Butter Cookies ala DanishπŸ˜‰

Dipos pada February 23, 2022

Butter Cookies ala DanishπŸ˜‰

Anda sedang mencari inspirasi resep Butter Cookies ala DanishπŸ˜‰ yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Butter Cookies ala DanishπŸ˜‰ yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Butter Cookies ala DanishπŸ˜‰, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Butter Cookies ala DanishπŸ˜‰ enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Butter Cookies ala DanishπŸ˜‰ sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Butter Cookies ala DanishπŸ˜‰ memakai 6 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

#MomenManis #SiapRamadan #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 Setelah eggroll ala monde yg sudah saya posting resepnya. Naah untuk melengkapinya sekarang saya mau posting butter cookies.. Sstt... kali ini saya mau berbagi the secret recipe of Danish butter cookies πŸ™Š,,, jangan bilang" ini rahasia yaa..βœŒπŸ˜€πŸ˜ karena Seriuss.. Ini ennakk banget,,, hahaha...πŸ˜€ renyah dan lumer dimulut πŸ˜€.. RecomandedπŸ‘.. Rasanya mirip banget ama yg kalengan ituu... satu,,, mana cukuup πŸ˜πŸ‘ŒπŸ‘πŸ‘πŸ˜‹ makanya buat sendiri aja yuuk πŸ˜˜πŸ’œπŸ’™ Source: kucingrabbit [Anny] dan Cooking with Sheila, dgn modifikasi sesuai stok. #Weeks21 =R/158=

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Butter Cookies ala DanishπŸ˜‰:

  1. 227 butter unsalted (sy ElleVire 200gr+mentega marmila susu27gr)
  2. 100 gr gula halus
  3. 1/4 sdt garam
  4. 2 sdt vanili cair
  5. 200 gr terigu Segitiga / Kunci
  6. 50 gr meizena

Langkah-langkah untuk membuat Butter Cookies ala DanishπŸ˜‰

1
Siapkan bahan. Campur gula halus, garam, vanilli cair, butter dan mentega, mixer sampai lembut kurleb 5 menit.
Butter Cookies ala DanishπŸ˜‰ - Step 1
Butter Cookies ala DanishπŸ˜‰ - Step 1
Butter Cookies ala DanishπŸ˜‰ - Step 1
2
Masukkan meizena dan terigu sambil diayak, aduk sampai rata aja, pakai spatula atau mixer sebentar speed rendah. Bila adonan terlihat pecah maka tambahkan 1 sdm susu bubuk supaya adonan menggumpal menjadi satu. Teksturnya mirip mashed potatoes. Tapi saya ga tambahin karena sudah pas.. Lalu masukkan kedalam piping bagnya yg sudah dipasang spuit
Butter Cookies ala DanishπŸ˜‰ - Step 2
Butter Cookies ala DanishπŸ˜‰ - Step 2
Butter Cookies ala DanishπŸ˜‰ - Step 2
3
Semprotkan melingkar atau sesuai selera, lalu hias dgn chocochip. Panggang disuhu 140-160°C selama10-15 menit. Sampai kecoklatan. Sesuaikan dgn oven masing-masing. Sebaiknya jangan ditinggal ya, karena cepat matang dan mudah gosong. Hhmm ini waktu dipanggang wangii banget butternya 😍😍😘😘
Butter Cookies ala DanishπŸ˜‰ - Step 3
Butter Cookies ala DanishπŸ˜‰ - Step 3
Butter Cookies ala DanishπŸ˜‰ - Step 3
4
Lepas dari loyang, tunggu sampai dingin baru masukkan kedalam toples. Ennaak banget,,, renyah, lumer dimulut tapi kokoh. πŸ‘ŒπŸ‘πŸ˜˜πŸ’œπŸ’™πŸ’
Butter Cookies ala DanishπŸ˜‰ - Step 4
Butter Cookies ala DanishπŸ˜‰ - Step 4
Butter Cookies ala DanishπŸ˜‰ - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Blueberry Thumbprint Cookies

Blueberry Thumbprint Cookies

#Momenmanis #kuekeringkekinian #siapRamadan #Berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpad_communityKotaTangerang #cookpadIndonesia #Metimeisbakingtime Cookies yang berseliweran di TL ini bikin penasaran😊 akhirnya saya buat ini dengan menggunakan resep dari @ricke_ordinarykitchen.blogspot.co.id, seneng bangeet akhirnya kesampaian buat cookies iniπŸ‘©β€πŸ³

Cookies coklat simple πŸͺ (Teflon)

Cookies coklat simple πŸͺ (Teflon)

