Cookies Cheese cake Lumer

Dipos pada January 2, 2022

Cookies Cheese cake Lumer

Anda sedang mencari inspirasi resep Cookies Cheese cake Lumer yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Cookies Cheese cake Lumer yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Cookies Cheese cake Lumer, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Cookies Cheese cake Lumer enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Cookies Cheese cake Lumer adalah 1 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Cookies Cheese cake Lumer diperkirakan sekitar 30 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Cookies Cheese cake Lumer sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Cookies Cheese cake Lumer memakai 16 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Hai...warga Cookpad!!! Setelah lebih tujuh purnama gak ngirim resep, hari ini aku mau ngirim resep buat dapetin #TiketGoldenBatikApron semoga berkenan ya mamah๐Ÿ˜ Tahun lalu aku gagal di #GA3 karena ada beberapa hal akhirnya beberapa kali lupa setor resep. Setelah itu memutuskan vacum sejenak karena jujur, aku sedih dan kecewa, padahal perjuangan ku tinggal beberapa Minggu lagi. Tapi, kali ini aku udah siapin semangat 45 untuk menaklukkan golden apron kali ini, semoga aku sampai di garis finish๐Ÿ™

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Cookies Cheese cake Lumer:

  1. Lapisan 1:
  2. 1 bungkus goodtime
  3. 2 sdm margarin cair
  4. Lapisan 2:
  5. 2 sdm gula pasir
  6. 1 sdm tepung maizena
  7. 50 gr keju oles
  8. Lapisan 3:
  9. 50 gr coklat batang
  10. 1 sdt tepung maizena
  11. 1 sdm coklat bubuk
  12. 200 ml susu cair
  13. 1 sdt margarin
  14. Toping:
  15. 1 sdm chocochips
  16. 1 keping goodtime

Langkah-langkah untuk membuat Cookies Cheese cake Lumer

1
Lapisan 1: Hancurkan goodtime, lalu campurkan dengan margarin. Masukkan ke dalam box dessert, padatkan dan sisihkan.
Cookies Cheese cake Lumer - Step 1
2
Lapisan 2: 1. Masukkan semua bahan dalam panci, aduk rata. Masak dengan api sedang sambil diaduk hingga kental dan meletup-letup. Angkat. 2. Tuang ke atas lapisan 1 dan sisihkan hingga dingin.
Cookies Cheese cake Lumer - Step 2
Cookies Cheese cake Lumer - Step 2
3
Lapisan 3: 1. Masukkan semua bahan kecuali margarin dalam mangkuk tahan panas, aduk rata. Masak dengan cara di tim hingga kental dan tercampur rata. Tambahkan mentega, aduk rata. Angkat. 2. Tuang ke atas lapisan 2 dan sisihkan hingga dingin. 3. Terakhir taburi toping, siap disajikan
Cookies Cheese cake Lumer - Step 3
Cookies Cheese cake Lumer - Step 3
Cookies Cheese cake Lumer - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Es Krim Keju Cookies

Es Krim Keju Cookies

1 resep mah kurang deh #cookpadcommunity_depok #rekreasi_semarang

4 orang
10 menit
Nutella Cookies ๐Ÿช

Nutella Cookies ๐Ÿช

Nutella Cookies lagi! Ini kesukaane mbake ๐Ÿ˜† Resep udah cocok pake punya How Tasty ini โค Bedanya dg nutella cookies sebelumnya, kali ini ukurannya agak gendut, bukan pake choco chips mini-mini biasa tapi pake chocolate button beli di @saribogaklaten โ˜บ #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa

Cookies oatmeat

Cookies oatmeat

Enak,, kenyang,, mantuk

12 pcs
1 jam
Chesse button cookies

Chesse button cookies

source : grub fb (langsung enak)

