Almond Cookies || Simple & Delicious

Dipos pada February 23, 2022

Almond Cookies || Simple & Delicious

Anda sedang mencari inspirasi resep Almond Cookies || Simple & Delicious yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Almond Cookies || Simple & Delicious yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Almond Cookies || Simple & Delicious, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Almond Cookies || Simple & Delicious enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Almond Cookies || Simple & Delicious adalah 1300 gr. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Almond Cookies || Simple & Delicious diperkirakan sekitar 70 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Almond Cookies || Simple & Delicious sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Almond Cookies || Simple & Delicious memakai 12 jenis bahan dan 10 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

BUAT SI KECIL Olahan Kacang Salah satu jenis kacang yg paliiiing sering saya pakai utk campuran cake ataupun cookies adalah jenis kacang almond. Bisa yg sudah ditumbuk (tepung almond) ataupun cacahan serta irisan yg biasanya sbg topping. Kali ini saya pakai keduanya sehingga hasil cookies nya lezat sekali 😋 Utk mempercantik tampilan agar menarik sekaligus menambah cita rasanya, almond cookies saya balur dg tepung kacang green pea 😍 (kedua jenis tepung kacang ini bisa beli di TBK ya) Sajian camilan krn #SayangAnak yg simple to make but super delicious 😋 recomended banget klo utk rasanya 👍 Krn melted di mulut lho 😃 Utk trik gak bikin capek gak usah susah² mbulat²kan krn akan makan waktu juga tp gunakan bantuan scoope ice cream size mini aja. Simple kan? 😃👍 Referensi resep saya pakai dari youtube : Shoikman Eddie dg sdkt modif dari saya Ok, Let's start it 💕 #SayangAnak #BUATSIKECIL #SiapRamadan #GoldenApronChallenge #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #cookpadcommunity_batam #resepkeko_almondcookies

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Almond Cookies || Simple & Delicious:

  1. Bahan A :
  2. 600 gr tepung serbaguna
  3. 1 st Baking Soda
  4. 1 st garam halus (me : pink salt)
  5. 2 st Baking Powder
  6. Bahan B :
  7. 240 gr gula halus (me : 200 gr)
  8. 120 gr tepung kacang Almond
  9. 300 ml minyak Canola
  10. 50 gr cacahan kacang Almond
  11. Pelengkap :
  12. Secukupnya tepung kacang Green Pea

Langkah-langkah untuk membuat Almond Cookies || Simple & Delicious

1
Siapkan bahan²
Almond Cookies || Simple & Delicious - Step 1
2
Bahan A >> satukan dan aduk rata dg menggunakan whisk hg tercampur rata
Almond Cookies || Simple & Delicious - Step 2
Almond Cookies || Simple & Delicious - Step 2
3
Lalu + gula halus dg dibantu ayakan, menyusul semua Bahan B, lalu aduk kembali dg memakai whisk
Almond Cookies || Simple & Delicious - Step 3
Almond Cookies || Simple & Delicious - Step 3
Almond Cookies || Simple & Delicious - Step 3
4
Setelah adonan agak berat, bantu mengaduknya dg menggunakan tangan saja agar maksimal sampai adonan bisa dipulung
Almond Cookies || Simple & Delicious - Step 4
Almond Cookies || Simple & Delicious - Step 4
5
Ambil adonan dibantu scoope ice cream size mini agar sama rata nanti ukuran cookies nya, padatkan lalu keluarkan (gak usah diapa²kan lagi krn mmg sudah padat kok). Taruh di baking tray yg sudah dialas baking paper. Lakukan hg adonan habis
Almond Cookies || Simple & Delicious - Step 5
Almond Cookies || Simple & Delicious - Step 5
6
Lalu buat garis di adonan cookies spt gbr, dibantu spatula silicon (krn spatula kan soft jd adonan gak gampang pecah)
Almond Cookies || Simple & Delicious - Step 6
Almond Cookies || Simple & Delicious - Step 6
7
Oven cookies dg api atas bawah suhu 180 der-cel selama kurleb 35 menit (atau bagian bawahnya udah tampak kecoklatan), jk sudah matang keluarkan dan dinginkan di cooling rack
Almond Cookies || Simple & Delicious - Step 7
Almond Cookies || Simple & Delicious - Step 7
8
Siapkan tepung kacang Green Pea dalam mangkuk, balurkan cookies satu per satu
Almond Cookies || Simple & Delicious - Step 8
Almond Cookies || Simple & Delicious - Step 8
9
Lalu taruh cookies diwadah cup kertas (krn cookies ini rapuh jd kalau pas digigit agar remahannya ada tampungannya)
Almond Cookies || Simple & Delicious - Step 9
Almond Cookies || Simple & Delicious - Step 9
Almond Cookies || Simple & Delicious - Step 9
10
Sajikan sbg camilan anak ditemani dg segelas freshmilk plain 😋👍
Almond Cookies || Simple & Delicious - Step 10
Almond Cookies || Simple & Delicious - Step 10

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Choco Cookies

Choco Cookies

Memanfaatkan bahan yang Ada dirumah. Membuat kukis ini sambil dibantu dengan anak-anak. Jadi maafkan bentuknya yang tidak rapi ya moms.. Simpel gampang Dan anak-anak pasti suka.. #cookpadcommunity_bali #cookpadersjawabali #clovercookinglover #berburucelemekemas #resolusi2019 #minggu17

Butter Cookies & CornFlakes

Butter Cookies & CornFlakes

Kuker bahan ke-2 tapii jd 2macem, 😍 Untung banyakk klw bikin sendiri 🤭🤣 #EdisiKuker #SiapRamadan #MomentManis