12.07.2019 Source : endah yuni utamy . Nyobain di teflon enak jg simple mudah bikin nya anak2 suka , bikin pas bulan ramadan maren baru sempet posting 😁 . #CookpadCommunity_Jakarta #Resolusi2019 #BerburuCelemekEmas #GoldenApronChallenge #CookpadPaders #KomunitasPaders #PekanInspirasi_Cookpad #DapurMaymel #CookiesTeflon

Burger Cookies

Burger Cookies

Ide bakulan seribuan nih bun... laku banget sma anak anak πŸ˜†pas juga buat cemilan di rumah

Crunchy Strawberry Cheese Thumbprint Cookies

Crunchy Strawberry Cheese Thumbprint Cookies

Siapa yg biasanya kalau abis bikin2 selalu malah males makannya? Yg abisin selalu orang lain. Karena sudah berjam2 ngaduk adonan dan kena aromanya, jadinya "mblenger". Kecuali cookies andalan ini, yg rasanya selalu pas dan bisa bikin berkali-kali resep. Dijamin nampoooll πŸ‘ #siapramadan #siaplebaran #momenmanis

Garlic Cheese Cookies

Garlic Cheese Cookies

#berburucelemekemas #resolusi2019 #metimeisbakingtime #pejuanggoldenapronchallange2 Resep asli pake tepung terigu, kumodif pake campuran almond dan tapioca. Enak en guiltyfree...πŸ˜„πŸ˜„yuuk dicoba Source : Muthi Afifah

German Sheep Cookies

German Sheep Cookies

Pertama kali bikin cookies,. Maaf klo masih amatir πŸ˜‚ #MomenManis #KueKeringKlasik #MeTimeIsBakingTime #SiapRamadan #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 ~Minggu, 19 Mei 2019~

70 cookies
Peanut butter cookies/cookies kacang... So Yummyyyy...πŸ˜‹πŸ˜‹πŸ˜‹

Peanut butter cookies/cookies kacang... So Yummyyyy...πŸ˜‹πŸ˜‹πŸ˜‹

Cookies kesukaan si kecil nich bunda... Bwtnya gampang, tanpa telur pula di adonan...πŸ˜‰πŸ˜‰πŸ˜‰πŸ‘πŸ‘πŸ‘ So Let's do it...πŸ’ƒπŸ’ƒπŸ’ƒ #SiapRamadan #SayangAnak

Gluten free choco almond cookies

Gluten free choco almond cookies

Buat lagi kukis diet. Msh punya tepung mocaf, gluten free. Pake gula merah topicana slim. Kukisnya muprul banget...😍 Mengemil tanpa rasa bersalah ☺ #SiapRamadan #berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpadcommunity #cookpadcommunity_bandung #homemadelovers #anekacookies #glutenfree #chocoalmondcookies

Coffee Bean Cookies

Coffee Bean Cookies

Buat pecinta kopi, boleh nih dicoba bikin cookies yg satu ini. Takaran kopi bisa disesuaikan dengan selera, bisa ditambah / dikurangi. Saya pakai kopi instant merk nescafe yg tanpa campuran krimer & gula.

Kukis Kurma Singkong Keju

Kukis Kurma Singkong Keju

Ada yang ngasih singkong tapi kalau cuma dikukus atau digoreng itu sudah biasa dan lama2 jadi bosan dan coba2 dijadikan kukis, ini hasil kukisnya cewy di dalam dan garing di luar jika disantap selagi hangat dan jika sudah dingin teksturnya bagian luarnya ga garing lg 😊 #SiapRamadan #SayangAnak #SerbaSerbiKurma #CookpadCommunity #CookpadCommunityBandung #MingguKe17 #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019

Blackforest cookies happycall

Blackforest cookies happycall

Sebentar lagi udah lebaran,pasti banyak ibu2 rumah tangga bingung mempersiapkan cookies utk isi toples,,utk yg gak punya oven gak usah khawatir gak bisa bikin kue kering,kita bisa memanfaatkan happycall atau teflon utk memanggang nya,gampang bukan,kita lihat resep nya yuuk.. #MomenManis #MeTimeIsBakingTime #kuekeringtanpaoven #cookpadcommunity #SiapRamadan #ParcelRamadan

Salted Caramel Chocolate Cookie Cup

Salted Caramel Chocolate Cookie Cup

Saya sedang ingin sekali buat olahan dengan caramel.. terutama caramel asin.. cookie cup ini saya bentuk menggunakan loyang muffin.. Lalu saya memakai adonan Paté Sablé..dimana cirinya adalah menggunakan pengembang dalam hal ini saya pakai baking soda, bisa pakai baking powder juga.. Adonan pÒté sablè sangat cocok dipakai untuk frozen dessert..bisa kita isi dengan liquid yang konsistensinya cair-kental-ruinny, sehingga meski set ketika di kulkas, akan lumer di suhu ruang.. Resep Olivia Bogacki hanya pakai caramel,tapi saya sengaja pakai salted caramel (home made). #cookpadcommunity_depok #PejuangGoldenApron2