Thumbprint Kukis Keju

Thumbprint Kukis Keju

Bismillah, Baru lebaran kali ini bener2 niat, semua kukis dibuat sendiri. Alhamdulillah bersyukur dg adanya Cookpad...jadi sudah yakin akan resep yg di recook. Begitu pula thumbprint Kukis ini...sampai 2 x buat dan yg tadinya diniatkan untuk tambahan parcel lebaran...lagi-lagi anak2 gak rela, Krn mereka suka sekali cookies ini. Tentunya tdk lupa saya berterima kasih dg mbak Wardat El Ouyun Krn di Lebaran ini saya banyak merecook resep kukisnya yg sangat disukai anak2 di rumah walaupun ada sedikit penyesuaian karena ketersediaan bahan bakunya. Seperti kacang yg saya ganti dg keju, Krn stok keju yg "melimpah"....sssst bgmana tdk, setiap ada promo keju di supermarket pasti saya beli min. 2 box ๐Ÿคฃ๐Ÿคฃ. Alhamdulillah pula anak2 ikut bantu membuat kukisnya, seperti kukis thumbprint ini..jadi maaf kalau mungkin bentuknya tdk rapi, selainya mbleber (meluber)...๐Ÿ˜€. Disini Sy tulis sesuai resep aslinya ya... #PejuangGoldenApron3 #mingguke50 #CookpadCommunity_Bekasi

08. Chocochip soft cookies

08. Chocochip soft cookies

Pandemi gak bisa kemana2 bukan berarti bakar kita juga ikutan lockdown.. karena g bisa kemana2, memakai apa yg ada dikulkas saja.. jadilah kue kukis coklat chip ini.. anak2 suka banget.. baru keluar oven sdh dicomot satu sama mereka ๐Ÿ˜…๐Ÿ˜…๐Ÿฅฐ๐Ÿ˜‹

Kurleb 30 cookies
1 jam
Chocochips Cookies - It's Baby Friendly Version

Chocochips Cookies - It's Baby Friendly Version

Ceritanya tuh lg pingin stok cemilan buat Baby Z, trus lihat kumpulan resep dahsyatnya Mbak Anny @kucingrabbit.. Banyaaakk bgt resep cookies nya. Salah satunya, yg menarik perhatian saya tuh, ya resep Chocochips Cookies inih.. Saya pikir cookies ini bisa masuk kategori "friendly" utk Baby Z. Saya pun cuuss eksekusi sambil berharap Baby Z akan sukaak.. Dan yess, Baby Z sukaaaakkk pake bangeeettt... Dalam kurun waktu 1 hari, cookies ini raib.. Ibuk hepi, meski harus baking lg karena cookies nya langsung raib dihabiskan Baby Z.. Gagal jadi stok cemilan.. Hahaha.. Eniwey, terima kasih resepnya ya, Mbak Anny.. Tabarakallahu fiik.. ๐Ÿค—๐Ÿค— Karena saya modifikasi di pemakaian gula dan susu bubuknya, jadi buat yg mau lihat resep aslinya, silakan cek di sini: https://cookpad.com/id/resep/7547482-210-chocochips-cookies?invite_token=fpFXSWjMfXt6qXwVJBevdEKn&shared_at=1630055247 #CocomTang_Post #Cookies_Kucingrabbit #PejuangMPASI

1 - 2 balita ๐Ÿ˜
1 jam 30 menit
S'mores Lotus Cookies

S'mores Lotus Cookies

Bismillah... Ya Allah hampir lupa mau posting si S'mores ini saking senengnya mo meet up tadi๐Ÿ˜† . Alhamdulillah msh bisa ikutan posbar bareng @dkitcheners_ dengan tema S'MORES yg di sponsori oleh mba ketjehhh @andika_shelly ๐Ÿ˜ . Di tema ini sy membuat S'Mores Lotus Cookies, kebetulan bahannya dari stok kulkas,, pas buat ini anak anak tuh seneng bgt dan happy... Daaannnn yg paling mamak seneng, anaka anak suka bgt sm si S'Mores ini.. . . Source : muchelle michelle

