Thumbprint Cookies

Dipos pada February 20, 2022

Thumbprint Cookies

Anda sedang mencari inspirasi resep Thumbprint Cookies yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Thumbprint Cookies yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Thumbprint Cookies, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Thumbprint Cookies enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Thumbprint Cookies adalah 45 pcs cookies. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Thumbprint Cookies diperkirakan sekitar 1.5 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Thumbprint Cookies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Thumbprint Cookies memakai 15 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Assalamualaikum.. ikutan setor pr #cocomtang minggu ini yaitu aneka kukis ide dari mba Lilis, saya membuat Thumbprint Cookies recook resep Mba Erika damayanti yg bersumber dari ci Tintin Rayner. Terima kasih resepnya ya mba Erika πŸ™πŸ€— Ini pertama kali saya buat thumbprint dan sepertinya agak tebal πŸ˜πŸ˜…πŸ€­ mungkin lain kali mau nyoba lagi bikin agak tipis. Source : Erika Damayanti & Tintin Rayner #CookpadCommunity_Tangerang #DirumahAja #CocomtangPost_Kukis #Thumbprint

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Thumbprint Cookies:

  1. Bahan A :
  2. 100 gr butter
  3. 50 gr margarine
  4. 120 gr gula halus
  5. 1 butir kuning telur
  6. Bahan B :
  7. 225 gr tepung kunci biru
  8. 20 gr maizena
  9. 20 gr susu bubuk
  10. 1/2 sdt baking powder
  11. Bahan Baluran :
  12. 1 butir putih telur
  13. 50 gr keju cheddar parut
  14. Topping selai :
  15. Strawberry, coklat, nanas, melon

Langkah-langkah untuk membuat Thumbprint Cookies

1
Panaskan oven dengan api kecil. Dalam wadah masukkan semua bahan A kecuali kuning telur. Mixer sampai pucat mengembang.
Thumbprint Cookies - Step 1
2
Setelah adonan mengembang, masukkan kuning telur, mixer sebentar hingga tercampur rata. Matikan mixer.
Thumbprint Cookies - Step 2
3
Campur semua Bahan B dalam wadah, saring/ayak ke dalam Bahan A, lalu aduk rata menggunakan spatula.
Thumbprint Cookies - Step 3
Thumbprint Cookies - Step 3
4
Siapkan adonan, keju parut, dan putih telur. Bulatkan adonan kecil2 sampai habis.
Thumbprint Cookies - Step 4
Thumbprint Cookies - Step 4
5
Masukkan bulatan satu per satu ke dalam putih telur, lalu gulingkan ke dalam keju parut.
Thumbprint Cookies - Step 5
Thumbprint Cookies - Step 5
6
Tata dalam loyang, tekan tengahnya menggunakan jempol.
Thumbprint Cookies - Step 6
Thumbprint Cookies - Step 6
7
Isi dengan selai. Lalu panggang dengan api sedang selama +/- 40 menit (sesuaikan oven masing2 ya). Saya pakai rak bawah selama 20 menit, lalu pindah ke rak atas selama 20 menit agar matang merata.
Thumbprint Cookies - Step 7
8
Thumbprint Cookies siap dinikmati πŸ€—πŸ˜Š. Cookiesnya wangiiii renyah😍 Setelah dingin, masukkan ke dalam toples agar tetap renyah ya. Selamat mencoba πŸ€—
Thumbprint Cookies - Step 8
Thumbprint Cookies - Step 8

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Cookie Monster Ice Cream

Cookie Monster Ice Cream

Ini adalah resep membuat cookie monster ice cream, tetapi bahan dasar yang aku pakai juga bisa digunakan untuk membuat varian es krim lainnya hanya dengan mengganti varian rasa dan topping saja. Tekstur dan rasanya mirip mirip sama ice cream instan. Semoga suka yaa✨

Cookies daun kelor

Cookies daun kelor

Sy pecinta daun kelor,stlh dibikin stik daun kelor,sy coba berionavasi mjd cookies..yuuk dicoba..mudah kok

Cookies flower

Cookies flower

Akhirnya bisa ikutan semarak clover, buat mbk admin @yoshi hemmmmmm tantangannya cookies, padahal untuk yg berkarakter kurang telaten saya... Untung punya ide bikin cookies bunga cukup simpel semoga berkenan ya... Semoga mbk yoshi Sehat selalu dan dimudahkan untuk segala sesuatunya..amin... Thank you mbk yoshi lewat semarak ini aku jadi belajar tentang cookies hhhhh... buat bunda @syahar makasih untuk resep glasurnya aku tambahin gulanya ...Monic suka sampe separuh dihabisin cookiesnya... #kukerjainkamu #semarak_kukerjainkamu #cookpadcommunity_semarang #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #annyrisyani #kukeranny

27. Choco thumbprint cookies

27. Choco thumbprint cookies

Masih belajar baking & penasasaran sama cookiessatu ini. Oya selai coklat boleh diganti selai strawberry/selai nanas dll. Bisa tonton di youtube ku https://youtu.be/GCKdFBxl-qA #tiketmasukgoldenappron3 #festivalRamadanCookpad #MudikOnline #kuekering #kuelebaran

2 loyang
Garlic&cheese cookies

Garlic&cheese cookies

#authorsbandunghebring #menyambuttahunbaru2020 #cookpadcommunity_bandung #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #goldenapron #pekan52 Source:ms.ninadedik

Pistachio cranberry cookies

Pistachio cranberry cookies

Resep asli mba Riyas Irmadona (Dona delights)

Kukis coklat (bisa untuk kukis hias)

Kukis coklat (bisa untuk kukis hias)

