastikan tutup Panci Penanak Nasi Tanpa Air rapat dengan pancinya 2.Adonan cookies yang sudah dicetak,bisa ditata diatas sarangan panci tanpa air,yang sebelumnya dioles mentega supaya cookies tidak lengket 3.Gunakan api yang hampir mati saat memanggang cookies 4.Cara panggang seperti ini ada kelebihan dan kekurangan, kelebihannya praktis,membantu bunda yang belum punya oven tapi ingin bikin cookies,kekurangannya tidak secepat memakai oven Happy baking bunda dan semoga berkah,,, Source IG @Siskanurmala90 #berburucelemekemas #resolusi2019 #semarak_milkyhatimu #milkyhatimu #MomenManis #SiapRamadan #tidaksekedarmemasak #cookpadcommunity_surabaya #cookpadcommunity_madura #clovercookinglover #cookingwithheartheatingwithlove #KueKeringTanpaOven

Cookies sagu keju no mixer

Cookies sagu keju no mixer

Perdana di tahun 2019 bikin kue sendiri. Butuh waktu mikir lama buat bikin nya karna gak mau sampe gagal dan kecewa. Pas liat youtube nya THE HASAN VIDEO semakin yakin mau bikin kue ini. Terimakasih buat THV @wardatelouyun resep2 nya slalu saya coba tp jarang saya tulis dan posting. Hehehe #SiapRamadan #resepkuelebaranditahun2019 #hasilnyamemuaskan #berburuhadiahdaricookpad #semangatbelajarmasak

Thumbrint cookies

Thumbrint cookies

Suka sekali sama cookies ini karena rasanya yg gurih banget,renyah pas dimulut saya lah pokoknya 😙😙

Banana Cookies

Banana Cookies

Ini serius enak banget wajib coba. #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #cookpadindonesia #cookpadcommunity #cookpadsurabaya #cookpad #SiapRamadan #MomenManis

Kue Kacang / Peanut Cookies

Kue Kacang / Peanut Cookies

Bikinnya gampang dan mudah,yuk di coba 😁 #SiapRamadan #MomenManis #JemputRejeki #AntiRibet

Kue Kering Sagu Kurma (Dates Sago Cookies)

Kue Kering Sagu Kurma (Dates Sago Cookies)

Saya salah satu orang yang tidak suka dengan kurma matang, tetapi kalau kurma muda jangan ditanya (suka sekali karena masam). Kalau kurma matang saya tidak suka karena rasanya yang manis dan bentuknya yg seperti hewan kecil (kecoa) itulah yang membuat saya tidak menyukai kurma, padahal khasiat dari kurma sangat banyak 😁 . Tetapi diresep ini berbeda, karena kurma saya olah secantik mungkin agar tidak terasa kurmanya sama sekali justru benar-benar yummy and Crispy 😘👌 Patut dicoba jika ada sisa kurma Ketika bulan puasa tidak habis maka olah aja jadi kuker kurma ini untuk lebaran.. . NB: Saya pakai gula pasir agar kesan berpori didalam kuenya muncul efek gula pasirnya, tetapi kalau mau pakai gula halus juga tidak masalah (untuk hasil yg mulus datar).. Selamat menyimak... . . . . #SerbaSerbiKurma #SayangAnak #SiapRamadan #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #Cookpadcommunity_Bali #Cookpad_id #ParcelRamadanCookpad #weeks18

500 gram