Domba genit / sheep cookies

Dipos pada February 24, 2022

Domba genit / sheep cookies

Anda sedang mencari inspirasi resep Domba genit / sheep cookies yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Domba genit / sheep cookies yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Domba genit / sheep cookies, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Domba genit / sheep cookies enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Domba genit / sheep cookies adalah 320 gr. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Domba genit / sheep cookies diperkirakan sekitar lama, 2-3 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Domba genit / sheep cookies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Domba genit / sheep cookies memakai 6 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Yang imut ini udah pengen di coba buat sejak lebaran tahun lalu. Tapi baru kesampean sekarang....

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Domba genit / sheep cookies:

  1. 125 gr butter+margarin
  2. 50 gr gula halus
  3. 125 gr tepung pati singkong
  4. 80 gr tepung terigu protein rendah
  5. Choco chips
  6. Biji selasih

Langkah-langkah untuk membuat Domba genit / sheep cookies

1
Ayak tepung pati singkong dan dan terigu, sisihkan.
2
Mixer margarin dan gula halus sampai tercampur rata dan sedikit pucat. Masukan tepung yang sudah diayak tadi kedalam campuran margarin dan gula. Aduk2 menggunakan spantula. Boleh menggunakan bantuan tangan, aduk sampai adonan bisa di pulung. Jangan terlalu lama ya.
3
Ambil adonan seberat 6 gram. Kemudian bulatkan. Buat juga bulatan2 kecil untuk jambulnya. Bisa 2 atau 3 bulatan kecil di atasnya. Kemudian beri choco chips di bagian kanan dan kiri sebagai telinga. Dan tempelkan biji selasih untuk mata. Kemudian tekan bulatan kecil dengan tusuk gigi agar berbentuk jambul. Lakukan sampai adonan habis
4
Setelah selesai membentuk, letakan pada loyang yg sudah di olesi margarin, panggang dengan api kecil kira2 20 menit, atau disesuaikan dengan oven masing2.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Peanut Cookies (kacang mete)

Peanut Cookies (kacang mete)

Source: mbak @Ardhani Restianti Novita Hapsari Cookies ini bikinya mudah, bahan simpel dan rasanya enak banget.. cocoklah jadi salah satu variasi kue lebaran nantinya.. yuk mam dicoba..๐Ÿ˜‰ Resep aslinya pake kacang tanah, saya ganti kacang mete, kebetulan punya.. #cookpadindonesia #cookpad_paders #komunitaspaders #cookpad_id #cookpadcommunity #foodie #foodporn #liyanifyhomemade #berbagiresep #resepsimpel #berburucelemekemas #resolusi2019 #pr_whynutkuker

Choco chip cookies resep Ibu

Choco chip cookies resep Ibu

Bismillah.. Ini kuker paling gampang yg pernah saya buat (meski sbnrnya pertama kali saya bikin ini gagal totaaall gegara ga percaya sama resep Ibu, tepungnya saya tambah terus, dan hasilnyaaaa kukernya keraaasssss buangeeeett, hiks..) makanya, manut ya sama resep, jgn ditambah lg, ini udah mantappp rasanya.. Hihi.. Jd makin #siapramadhan dg #momentmanis nih,, eh, jgn lupa simpen kukernya dlm lemari yah bunda, drpd musti gigit jari krn pas lebaran kukernya dah habis dicemil2 sendiri :-p yuk cuss ke resep..

2.200 gr
Kacang Cookies

Kacang Cookies

Ehm... Wangi, gurih, krenyes dan berasa kacang banget. Ini mah simple bangett.. Cobain yuk Bun.... #siapramadan

CocoNut miLk Cookies Lebaran

CocoNut miLk Cookies Lebaran

Wanginya kue ini.. pas puasa penasaran bgt dgn rasanya.. alhamdulillah rasa gurih dr santan bubuknya q suka

Brownies Cookies

Brownies Cookies

Saya fikir tadi nya brownies cuma bisa jadi keluarga cake aja, ternyata salah permirsah๐Ÿ˜„brownies juga bisa dibikin cookies. Kali ini saya buat kue kering kekinian untuk stock toples lebaran biar rame. Yukkk kita ramein .... Source : Phie Kitchen #berburucelemekemas #resolusi2019 #siapramadan #momentmanis #cookpadcommunity_jakarta Minggu 21/3

Teflon Cheese Cookies (Kue Kering Keju Teflon)

Teflon Cheese Cookies (Kue Kering Keju Teflon)

Kalau membahas kue kering tanpa dioven itu ingat-ingat masa kecil dulu, nenek pas ng-oven kuker pake panci kukusan (tanpa diberi air) kadang pakai teflon kuno jadi kangen almarhumah... Rasanya ya beneran sama dengan dioven, hanya saja lebih crunchy ketika pake oven ๐Ÿ˜ Silahkan dicoba bagi yang belum ada oven.. Ini resep sama dengan yang kuker kurma hanya saja beda rasa, kalau ini ngeju (keju banget) kalau yang satunya ngurma (rasa kurma) dan ini versi gula halus . . . . . . . #KueKeringTanpaOven #MomenManis #SiapRamadan #ParcelRamadanCookpad #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #CookpadIndonesia #Cookpadcommunity_Bali