Bismillah Ahad, 12 April 2020 Pekan ke 28 Jika ingin menjadi kukis hias tidak perlu pakai coklat bubuk. Ide tema dari mba @LilisSyam Resep ini saya adaptasi dari resep nya mba Ika yg judulnya Kukis Hias. Karna saya gak sempat bikin icing sugar dan hias2 cookies. Maka saya tambahkan bubuk coklat yg setara dengan takaran maizena. Qodarullah maizena saya juga habis. Rasanya tetap renyah dan manis. Gak plain banget lah yaa walaupun gajadi untuk kukis hias. Resepnya super duper simpel. Tinggal sabarnya aja yg dinaikin kalo mau pake icing sugar.heheh okeh selamat mencoba ya bund. #CocomtangPost_Kukis #CookpadCommunity_Tangerang #PejuangGoldenApron2 #kukiscoklatsimpel #bisauntukkukishias #reseptrianafitria Mba Ika resepmu banyak minusnya di aku. Karna aku kekurangan bahan ini itu,tapi rasa tetap mantaappppppp. Masya Allah. Source mba Ika (Ummu Azzam) dan Ibu Khansa Rafeyfa

Chocochips Apricot CHEWY Cookies

Chocochips Apricot CHEWY Cookies

Suka banget dengan resep ini karena adonan bisa nginap2 di kulkas dan bisa buat snack anak ke sekolah, manggangnya pun tidak perlu waktu lama, chocochips apricotnya juga bisa di ganti2 sesuai selera atau sesuai ketersediaan bahan dirumah. Source: Tintin Rayner (sedikit modif) #ChocochipsCookies #ChewyCookies #TeamTrees #SatuResepSatuPohon

Cookies kelapa

Cookies kelapa

Aku liat resep nya di fb, dan berhasil kokkk. Jadi nya banyak bgt loh mom

Garlic Cheddar Cheese Cookies

Garlic Cheddar Cheese Cookies

Source : Hartini's Kitchen Saya ga ada keju edam, bikin pake keju cheddar yang ada di rumah saja... #PejuangGoldenApron2 #AksiDutaRecook #DutaRecookMuarateweh #LidiaSquad #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Solo #KueLebaran #KueKering

Marigue Cookies karakter

Marigue Cookies karakter

Sekian lama bolos akhirnya bisa ikutan semarak juga walaupun setor nya selalu mepet πŸ˜‚ mbak @Yoshie aku setor ini aja buat semarak,maafkan bentuk nya yg acak kadul maklum baru pertama buat marigue cookies alesan padahal emang ngak bisa πŸ˜…πŸ˜… semoga berkenan ya mbak.... #kukerjainkamu #semarak_kukerjainkamu #clover #cookinglovers #cookingwithhearteatingwithlove #tidaksekedarmemasak #PejuangGoldenApron2 #KapsulAjaib #Camilan #cookpadcommunity_palembang #cookpadcommunity_id #cookpadindonesia

Germany Cookies

Germany Cookies

Bismillahirrahmaanirrahiim, Punya tepung kentang sedikit, tadinya mau dibikin donut tapi males ngulen, jadinya kubikin cookies aja. Resepnya dari mas Cotek. Rasanya garing dan renyah banget, hampir mirip biskuit kelapa.#DiRumahAja #PejuangGoldenApron2

Choco Stick Cookies

Choco Stick Cookies

Kue kering biasanya slalu jadi andalan di rumah masa gadisku di Kupang NTT saat hari raya Natal &Tahun Baru. Setelah menikah dan pindah ikut suami ke Bali, akhirnya kue kering jadi kiriman kado Natal dari cucu2 di Bali buat oma opa kesayangannya. Karena bosan dengan kue kering yg gitu2 aja, kali ini saya membuat kuker ini yg dijamin rasanya luar biasa enak, trutama bagi para pencinta cokelat 😊 #SatuResepSatuPohon Sumber : Chalistaa Kitchen

800 gram
Cookie ulat sagu

Cookie ulat sagu

Simple dan gampang bgt bahanya

Chocochip Cookies

Chocochip Cookies

#chocochip #cookies #chocochipcookies #kuekering #kuker #dirumahaja #Cookpadcommunity_Malang

+/- 680 gr
Marshmallow Choco Chip Cookies

Marshmallow Choco Chip Cookies

Agar anak2 tidak bosan saat wabah covid19 ini, kita bisa membuat variasi cemilan dari resep dasar andalan kita, misalnya dengan menambahkan marshmallow pada resep choco chip cookies ini. Keep cooking and stay at home πŸ‘©πŸ»β€βš•οΈπŸ™πŸΌ

30 buah
30 menit + 1 jam (kulkas)
Cookies teflon karakter

Cookies teflon karakter

Bismillah,sabtu waktunya #semarakclover kali ini temanya #kukerjainkamu ide dari admin kece mba yoshi aku bikin cookies bentuk ulat soale tangane ngga bisa kreatipπŸ˜ƒπŸ˜ƒπŸ˜ƒmaaf mba yosh hanya ini yang ku bisa.ini aja berebut sama qonita adonanya di ambilin terus buat mainan.saya trima sisanyaπŸ˜„πŸ˜„πŸ˜„saya pake resepnya mba Anty tapi bikin setengah resep.bikinya lama abisnya cepetπŸ˜„πŸ˜„πŸ˜„baru mateng suamiku langsung nyomotin #semarak_kukerjainkamu #cookpadcommunity_jakarta #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove

Cokies coklat homemade

Cokies coklat homemade

Dengan sedikit imaginasi dan memanfaatkn bahan-bahan yang ada dirumah maka terciptalah camilan iniπŸ™‚ Semoga dapat bermanfaat yaaa...

1 toples kecil