±2jam
Cookies teflon

Cookies teflon

Request suami minta dibuatin cemilan dan mumpung masih ada chochochips dan meses dikulkas langsung sikat

Cookies Chocochips

Cookies Chocochips

Bikin kuker tanpa oven? Ternyata bisa loh. Resep ini udah kusimpan lama. Baru ini bisa eksekusi. Hehehe. Karena belom ahli, jadi sempat trial error gitu deh. Waktu panggang yang pertama buletinnya kegedean kurang kering akhirnya. Di resep asli panggang langsung pake teflon,waktu dipraktekkan bawahnya keburu gosong. Lihat-lihat resep lain dialasi pake baking paper dulu, Alhamdullilah berhasil. Dari bahan satu resep hasilnya beda-beda. Gpp deh kalo g gitu ga belajar..Iya kaaan..Hehehe Source: Moentisari #18thweek #MomenManis #SiapRamadan #Resolusi2019 #BerburuCelemekEmas #Cookpadcommunity_solo

Peanut choco thumbprint cookies #pr_whynutkuker

Peanut choco thumbprint cookies #pr_whynutkuker

Assalamualaikum... Selamat sore... Alhamdulillah bisa ikutan PR minggu ini bersama kimunitas paders dengan Tema : kue kering kacang. Aku recook resep dari ci tintin, thanks ci untuk resepnya dan izin ulang tulis resep.

Chewy Choco Cookies

Chewy Choco Cookies

Source : Ribka Arini Lihat cookies melting di ig story chelsea olivia, penasaran dong pgn buat. Langsung search resep di Cookpad dan ketemu🤗 bahan2 nya mudah dicari, dan buat nya pun simple. Untuk gula palm bisa diganti dgn gula tepung. Jadi gula tepung semua jg tidak apa2. Happy baking💖

71. Brownies Cookies

71. Brownies Cookies

Kamis 30 05 2019 Sebetulnya saya gak terlalu suka kue coklat krn bagi saya coklat ya permen coklat dan minuman hehehe. Tapi ada request dari putri tersayang yg emang doyan banget sama yg namanya makanan mengandung coklat jadilah ci mommy ini ngotak ngatik lagi resep kukis coklat. Maka jadilah "Brownies Cookies" ini yg rasanya nyoklat bangeet.. Siap menyambut putri tersayang yg cuti lebaran dan kukis ini akan menemani #MomenManis kami di hari yg spesial..😍💕 #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #SiapRamadan #MomenManis #Cookpadcommunity_Bandung #Cookpadindonesia

600 gram
1 jam
Brownies cookies

Brownies cookies

1 toples
No Bake Fudge Oat Cookies

No Bake Fudge Oat Cookies

Sebenernya resepnya lebih mudah kalau ada peanut butter, tapi sayangnya peanut butter dirumah sdh habis. Jadi Mami coba berkreasi dgn resep chocolate. #MomenManis #SiapRamadan

10pcs
Kukis selai kacang

Kukis selai kacang

Kukis ini tergolong mudah, cepat dan juga enak tapi cenderung manis. Jika di santap bersama secangkir teh tawar dan kopi pahit panas akan sangat nikmat. Kukis ini jadinya banyak loh... Resep ini saya ambil dari buku resep koleksi yang berjudul cookies (tasteofhomebooks) Reader’s Digest. #MomenManis #SiapRamadan #Berburucelemekemas dan #resolusi2019

Crunchy oatmeal raisin cookies

Crunchy oatmeal raisin cookies

#SiapRamadan nyicil bikin kuker lagi buat lebaran, sehari minimal 1 kuker, karena disambi momong si kecil ga bisa langsung seharian di dapur. Btw resep ini recook dr mba Indah Theng, resep asli dr Tintin Rayner

Chocochips cookies

Chocochips cookies

Kue kering ini bagus buat anak kita supaya ngak banyak jajan di luar

jaKkzkqiq
Domino Cookies

Domino Cookies

Bentuk nya indah dan rasanya gurih nikmat.😍

Cornflakes chocochip cookies

Cornflakes chocochip cookies

Salah satu kering favorit saya. Resep saya dapatkan dengan lihat resep dari Dada Tastes

Oatmeal cookies

Oatmeal cookies

Karena si kakak mulai belajar puasa maghrib jadinya tiap habis tarawih selalu nagih makanan/cemilan. Laper mungkin ya 😄 Akhirnya bikin deh cookies yang lumayan bisa bikin perut kenyang 😄 #siapramadhan

Almond Crispy Cookies

Almond Crispy Cookies

Pernah nyoba sekali almond crispy cookies yang hits itu dan tiba-tiba pengen banget makan lagi. Berhubung beli online nyampenya nggak secepat itu, jadi bikin deh mumpung bahan dirumah lengkap.. ;) Ini snack yang super gampang bikinnya. Yuk dicoba..

Cheese & corn flakes cookies

Cheese & corn flakes cookies

Sebentar lagi saya akan mulai banyak mengirimkan parcel dan kue kering kepada orang-orang terkasih. Saya pribadi lebih suka membuat kue kering sendiri karena kesannya lebih personal dan spesial dibandingkan membeli kue-kue tersebut. Tahun ini saya mencoba resep baru supaya kue kering yang saya berikan tidak sama dengan kue kering tahun lalu. Semoga resep ini berhasil menjadi salah satu resep cookies andalan saya. #SiapRamadan

Red Velvet Thumbprint Cookies

Red Velvet Thumbprint Cookies

Siap ngisi toples lagi. Kali ini kreasi red velvet. I love red. #siapramadan #siaplebaran #momenmanis

Choco cookies

Choco cookies

#siapramadan #kuekering #kuelebaran👍🏻