500 gram
Cheese and Cornflkes cookies

Cheese and Cornflkes cookies

Cookies ini bikin mulut nggak berhenti ngunyah...ada sensasi chruncy2 dari Cornflkes nya ketika mengunyah...anak anak suka bangetttt๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜#siapRamadhan

22.1. Pizza Cookies

22.1. Pizza Cookies

Source: mom's syaqie #berburucelemekemas #resolusi2019 #kookpader #cookpadcommunity_tangerang #siapramadan

Crispy Cookies

Crispy Cookies

Terinspirasi resep juni dwi anggiani. Anak2 langsung setuju eksekusi ini kukis krn mereka pernah makan versi mahalnya๐Ÿ˜… #berburucelemekemas #resolusi2019 #SiapRamadan #MomenManis #MurahMeriah

Matcha Green Tea Cookies

Matcha Green Tea Cookies

Nyobain bikin kukis rasa green tea ternyata enaakk juga ๐Ÿ˜‹ jadi tambah varian kuker untuk #MomenManis disaat hari raya nanti ๐Ÿ˜๐Ÿ˜ Source : Just One Cookbook #MomenManis #SiapRamadan #Cookpadcommunity_Tangerang #Cookpadcommunity_id #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019

Kukis jeruk nutrisari no oven

Kukis jeruk nutrisari no oven

Assalamualaikum semua Kali ini aku akan share resep kukis jeruk nutrisari,awalnya mau pakai air jeruk asli tapi nggak jadi karena takut cepet basi๐Ÿ˜ถ Jadi disini bisa pakai serbuk minuman rasa jeruk merek apapun...satu resep bisa jadi 250-275 gram...banyak kan...๐Ÿ˜Š Untuk rasanya,bukan hanya manis,tapi ada acid atau asam segar dari serbuk minumannya,pakai cukup 1 sachet aja...biar asamnya nggak terlalu kuat...๐Ÿ˜„takaran gula udah pas...nggak perlu diubah-ubah๐Ÿ˜– Perfect kukis ini juga bisa jadi detox atau pun penetral lidah setelah makan berbagai makanan (biasanya lemak tinggi๐Ÿ‘ป) di hari raya nanti...semoga bisa jadi referensi kue kering buat bunda-bunda cookpad semua...amin...๐Ÿ˜Š #momenmanis #siapramadan

Choco mette cookies

Choco mette cookies

Ramadhan yang membawa berkah ... Banyak kreasi menu cookies dan menu lainnya untuk mengisi ramadhan ... #siapramadhan# #ramadhanberkah#

Cheese palm sugar cookies

Cheese palm sugar cookies

Ini resep recook yaa.. Maaih coba2 Alhamdulillah enak.๐Ÿ˜… Teksturnya lembut lumer di mulut. #berburucelemekemas #resolusi2019 #week_15 #recook

Butter cookies renyah

Butter cookies renyah

Dari dulu memang suka sama butter cookies, aromanya ngangenin ๐Ÿ˜Š Cookies ini paling enak dimakan sore2 bareng keluarga. Mumpung krucils lagi dirumah nenek, ibunya main2 oven dulu lah hihihi.. Setelah beberapa kali coba2 resep, ini yang ternikmat. Aromanya wangi dan kresss banget ndak kalah sama yang kalengan, buatnya gampang dan bahannya pun mudah di cari, pasti ada di dapur momies..

Chocopandan cookies

Chocopandan cookies

Resep saya kutip dari akun IG linagui.kitchen

1 toples sedang
Es Susu bertabur Cookies

Es Susu bertabur Cookies

Panas-panas enaknya minum yg dingin nih, bikin yg simple dan murah meriah aja deh. Ga perlu ribet, tinggal blend tabur-tabur jadi deh. Selamat mencoba ๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜‹

Crunchy Brownie Cookies

Crunchy Brownie Cookies

Ramadhan sebentar lagi, pasti buibuk udah mulai sibuk merencanakan kue kering apa aja yg bakal dihidangkan nanti kaan, naaahh..siapa tau resep yg kali ini saya share bakal cocok untuk direcook atau bahkan bisa dijadikan menu baru untuk variasi jualan para bakulan kue kering, monggooo ๐Ÿ˜Š resep Brownie Cookies dari Goldiussinggi ini enak, garing, gurih, renyah berasa makan kripik brownies kriuks bangettt, bikinnya jg gampang no mixer, cuma saya sarankan manggangnya pakai alas silicone macaron yaa..agar hasilnya rapih, banyak dijual di online shop kok. Oiya, saya bikin hanya setengah resep dari resep dibawah, karena hanya punya alas silicone nya 1, dan benar saja antre ngovennya lamaaa, karena jadinya banyak, secara hasil kuenya tipiis garing, jadi ngga berasa keluar oven uda langsung abis 10 biji aja ๐Ÿ˜‚ Ok langsung aja cekidot resepnya ๐Ÿ˜Š #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019

Cookies pie brownies

Cookies pie brownies

Yuuk cari yg beda di meja tamu saat Idul Fitri tiba. Gampang dan ramah dikantong mom hehehehe dan adonan ini menghasilkan kurang lebih 350gram sampe 400 gram. Lumayan kan buat lengkapin jajanan di meja