Garlic Cheese Cookies

Garlic Cheese Cookies

Assalamualaikum.. Edisi bulan ramadhan pasti beridentik dengan yang namanya KUKER alias kue kering 😍 Nahhh.. resep kali ini bisa buat untuk variasi kuker kastengel. Biasanya pas momen lebaran nggak jauh dari yg namanya nastar, lidah kucing, putri salju dan kastengel.. kali ini saya mau share resep KEMBARANNYA si kastengel yg udah terkenal duluan πŸ˜†πŸ˜† Iya si doi punya kembaran πŸ˜‹ Rasanya.. nggak sama persis kyag si kastengel, ini ada gurihnya karna ada bubuk baput dan aroma parsley 😍 Penasaran? 😁 Kuy cobain 😘 Ini 1 resep kurleb jadi 700 - 800 gram yess πŸ€— So bisa kalian kurangi 1/2 resep or mau dilipat gandakan lagiii πŸ˜€ jangan sampai kelewatan #momenmanis bersama orang tersayang πŸ˜πŸ€—πŸ˜˜ NB :: Pakai keju Cheedar bisa.. tapi gurihnya nggak segurih si keju edam πŸ˜‰β˜ΊοΈ kalau mau pakai cheedar bisa pakai 250 gram yess 😘 Source Ms.Rinadedik #berburucelemekemas #revolusi2019 #momenmanis #siapramadan #Cookpadcommunity_Sidoarjo

Kukis Wortel

Kukis Wortel

Bikin kukis wortel ala mbak nina_dirva untuk challange kali ini. Pingin bikin olahan lain wortel selain dibuat sayur. Ini resep bahannya simpel dan bikinnya juga simpel. Bahkan krucils udah gak sabar utk cetak mencetaknyaπŸ’• #berburucelemekemas #resolusi2019 #SiapRamadan #MurahMeriah

Chocostick Cookies ala Bu Fatmah Bahalwan

Chocostick Cookies ala Bu Fatmah Bahalwan

Kemarin aku bikin kukis pizza, heboh semua anak-anak. Malemnya, anak lanang protes, kalau bikin kue jangan siang-siang, nanti jadi pengen trus batal lagi puasanya. Hahaha. Karenanya, ini bikin pagi-pagi. Duhhh... MaasyaAllah ini kue baunya enak banget! Untung pas bikinnya tuh 2 anakku ikut bapaknya ke tempat car wash, yang satunya lagi masih tidur. Tahun lalu aku pernah juga bikin kue ini, pas lagi booming. Aku pakai cokelat blok aja yang dipotong-potong. Alhamdulillah tahun ini mudah sekali menemukan chocostick di toko bahan kue. Nah pas bikin tadi, qadarullah, chocostick ku kurang, hehehe... Ngibrit sebentar ke toko bahan kue deket rumah, lhhaaahh stoknya kosong. Balik awal lagi deh, motong-motong DCC. Alhamdulillah sekarang udah jadi. Chocostick cookies ini cocok banget berdampingan dengan kaastengel. Pokoknya nanti ingetin aja sanak-saudara, sebelum makan ini diharapkan kenyang makan ketupat dulu, jadi pas makan kue udah ngga kalap. Wkwkkwkwk. Seperti biasa, begitu udah dingin, kue langsung ditempatin di toples dan langsung disegel. Demi keamanan kita bersama mak :v Sumber resep: Chocostick Cookies di channel youtube Bu Fatmah Bahalwan #kuekeringkekinian #MomenManis #SiapRamadan #cookpadcommunity_depok

500 gram
Eggless Chocolate Banana Cookies

Eggless Chocolate Banana Cookies

Assalamualaikum.. Alhamdulillah ramadhan lagi, insyaAllah lebaran menanti 😍 Udah pada nglist kuker buat sajian lebaran belum?? πŸ˜„ Sini simak resep kali ini kuker hemat karna TANPA TELUR 😍😍 bisa juga buat jualan lo πŸ˜‰ kuy merapat... Oiya, ini resep jadi 1 kg yaa.. jadi bisa dikiraΒ² aja kalau dicetak semakain kecil bakal semakin berat dan begitu sebaliknya πŸ˜‰πŸ˜Š kreasikan sesuai selera πŸ˜˜πŸ€— Source : Kummelissa . #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #Cookpadcommunity_Sidoarjo