Brownies Cookies Crunchy

Brownies Cookies Crunchy

Finally setelah sekian lama ga upload hehe .... Bentar lagi mau ramadhan ga kerasa bgt yah, Mulai bereksperimen dengan berbagai cookies yang hits tahun ini. Btw ini enak bgt lho kata teman-teman dan keluarga saya. Kalo bagi saya yang bikininnya sih biasa ajja. Ga tau suka enek sendiri gitu makannya kalo buat percookiesna ini. Ini simple bgt buat tapi ada beberapa point yang harus diperhatikan agar keluar retakannya dan shinny crunchy gitu. Saya akan jelaskan di step by stepnya yah......

1 jam 30 menit
Mochi cookies pandan coklat kacang

Mochi cookies pandan coklat kacang

Pekan ini #CookingCommunityClass belajar membuat mochi cookies. Selama ini cuma buat mochi yang dibalut tepung maizena. Nyobain ah kalo mochi dibalut cookies yang renyah, enak banget. Cookiesnya renyah digigit dan mochinya lembut dikunyah, gak cukup satu deh, xixixi. Karena aku penggemar hijau, cookiesnya dibuat rasa pandan, mochinya dimodifikasi rasa coklat dan diisi kacang tanah. Udah kayak martabak ini rasa cookiesnya. Terimakasih banyak sudah berbagi ilmu ibu winna, semoga berkenan, sehat selalu dan tambah berkah ๐Ÿ˜˜. Sumber : @Pawon_WinnaCoboy #CookingCommunityClass_KreasiMochiCookies #SpatulaGA3C_PawonWinna #SalamKompakSelalu #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu #cookpadcommunity_jakarta #cookpadindonesia

34 buah
237. Cookies 4 Bahan / Cookies DCC

237. Cookies 4 Bahan / Cookies DCC

Ini cookies gampang dibuatnya.... Wangii puLaa ๐Ÿฅฐ Sangrai tepungnya skalian setengah kilo biar gak maLes ๐Ÿ™Š Bikin guLa haLus yaa gitu, skaLian bLender banyak, di tabung bLend yg keciL itu (yg khusus utk bumbu kering yaa) Aku pakai guLa 60gr (3,5 sdm full kurLeb) di resep 60-70gr... DCCnya pakai merk TuLip, 130-150gr Source : Kheyla's kitchen

Cookies ulat

Cookies ulat

Happy baking bunda.. kali ini aku mau share resep cookies ulat sagu yang gemoy gemoy banget. Cookies ulat sagu dengan bahan ekonomis dan tentunya tanpa bahan pengawet ya bundaa.. selamat mencoba๐Ÿค—

Cookies ala Famous Amos (Copycat)

Cookies ala Famous Amos (Copycat)

Kalo suka kukis dengan tekstur yang crunchy, rasa yang buttery dan milky dengan aroma vanilla, boleh dicoba resep kukis ini ๐Ÿ˜Š Kukis yang katanya copycat dari famous amos cookies, resep dari justtryandtaste.com

Chocolatos Cookies Gluten Free

Chocolatos Cookies Gluten Free

(Jumat, 4 Mar 2022) Assalamu'alaikum semua...๐ŸŒผ๐ŸŒผ๐ŸŒผ. Lagi rame olahan gluten free di cookpad... Jujur, saya gak pernah kepikiran mau buat kudapan gluten free.. soalnya di rumah gak ada yang alergi gluten, juga saya belum pernah nyobain kudapan gluten free.. hehe.. jadi gak tau gambaran rasanya.. pas ada posbar di cookpad tema gluten free, langsung semangat banget pengen ikutan juga.. pas ummi (ibu saya) mau pergi keluar, saya nitip tepung mocaf.. tapi pas dicari ternyata gak ada.. jadilah saya langsung pesimis, gak jadi ikutan posbar.. eh, ternyata bisa bikin tepung gluten free sendiri.. jadilah saya langsung semangat lagi.. hihi... Oke, sekian curcol saya hari ini.. hehe.. Saya buat cookies gluten free aja.. yang simple.. padahal udah pusing pusing mikirin mau bikin apa.. next mau nyoba bikin bolu gluten free lagi.. hihi.. insya Allah.. semoga dikasih modal semangat nih.. aamiin...๐Ÿคฒ๐Ÿคฒ๐Ÿคฒ. Yuk langsung simak aja resepnya.. happy cooking...!! Source: @cook_erni77 #PejuangGoldenBatikApron #MingguKe5 #PekanPosbar #GlutenFree #CookpadCommunity_KalSel

Choco-Almond Cookies

Choco-Almond Cookies

Bismillaahirrahmaanirrahiim. Source: Tintin Rayner (IG) Seru bikinnya bareng botjah2. #CocomtangPost_KreasiKacang #CookpadCommunity_Tangerang

80 pc
90 menit
Choco Balls Cookies

Choco Balls Cookies

Sumber : IG tokowahabcom Lihat2 IG ketemu resep ini, pengen buatnya bersama sibungsu sekalian mengalihkan perhatiannya dari game HP, secara dia paling senang dengan makanan berbahan coklat. Cookies renyah berbalut coklat, disimpan di toples, jadi deh untuk cemilan sambil nonton tv.. #CookpadCommunity_Palembang #masakbersamasikecil

Good time cookies

Good time cookies

Todayโ€™ bikin cemilan for baby kโ€™๐Ÿ˜‹๐Ÿ‘Œ๐ŸปโœŒ๐Ÿป

Nastar Abon Sapi (Floss Beef Cheese Cookies)

Nastar Abon Sapi (Floss Beef Cheese Cookies)

Di gambar ini abon nya tersembunyi, hihihi... Punya abon sapi kapan itu dikasih teman.. Bingung diapain lagi.. Akhirnya nemu resep ini di ig nya vitakwee. Jadilah nastar abon sapi...

Keto Chewy Choco-Chip Cookies Sugar & Gluten Free #ketopad

Keto Chewy Choco-Chip Cookies Sugar & Gluten Free #ketopad

Sudah dari dulu buat saya soft cookies ala-ala barat adalah hidangan penutup yang mewah. Cookies yang meleleh di mulut dengan cokelat yang lumer dengan aroma butter sangat menggugah selera. Namun untuk versi ketonya, sulit saya memperoleh resep yang pas karena tidak adanya gluten pada tepung almond. Biasanya adonan cookies melebar dan hancur, atau kalau pakai loyang seperti resep sebelumnya teksturnya juga rapuh tidak chewy. Selain itu bagian pinggirnya tidak dapat garing karena basah di dalam loyang. Setelah berkali-kali eksperimen, akhirnya didapatlah cookies sehat gluten free yang rasanya persis sama dengan aslinya. Dengan campuran tepung almond dan kelapa yang dipadukan dengan bahan kunci yaitu xanhtan gum saya memperoleh adonan sempurna untuk cookies yang chewy dan lembut serta tidak ngeprol apabila digigit. Untuk tekstur sendiri dapat diatur untuk menjadi lebih dominan ke arah chewy atau crispy. Apabila ingin dominan crispy gunakan full kuning telur, dan jika ingin lebih chewy gunakan telur utuh. Untuk telur utuh, pemanggangan lebih sebentar karena kandungan lemak lebih sedikit sehingga lebih cepat gosong. Protein dalam putih telur juga dapat mengikat udara sehingga saat memgembang menjadi lebih berongga. Selera saya pribadi lebih suka yang menggunkan telur utuh. Tetapi keduanya enak. Mari dicoba para pejuang keto :) #Cookpadcommunity_Jakarta #Ketopad #KetopadIndonesia #CookpadCommunity_ID #CookpadIndonesia #LowKarbo #LowSugar #Rekreasi_Palembang

20 keping
1 jam 30 menit